Analisa Data Pengetahuan Hasil Belajar Siswa

Tabel 3. 9 Klasifikasi Nilai Karakter Siswa Nilai Karakter Siswa NO Interval f x Persentase Keterangan 1 52 – 60 Sangat Berkarakter Baik 2 43 – 51 Berkarater Baik 3 34 – 42 Cukup Berkarakter Baik 4 25 – 33 Kurang Berkarakter Baik 5 15 – 24 Sangat Tidak Berkarakter Baik Keterangan : f x : jumlah siswa c. Menghitung Persentase Perhitungan persentase untuk setiap motivasi belajar dan nilai karakter siswa dengan menggunakan persamaan berikut :

2. Analisa Data Pengetahuan Hasil Belajar Siswa

Data yang telah diperoleh melalui tes tertulis pretest dan post-test akan dianalisis secara kuantitatif, berikut klasifikasi tingkat pengetahuan hasil belajar siswa: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Tabel 3. 10 Klasifikasi Tingkat Pengetahuan Hasil Belajar Siswa Rata-Rata Nilai Benar Klasifikasi 81-100 Sangat Baik 61-80 Baik 41-60 Cukup 21-40 Kurang –20 Sangat Kurang Penskoran terhadap hasil belajar dalam mengerjakan soal pretest dan post- test dilakukan dengan membuat skala skor. Skor hasil belajar siswa yaitu skor setiap siswa dibagi dengan jumlah skor maksimal dikali seratus Skor hasil belajar siswa = x 100 Soal pre-test dan post-test akan diberikan skor untuk jawaban siswa atas pertanyaan yang diajukan. Penskoran pretest dan post-test didasarkan pada panduan penskoran. Untuk melihat apakah hasil pretest dan post-test anatara kelas kontrol dan kelas eksperimen benar memiliki perbedaan diuji dengan uji-T independent. Untuk mengukur apakah ada peningkatan motivasi belajar, nilai karakter, dan pengetahuan siswa dilihat dari hasil pretest dibandingkan dengan post-test diuji dengan uji-T dependent. Perhitungan uji-T menggunakan bantuan SPSS dengan tingkat signifikan 0,05. Data akan dianalisa melalui beberapa tahap berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI a. Uji-T independent untuk pretest kelas eksperimen dan kelas kontrol kelas VIIIA dan VIIIB. Analisa ini untuk melihat pemahaman awal kedua kelas tersebut sama atau berbeda. b. Uji-T dependent untuk membandingkan pretest dan post-test untuk kelas eksperimen VIIIA, apakah ada peningkatan. c. Uji-T dependent untuk membandingkan pretest dan post-test untuk kelas kontrol VIIIB, apakah ada peningkatan. d. Uji-T independent untuk post-test kelas eksperimen dan kelas kontrol kelas VIIIA dan VIIIB. Analisa ini untuk melihat pemahaman akhir kedua kelas tersebut sesudah penerapan metode, apakah sama atau berbeda.

3. Uji-T Independent dan Dependent

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENERAPAN METODE BELAJAR QUANTUM LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN ENERGI ALTERNATIF DAN ENERGI BUNYI DI SDN TORJUN III SAMPANG

0 13 1

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SMP PADA POKOK BAHASAN USAHA DAN ENERGI

9 106 255

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MICROSOFT FRONTPAGE DAN AKTIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA PADA POKOK BAHASAN ZAT ADITIF KELAS VIII SMP.

0 3 24

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MICROSOFT FRONTPAGE DAN AKTIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA PADA POKOK BAHASAN ZAT ADITIF KELAS VIII SMP.

0 1 13

Pengaruh pembelajaran dengan menggunakan metode simulasi PhET terhadap hasil belajar dan keaktifan peserta didik kelas VIII SMP Kanisius Wonogiri pada pokok bahasan Energi Potensial, Energi Kinetik dan Energi Mekanik.

10 31 139

Pengaruh pembelajaran dengan menggunakan metode simulasi PhET terhadap hasil belajar dan keaktifan peserta didik kelas VIII SMP Kanisius Wonogiri pada pokok bahasan energi potensial, energi kinetik dan energi mekanik.

0 0 196

Pengaruh keaktifan belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Kanisius Kalasan pada pokok bahasan operasi aljabar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw II tahun ajaran 2016/2017.

0 0 193

Pengaruh pembelajaran dengan menggunakan metode simulasi PhET terhadap hasil belajar dan keaktifan peserta didik kelas VIII SMP Kanisius Wonogiri pada pokok bahasan Energi Potensial,

2 5 137

Pengaruh keaktifan belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Kanisius Kalasan pada pokok bahasan operasi aljabar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jig

0 0 191

Upaya meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa dengan model pembelajaran Jigsaw pada pembelajaran fisika kelas VIII SMP Kanisius Wonogiri pokok bahasan tekanan - USD Repository

0 3 248