Analisa Data PELAKSANAAN PENELITIAN, PENYAJIAN DATA, ANALISA DATA,

- Guru membagikan LKK II dan satu paket tangram ke setiap kelompok. - Siswa diminta mendiskusikan LKK II dalam kelompok diskusi yang telah terbentuk. - Pada pertemuan ini siswa diajak untuk mencari hubungan tinggi dan alas dari segitiga siku-siku sama kaki dan jajargenjang yang memiliki luas sama dengan persegi panjang yang memiliki panjang a√2 cm dan lebar 12 a√2cm . segitiga siku-siku sama kaki dan jajargenjang terbentuk dari potongan tangram yang telah disediakan. Pada pertemuan sebelumya sudah dibuktikan bahwa luas persegi panjang sama dengan luas tangrampersegi. - Guru membantu siswa dalam memahami LKK II dan menjelaskan langkah-langkah dalam penggunaan tangram. - Siswa diminta menempelkan tangram hasil diskusi dan menuliskan jawaban dari LKK II pada lembar yang telah disediakan. - Guru sebagai pendamping tiap kelompok diskusi, membantu kelompok yang mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKK II - Salah satu perwakilan kelompok maju ke depan kelas dan mempresentasikan hasil diskusi dari LKK II. - Guru melakukan diskusi kelas dan mengarahkan diskusi sehingga siswa dapat menyimpulkan hasil diskusi dari LKK II yang telah dikerjakan. √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ 3 Kegiatan Penutup a. Guru memberikan informasi mengenai materi yang akan dibahas di pertemuan selanjutnya. b. Guru memberi salam dan keluar kelas. √ √ √ √ Data ini kemudian diubah ke dalam bentuk persentase keterlaksanaan RPP pada pertemuan II yang disajikan pada tabel 4. 8. Tabel 4. 8 Hasil Pengamatan Keterlaksanaan RPP Pertemuan II Observer 1 Observer 2 × = × = Lembar pengamatan keterlaksanaan RPP pada pertemuan III disajikan pada tabel 4. 9. Tabel 4. 9 Lembar Keterlaksanaan RPP Pertemuan III No DESKRIPSI KEGIATAN KETERLAKSANAAN Obs.1 Obs.2 1 Kegiatan Pendahuluan a. Guru memberikan salam dan mengecek kehadiran peserta didik. b. Apersepsi : Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya dengan memberikan latihan soal tentang materi yang telah dibahas. c. Motivasi : Guru memotivasi peserta didik dengan √ √ − √ √ − PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran yang akan dicapai pada hari tersebut. 2 Kegiatan Inti - Siswa dibagi dalam kelompok diskusi yang terdiri dari 3 siswa pada setiap kelompok. - Pada pertemuan ini guru menggunakan media tangram dalam proses pembelajaran untuk mempelajari kekekalan luas persegi pada belah ketupat sama dan trapesium. - Guru membagikan LKK III dan satu paket tangram ke setiap kelompok. - Siswa diminta mendiskusikan LKK III dalam kelompok diskusi yang telah terbentuk. - Pada pertemuan ini siswa diajak untuk mencari hubungan diagonal satu dan diagonal dua dari belah ketupat dan tinggi dan sisi-sisi sejajar dari trapesium yang memiliki luas sama dengan persegi panjang yang memiliki panjang a√2 cm dan lebar 12 a√2 cm. belah ketupat dan trapesium terbentuk dari potongan tangram yang telah disediakan. Pada pertemuan sebelumya sudah dibuktikan bahwa luas persegi panjang sama dengan luas tangrampersegi. - Guru membantu siswa dalam memahami LKK III dan menjelaskan langkah-langkah dalam penggunaan tangram. - Siswa diminta menempelkan tangram hasil diskusi dan menuliskan jawaban dari LKK III pada lembar yang telah disediakan. √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI - Guru sebagai pendamping tiap kelompok diskusi, membantu kelompok yang mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKK III - Salah satu perwakilan kelompok maju ke depan kelas dan mempresentasikan hasil diskusi dari LKK III. - Guru melakukan diskusi kelas dan mengarahkan diskusi sehingga siswa dapat menyimpulkan hasil diskusi dari LKK III yang telah dikerjakan. √ √ 3 Kegiatan Penutup a. Guru memberikan informasi mengenai materi yang akan dibahas di pertemuan selanjutnya. b. Guru memberi salam dan keluar kelas. √ √ √ √ Data ini kemudian diubah ke dalam bentuk persentase keterlaksanaan RPP III disajikan pada tabel 4. 10. Tabel 4. 10 Hasil Pengamatan Keterlaksanaan RPP Pertemuan III Observer 1 Observer 2 × = , × = , Berikut ini merupakan tabel yang menunjukan hasil analisis keterlaksanaan rencana pelaksanaan pembelajaran RPP. Hasil ini diperoleh dengan menggunakan rumus ketercapaian indikator pengamatan yang ada pada Bab III. Tabel 4. 11 Analisis Keterlaksanaan RPP Observer Pertemuan ke 1 2 3 1 , 100 93, 33 2 , 100 93, 33 Rata-rata Per pertemuan , 100 93, 33 Rata-rata keseluruhan 93, 33 Kategori Sangat Tinggi 2. Analisis Minat Belajar Matematika Siswa Analisis minat belajar matematika siswa diolah menjadi persentase dan kriteria minat belajar siswa di awal yang disajikan pada tabel 4.12. Tabel 4. 12 Total Skor dan Kategori Minat Belajar Matematika Siswa Awal Siswa ke- Total Skor Kategori Siswa ke- Total Skor Kategori 1 96 T 15 90 T 2 93 T 16 90 T 3 92 T 17 96 T 4 96 T 18 72 C 5 92 T 19 95 T 6 96 T 20 85 C 7 94 T 21 89 T 8 83 C 22 88 T 9 96 T 23 96 T 10 96 T 24 93 T 11 96 T 25 92 T 12 85 C 26 96 T 13 85 C 27 - Tidak masuk 14 96 T Data minat belajar siswa diolah menjadi persentase dan kriteria minat belajar siswa di akhir yang disajikan pada tabel 4.13. Tabel 4. 13 Total Skor dan Kategori Minat Belajar Matematika Siswa Akhir Siswa ke- Total Skor Kategori Siswa ke- Total Skor Kategori 1 84 C 15 98 T 2 89 T 16 94 T 3 98 ST 17 99 T 4 95 T 18 87 T 5 87 T 19 90 T 6 98 ST 20 88 T 7 92 T 21 100 ST 8 100 ST 22 105 ST 9 88 T 23 88 T 10 92 T 24 90 T 11 104 ST 25 102 ST 12 90 T 26 105 ST 13 100 ST 27 - Tidak Masuk 14 88 T Analisis minat belajar siswa kelas VII A disajikan pada tabel 4.14. Tabel 4. 14 Analisis Minat Belajar Matematika Siswa Kelas VII A Minat Belajar Siswa kelas VII A Awal Minat Belajar Siswa Kelas VII A Akhir Rata-rata 91,46 94,26 Banyak siswa Persentase Banyak siswa Persentase Kriteria ST 9 34,61 Kriteria T 21 80,76 16 61,53 Kriteria C 6 23,08 1 3,84 Analisis Kriteria minat belajar seluruh siswa kelas VII A disajikan pada tabel 4.15. Tabel 4. 15 Analisis Kriteria Minat Belajar Siswa Keseluruhan ST ST + T ST + T + C Kriteria VII A awal VII A akhir VII A awal VII A akhir VII A awal VII A akhir 34,61 75 80,76 96,14 ≥ 75 Tinggi - - Dari tabel 4. 14 diperoleh bahwa rata-rata nilai minat belajar siswa di kelas VII A di awal adalah 91,46 dan rata-rata nilai minat belajar siswa di kelas VII A di akhir setelah mengikuti pembelajaran menggunakan media tangram adalah 94,26. Dari tabel 4.15 maka diperoleh persentase minat belajar keseluruhan siswa kelas VII A di awal dengan kriteria tinggi sebesar 80,76 sedangkan minat belajar keseluruhan siswa kelas VII A di akhir termasuk dalam kriteria tinggi sebesar 96,14. Jadi terdapat perubahan kriteria minat belajar setiap siswa setelah menggunakan media tangram dalam pembelajaran matematika. 3. Analisis Hasil Belajar Matematika pada Materi Luas Bangun Datar Persentase dan kriteria hasil belajar siswa kelas VII A disajikan pada tabel 4.16. TABEL 4 16 Nilai dan Kategori Hasil Belajar Siswa Kelas VII A Siswa ke- Nilai Kategori Siswa ke- Nilai Kategori 1 60 Cukup 15 60 Cukup 2 68 Tinggi 16 68 Tinggi 3 56 Cukup 17 76 Tinggi 4 72 Tinggi 18 68 Tinggi 5 64 Cukup 19 68 Tinggi 6 56 Cukup 20 76 Tinggi 7 72 Tinggi 21 84 Sangat Tinggi 8 76 Tinggi 22 64 Cukup 9 64 Cukup 23 72 Tinggi 10 80 Sangat Tinggi 24 56 Cukup 11 76 Tinggi 25 72 Tinggi 12 - Tidak Masuk 26 60 Cukup 13 64 Cukup 27 76 Tinggi 14 76 Tinggi Analisis hasil belajar siswa kelas VII A disajikan pada tabel 4.17. Tabel 4. 17 Analisis Hasil Belajar Matematika Siswa No Kriteria Hasil Belajar Siswa Banyak Siswa Persentase 1 Sangat Tinggi 2 7,69 2 Tinggi 14 53,85 3 Cukup 10 38,46 4 Rendah - 5 Sangat Rendah - Rata-rata Hasil Belajar 68, 62 Analisis Kriteria hasil belajar seluruh siswa kelas VII A disajikan pada tabel 4.18. Tabel 4. 18 Analisis Kriteria Hasil Belajar Dari tabel 4. 17 diperoleh bahwa rata-rata nilai hasil belajar siswa di kelas VII A menggunakan media tangram dalam pembelajaran adalah 68, 62. Dari tabel 4. 17 juga diperoleh persentase hasil belajar siswa kelas VII A Dari tabel 4. 18 maka diperoleh persentase hasil belajar keseluruhan siswa kelas VII A termasuk dalam kriteria cukup dengan persentase kriteria sangat tinggi untuk setiap siswa sebesar 7, 69 , kriteria tinggi untuk setiap sebesar 53, 85 dan kriteria cukup sebesar 38, 46 .

D. Pembahasan

1. Pelaksanaan Proses Pembelajaran Pelaksanaan proses pembelajaran berjalan lancar sesuai dengan rencana, walaupun terdapat modifikasi pada RPP 1 dan 2 karena pada pertemuan pertama kekurangan waktu sehingga bagian kesimpulan belum disampaikan di kelas dan sebelum masuk pada pembelajaran pertemuan kedua, peneliti dan siswa menyimpulkan terlebih dahulu pembelajaran pertemuan pertama. Untuk pertemuan 3 dan 4 berjalan dengan lancar. ST ST + T ST + T + C Kriteria 7,69 75 61, 54 75 100 ≥ 65 Cukup 2. Minat belajar Matematika Siswa Sebelum mengikuti pembelajaran menggunakan tangram, para siswa mengisi kuesioner minat belajar matematika dan diakhir pembelajaran menggunakan tangram, para siswa juga mengisi kuesioner minat belajar matematika. Pengisian kuesioner di awal dan di akhir pembelajaran menggunakan tangram membantu peneliti untuk mengetahui apakah ada perubahan minat belajar matematika oleh para siswa. Dari analisis minat belajar siswa yang telah dilakukan, diperoleh bahwa rata-rata nilai minat belajar siswa kelas VII A akhir menggunakan media tangram lebih tinggi dibandingkan dengan minat belajar siswa kelas VII A di awal sebelum menggunakan media tangram. Nilai minat belajar siswa kelas VII A di akhir 94,46 sedangkan nilai rata-rata minat belajar di awal 91,26 dengan kriteria minat belajar siswa keseluruhan tinggi. Dari hasil perhitungan menunjukan bahwa kriteria minat belajar siswa keseluruhan sama tetapi dengan adanya penggunaan media tangram pada pembelajaran matematika materi luas bangun datar terdapat perubahan kriteria minat belajar setiap siswa menjadi tinggi dan sangat tinggi. Sehingga terdapat perubahan dan peningkatan minat belajar siswa terhadap matematika dengan penggunaan media tangram pada pembelajaran matematika materi luas bangun datar. 3. Hasil Belajar Siswa Setelah para siswa mengikuti pembelajaran menggunakan media tangram, peneliti memberikan tes hasil belajar yang diikuti oleh para siswa pada pertemuan ke empat. Dari hasil analisis tes hasil belajar yang telah dilakukuan, diperoleh rata-rata nilai hasil belajar di kelas VII A adalah 68, 62 dengan kriteria hasil belajar siswa secara keseluruhan cukup. Adapun kriteria hasil belajar setiap siswa menunjukan siswa dengan kriteria sangat tinggi sebesar 7,69 , kriteria tinggi sebesar 53,85 dan untuk kriteria cukup sebesar 38,46. Hal ini mungkin terjadi karena kendala-kendala tertentu seperti: a. Pada proses pembelajaran menggunakan tangram, yang mengajar adalah peneliti bukan guru. b. Penggunaan media tangram yang baru dikenal oleh siswa. c. Pelaksanaan pembelajaran menggunakan tangram yang dibatasi hanya maksimal empat pertemuan. d. Proses pembelajaran menggunakan tangram memerlukan waktu lama untuk diskusi dan jam pelajaran di sekolah sangat terbatas. e. Dalam proses pembelajaran terfokus dengan materi dan kurangnya latihan soal. f. Soal yang diberikan masih sulit dipahami oleh siswa.

E. Kelemahan Penelitian

Terdapat kelemahan dalam penelitian ini, yaitu: 1. Pelaksanaan pembelajaran oleh peneliti bukan guru sehingga berpengaruh kepada siswa. 2. Pelaksanaan pembelajaran dalam penelitian 4 kali pertemuan dengan 3 kali pertemuan untuk materi yang disampaikan tiga hari berturut-turut dan 1 kali untuk tes hasil belajar yang dilaksanakan pada minggu berikutnya. Karena jadwal di sekolah untuk mata pelajaran matematika siswa kelas VII A adalah senin, selasa dan rabu. Sehingga setelah proses pembelajaran selesai, tes hasil belajar dilaksanakan pada minggu berikutnya. Dengan jeda yang cukup lama dapat mempengaruhi hasil tes belajar. 3. Media tangram yang baru dikenal siswa sehingga membutuhkan waktu untuk pengenalan media tersebut. 4. Pelaksanaan pembelajaran terbatas sehingga kekurangan waktu untuk penguatan materi dan latihan soal oleh peneliti. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

TINGKAT PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MINAT DAN PENGGUNAAN MEDIA IT Tingkat Prestasi Belajar Matematika Ditinjau Dari Minat Dan Penggunaan Media IT Kelas VII Semester Genap Di Smp Muhammadiyah 1 Surakarta Tahun 2015/2016.

0 2 17

TINGKAT PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MINAT DAN PENGGUNAAN MEDIA IT Tingkat Prestasi Belajar Matematika Ditinjau Dari Minat Dan Penggunaan Media IT Kelas VII Semester Genap Di Smp Muhammadiyah 1 Surakarta Tahun 2015/2016.

0 2 16

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS RSBI DAN REGULER DITINJAU DARI MINAT BELAJAR MATEMATIKA SISWA Perbandingan Hasil Belajar Matematika Kelas RSBI dan Reguler Ditinjau dari Minat Belajar Matematika Siswa Kelas VII Semester I SMP AL Islam 1 Suraka

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI LUAS BANGUN DATAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI LUAS BANGUN DATAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL KONSTRUKTIVISME PADA SISWA KELAS

0 0 15

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA TENTANG LUAS BANGUN DATAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STAD Peningkatan Minat Belajar Matematika Tentang Luas Bangun Datar Melalui Model Pembelajaran Stad Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri 2 Tumang Semester 1 Ta

0 2 15

Keefektifan model pembelajaran inkuiri ditinjau dari keaktifan dan hasil belajar siswa kelas VIII SMP N 1 Samigaluh pada materi bangun ruang sisi datar tahun ajaran 2014/2015.

0 0 267

PENGGUNAAN MEDIA PAPAN BERPAKU UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS 3 SDN SAWIT SEWON, BANTUL, YOGYAKARTA.

0 8 123

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE INKUIRI SISWA KELAS VII SMP 1 BANGUNTAPAN BANTUL YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 20122013

0 0 10

PENINGKATKAN MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PEMBELAJARAN MAKE A MATCH SISWA KELAS VII F SMP 1 BANGUNTAPAN

0 0 8

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 5 BANGKALAN PADA MATERI KELILING DAN LUAS SEGIEMPAT

0 2 14