Deskripsi Variabel Tangible X

54

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

4.2.1. Pengumpulan Data

4.2.1.1. Penyebaran Kuesioner Harapan Kualitas Kinerja Pelayanan

Pengumpulan data berupa penyebaran kuesioner tentang harapan kualitas Kinerja pelayanan yang diberikan oleh Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza, disebarkan kepada 100 orang pelanggan layanan Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza.

1. Deskripsi Variabel Tangible X

1 Dari penyebaran kuesioner yang dilakukan kepada 100 pelanggan layanan Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza, diperoleh jawaban sebagai berikut : Tabel 4.1. Hasil Jawaban Responden Tangible X 1 No Pertanyaan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 1 Tata letak atau pengelompokan buku yang ada sudah sangat rapi. 36 42 22 100 2 Kebersihan ruangan yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah membuat anda puas. 1 37 41 21 100 3 Penyejuk ruangan yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah cukup membuat anda merasa nyaman. 33 48 19 100 4 Penerangan yang ada di dalam Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat terang dan membuat anda puas. 12 49 39 100 5 Keberadaan computer dan kelengkapan peralatan sudah sangat membantu anda. 1 19 43 37 100 6 Lokasi Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza yang mudah dijangkau. 1 37 40 22 100 7 Jumlah petugas Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat membantu anda. 41 42 17 100 8 Penampilan petugas sudah sangat rapi. 29 36 35 100 9 Koleksi buku yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat lengkap. 1 42 40 17 100 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner 55 Dari hasil jawaban responden yang diperoleh dapat diketahui bahwa sebagian besar responden sangat bervariasi dengan pertanyaan yang diajukan. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang memberikan jawaban dengan skor 3 sampai 5. Hal ini berarti para responden mengaku bahwa mereka setuju mengenai harapan mereka bahwa tata letak atau pengelompokan buku yang ada sudah sangat rapi, kebersihan ruangan yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah membuat responden puas, penyejuk ruangan yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah cukup membuat responden merasa nyaman, penerangan yang ada di dalam Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat terang dan membuat responden puas, serta keberadaan computer dan kelengkapan peralatan sudah sangat membantu, lokasi Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza yang mudah dijangkau dan jumlah petugas Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat membantu, penampilan petugas sudah sangat rapi, koleksi buku yang ada di Toko Buku Gramedia Cabang Royal Plaza sudah sangat lengkap.

2. Deskripsi Variabel Reliability X

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Customer Service terhadap Kepuasan Pelanggan Pada PT Astra International Tbk – Toyota Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

5 69 55

Analisis Tingkat Kepuasan Customer Terhadap Kualitas Pelayanan Berdasarkan Indeks Potential Gain Customer Value (PGCV) Di PT. Alfa Scorpii Medan

3 37 149

Analisis Tingkat Kualitas Pelayanan Dengan Metode Index Potential Gain Customer Value (Pgcv) Di Pt Bank Muamalat Indonesia Cabang Medan

4 57 8

Integrasi Model Service Quality dan Potential Gain In Customer Value (PGCV) dalam Upaya Meningkatkan Kepuasan Pelanggan pada CV Bintang Prima Perkasa.

0 3 6

PENGARUH CITRA TOKO TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI HYPERMART PLAZA ROYAL SURABAYA.

1 2 83

Kata kunci : Kepuasan, Importance Performance Analysis (IPA), Potential Gain Customer Value (PGCV),TPI PPS Cilacap

0 2 8

Usulan Perbaikan Kualitas Pelayanan Pasien Bpjs Ruang Sal Dengan Menggunakan Metode Potential Gain Customer Value

0 0 8

ANALISIS KEPUASAN PELANGGANDENGAN MENGGUNAKAN METODE CUSTOMER SATISFACTION INDEX (CSI) DAN POTENTIAL GAIN IN CUSTOMER VALUE (PGCV)

0 1 6

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DENGAN PENDEKATAN SERVEQUAL (SERVICE QUALITY) DAN INDEX PGCV (POTENTIAL GAIN CUSTOMER VALUE ) DI TOKO BUKU GRAMEDIA CABANG ROYAL PLAZA SURABAYA SKRIPSI

0 0 17

LAPORAN TUGAS AKHIR UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN DENGAN PENDEKATAN FUZZY SERVICE QUALITY DAN INDEX POTENTIAL GAIN IN CUSTOMER VALUE ( Studi Kasus di Poliklinik Eye Center Rumah Sakit Islam Sultan Agung Semarang )

0 0 11