Standar Kompetensi: Kompetensi Dasar Indikator Keberhasilan Belajar : Materi Pembelajaran :

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN R P P Satuan Pendidikan : Madrasah Aliyah Miftahussalam Mata Pelajaran : Quran Hadits KelasSemester : XII Ganjil Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran

A. Standar Kompetensi:

2. Memahami ayat-ayat al Qur’an dan al Hadits tentang tanggung jawab manusia terhadap keluarga dan masyarakat

B. Kompetensi Dasar

2.2 Menjelaskan kandungan QS At-Tahrim: 6, QS. Thaha: 132; QS. al-An’am: 70; QS.An-Nisa’ :36 dan QS. Hud: 117-119 dan hadits tentang tanggung jawab manusia terhadap keluarga dan masyarakat

C. Indikator Keberhasilan Belajar :

 Menjelaskan kandungan ayat tentang kewajiban manusia untuk menjaga diri dan keluarganya agar terhindar dari siksa api neraka seperti terkandung dalam QS. At-Tahrim:6  Menjelaskan kandungan ayat tentang perintah untuk menegakkan sholat dan saar dalam l sebagaimana terkandung dalam QS Thaha:132  Menjelaskan kandungan ayat tentang perintah meninggalkan orang yang menjadikan agama seagai permainan seperti yang terkandung dalam QS Al- An’am’70  Menjelaskan kandungan ayat tentang Kewajiban manusia menyembah Allah dan berbuat aik kepada sesama manusia seperti terkandung dalam QS An- Nisa’:36  Menjelaskan kandungan ayat tentang kekuasaan Allah untuk menjadikan umat yang satu atau membinasakannya seperti terkandung dalam QS.Huud:117-119  Menjelaskan kandungan hadits tentang kewajiban yang harus dilaksanakan manuisia seperti terkandung dalam hadits tentang tanggung jawab manusia

D. Materi Pembelajaran :

 QS At-Tahrim: 6, QS. Thaha: 132.  Allah memerintahkan orang mukmin, terutama orang tua untuk menjaga diri- nya sendiri, keluarga, dan anaknya dari api neraka  QS. Al-An’am: 70 Allah memerintahkan kaum muslimin agar meninggalkan orang-orang yang menjadikan agama-Nya sebagai permainan.  QS.An-Nisa’ :36 Kewajiban manusia Menyembah Allah Berbakti kepada orang tua, berbuat baik kepada sesama manusia. Menjauhkan dari sifat yang tidak baik. 114  QS.Hud:117-119 Allah SWt tidak akan membinasakan suatu negeri selama penduduk negeri itu masih berbuat kebaikan.  Hadits tentang tanggung jawab manusia terhadap keluarga dan masyarakat

E. Metode Pembelajaran