Prestasi Kerja Y Deskriptif Variabel

78 setuju 30 atau 30 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 66 atau 66 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 66 atau 66 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini setiap alat yang saya gunakan dalam bekerja, saya kembalikan ketempat semula. 18. Pada pernyataan “selalu menjaga kebersihan lingkungan tempat saya bekerja” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak ada atau 0, yang menyatakan kurang setuju 11 atau 11 orang, yang menyatakan setuju 83 atau 83 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 6 atau 6 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 83 atau 83 orang menyatakan setuju dari pernyataan ini selalu menjaga kebersihan lingkungan tempat saya bekerja.

4.2.2.2 Prestasi Kerja Y

Tanggapan responden mengenai Prestasi kerja Y: Tabel 4.10 Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Prestasi Kerja No Item pernyataan SS 5 S 2 KS 3 TS 4 STS 4 Total F F F F F F 1 Saya mampu memenuhi target pekerjaan yang telah ditetapkan organisasi. 64 64 32 32 4 4 100 100 2 Volume kerja yang saya hasilkan selalu melebihi standart yang ditetapkan perusahaan 64 64 35 35 1 1 100 100 3 Saya dapat menyelesaikan 58 58 40 40 2 2 100 100 Universitas Sumatera Utara 79 tugas yang diberikan dengan cepat 4 Saya selalu dapat menyelesaikan banyak perkerjaan dalam kurun waktu tertentu 55 55 40 40 5 5 100 100 5 Kualitas kerja saya jauh lebih baik dari pegawai lain 57 57 38 38 3 3 2 2 100 100 6 Hasil kerja saya selalu mendapat nilai positif dari atasan 65 65 30 30 5 5 100 100 7 Pekerjaan yang jadi tanggung jawab saya dapat diselesaikan secara akurat 53 53 38 38 7 7 2 2 100 100 8 Saya selalu bekerja dengan penuh perhitungan untuk menghindari kesalahan dalam menyelesaikan pekerjaan 59 59 35 35 5 5 1 1 100 100 9 Saya selalu berusaha memanfaatkan waktu dengan baik dalam bekerja 49 49 29 29 21 21 1 1 100 100 10 Saya selalu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu 51 51 44 44 4 4 1 1 100 100 11 Saya mampu menyelesaikan pekerjaan kurang dari waktu yang 63 63 32 32 5 5 100 100 Universitas Sumatera Utara 80 ditentukan. 12 Ketepatan waktu menjadi salah satu tolak ukur karyawan berprestasi 100 100 100 100 Sumber: Hasil Penelitian diolah 2016 1. Pada pernyataan “mampu memenuhi target pekerjaan yang telah ditetapkan organisasi” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 4 atau 4 orang, yang menyatakan setuju 32 atau 32 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 64 atau 64 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 64 atau 64 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini mampu memenuhi target pekerjaan yang telah ditetapkan organisasi. 2. Pada pernyataan “volume kerja yang saya hasilkan selalu melebihi standart yang ditetapkan perusahaan” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 1 atau 1 orang, yang menyatakan setuju 35 atau 35 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 64 atau 64 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 64 atau 64 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa volume kerja yang saya hasilkan selalu melebihi standart yang ditetapkan perusahaan. 3. Pada pernyataan “dapat menyelesaikan tugas yang diberikan dengan cepat” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat Universitas Sumatera Utara 81 tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 2 atau 2 orang, yang menyatakan setuju 40 atau 40 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 58 atau 58 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 58 atau 58 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini dapat menyelesaikan tugas yang diberikan dengan cepat. 4. Pada pernyataan “selalu dapat menyelesaikan banyak perkerjaan dalam kurun waktu tertentu” dapat digambarkan bahwa 0 atau 0 orang menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 orang atau 0, yang menyatakan kurang setuju 5 atau 5 orang, yang menyatakan setuju 40 atau 40 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 55 atau 55 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 55 atau 55 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini selalu dapat menyelesaikan banyak perkerjaan dalam kurun waktu tertentu. 5. Pada pernyataan “Prestasi kerja saya jauh lebih baik dari pegawai lain” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 2 atau 2 orang yang menyatakan kurang setuju 3 atau 3 orang, yang menyatakan setuju 38 atau 38 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 57 atau 57 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 57 atau 57 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa prestasi kerja saya jauh lebih baik dari pegawai lain. Universitas Sumatera Utara 82 6. Pada pernyataan “hasil kerja saya selalu mendapat nilai positif dari atasan” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 5 atau 5 orang, yang menyatakan setuju 30 atau 30 orang, yang menyatakan sangat setuju sebanyak 65 atau 65 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 65 atau 65 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini hasil kerja saya selalu mendapat nilai positif dari atasan. 7. Pada pernyataan “pekerjaan yang jadi tanggung jawab saya dapat diselesaikan secara akurat” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 2 atau 2 orang, yang menyatakan kurang setuju 7 atau 7 orang, yang menyatakan setuju 38 atau 38 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 53 atau 53 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 53 atau 53 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini pekerjaan yang jadi tanggung jawab saya dapat diselesaikan secara akurat. 8. Pada pernyataan “selalu bekerja dengan penuh perhitungan untuk menghindari kesalahan dalam menyelesaikan pekerjaan” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 1 atau 1 orang, yang menyatakan kurang setuju 5 atau 5 orang, yang menyatakan setuju 35 atau 35 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 59 atau 59 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 59 atau 59 orang menyatakan Universitas Sumatera Utara 83 setuju dari pernyataan ini bahwa selalu bekerja dengan penuh perhitungan untuk menghindari kesalahan dalam menyelesaikan pekerjaan. 9. Pada pernyataan “selalu berusaha memanfaatkan waktu dengan baik dalam bekerja” dapat digambarkan bahwa 0 atau 0 orang menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 1 atau 1 orang yang menyatakan kurang setuju 21 atau 21 orang, yang menyatakan setuju 29 atau 29 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 49 atau 49 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 49 atau 49 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa selalu berusaha memanfaatkan waktu dengan baik dalam bekerja. 10. Pada pernyataan “selalu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 1 atau 1 orang, yang menyatakan kurang setuju 4 atau 4 orang, yang menyatakan setuju 44 atau 44 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 51 atau 51 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 51 atau 51 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa selalu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu. 11. Pada pernyataan “mampu menyelesaikan pekerjaan kurang dari waktu yang ditentukan” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 5 atau 5 orang, yang menyatakan setuju 32 atau 32 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 63 atau 63 Universitas Sumatera Utara 84 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 63 atau 63 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa mampu menyelesaikan pekerjaan kurang dari waktu yang ditentukan. 12. Pada pernyataan “ketepatan waktu menjadi salah satu tolak ukur karyawan berprestasi ” dapat digambarkan bahwa tidak ada atau 0 menyatakan sangat tidak setuju, responden yang tidak setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan kurang setuju 0 atau 0 orang, yang menyatakan setuju 2 atau 2 orang dan yang menyatakan sangat setuju sebanyak 100 atau 100 orang. Dari hasil perhitungan tersebut diketahui bahwa 100 atau 100 orang menyatakan sangat setuju dari pernyataan ini bahwa ketepatan waktu menjadi salah satu tolak ukur karyawan berprestasi. 4.3 Hasil Uji Asumsi Klasik 4.3.1 Uji Normalitas Tujuan normalitas adalah untuk menguji apakah dalam model regresi sebuah data mengikuti atau mendekati distribusi normal, yakni distribusi data dengan bentuk lonceng. Jika asumsi ini dilanggar maka uji statistik menjadi tidak valid. Ada dua cara untuk mendeteksi apakah data berdistribusi normal atau tidak, yaitu dengan pendekatan grafik dan pendekatan kolmogorv-Smirnow. Dengan menggunakan tingkat signifikansi 5 0,05 maka Asymp,sig 2-tailed diatas nilai signifikansi 5 0,05 artinya variiabel residual berdistribusi normal. Salah satu cara untuk melihat normalitas adalah dengan melihat grafik histogram dan grafik normal plot yang membandingkan antara dua observasi dengan distribusi yang mendekati distribusi yang mendekati distribusi normal. Universitas Sumatera Utara