Tujuan Evaluasi Uji Instrumen Validasi Ahli dan Pengguna Analisis data

50

b. Perancangan Storyboard.

Storyboard merupakan rincian atau detail dari setiap scene yang akan dilihat dalam tampilan dan merupakan representasi visual dari desain media pembelajaran.

c. Pembuatan Media Pembelajaran

Tahap selanjutnya yaitu menterjemahkan desain ke dalam bentuk aplikasi menggunakan bahasa pemrograman tertentu dan menggabungkannya menjadi kesatuan sistem yang lebih komplit. Pembuatan produk berdasarkan diagram alir dan storyboard yang telah dibuat pada tahap sebelumnya. Program yang digunakan untuk menterjemahkan desain media pembelajaran Adobe Flash CS6 menggunakan bahasa pemrograman ActionScript 3.0.

4. Evaluasi

Tahap keempat yaitu tahap evaluasi produk yang dibuat. Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini yaitu: tujuan evaluasi, uji instrumen, validasi ahli dan peserta didik serta analisis data.

a. Tujuan Evaluasi

Tahap evaluasi ini dilakukan untuk mengukur tingkat kelayakan aplikasi media pembelajaran yang dibuat. Hal ini karena aplikasi media pembelajaran yang dihasilkan baru berupa prototype, sehingga perlu dilakukan validasi ahli untuk mengetahui kelayakan aplikasi media pembelajaran.

b. Uji Instrumen

Menyusun instrumen pada dasarnya adalah menyusun alat evaluasi, karena dengan mengevaluasi dapat memperoleh data yang akan diteliti, dan hasil yang diperoleh dapat diukur dengan menggunakan standar yang telah ditentukan sebelumnya oleh peneliti. 51

c. Validasi Ahli dan Pengguna

Media yang telah dinyatakan layak uji oleh ahli media dan ahli materi, kemudian diuji cobakan kepada para peserta didik. Uji coba ini dimaksudkan untuk menemukan kesalahan dan masalah pemakaian oleh pengguna peserta didik serta mengetahui respon terhadap media pembelajaran tersebut sehingga akan diperoleh multimedia pembelajaran yang sesuai dengan harapan calon pengguna.

d. Analisis data

Setelah tahap implementasi, diperoleh data penilaian dan respon dari angket yang diberikan kepada ahli materi, ahli media dan peserta didik. Penilaian tersebut dianalisis, kemudian dapat diketahui tingkat kelayakan media pembelajaran tersebut. Jika tingkat kelayakan media pembelajaran tersebut masih kurang, maka akan kembali ke tahap awal sampai dihasilkan media pembelajaran dengan tingkat kelayakan mencapai kriteria minimal layak.

C. SUMBER DATA PENELITIAN

Subyek penelitian, tempat dan waktu penelitian akan dipaparkan sebagai berikut : 1. Subyek Penelitian Subyek penelitian ini adalah empat ahli media, tiga ahli materi, dan peserta didik kelas XII program keahlian teknik Elektronika SMK Ma’arif Salam yang berjumlah 28 peserta didik. 2. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian pengembangan media pembelajaran interaktif materi Osiloskop pada mata pelajaran Perbaikan Perawatan Peralatan Elektronika Audio Video dilaksanakan di SMK Ma’arif Salam Magelang dilaksanakan di SMK Ma’arif Salam Magelang tahun ajaran 20152016 November-Mei.

Dokumen yang terkait

Media Pembelajaran Pengenalan Tentang Benua Asia Tenggara Dengan Adobe Flash CS6

0 67 47

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA MEMPERBAIKI MOTOR LISTRIK UNTUK SISWA KELAS XII TITL SMK SWASTA IMELDA MEDAN.

2 17 27

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 MATA PELAJARAN DASAR POLA SISWA KELAS X TATA BUSANA SMK NEGERI 1 STABAT.

0 3 26

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA PELAJARAN INSTALASI MOTOR LISTRIK PADA KELAS XI TIPTL SMK NEGERI 1 STABAT. 2015.

0 3 25

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA ANALOG DAN DIGITAL PADA KELAS X TKJ SMK SWASTA YAYASAN WANITA KERETA API (YWKA) MEDAN.

0 3 28

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR SISWA KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN.

0 2 32

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKUKURAN LISTRIK PADA KELAS X TIPTL SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM. 2016.

0 2 26

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS3 PADA MATA Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Adobe Flash CS3 Pada Mata Pelajaran IPS Materi Keadaan Alam Di Indonesia Kelas VII.

0 3 11

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS3 PADA MATA Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Adobe Flash CS3 Pada Mata Pelajaran IPS Materi Keadaan Alam Di Indonesia Kelas VII.

1 4 18

Aplikasi Media Pembelajaran Interaktif Matematika Dasar Kelas 1 SD Dengan Adobe Flash CS6

0 0 9