Berdasarkan data yang terdapat pada tabel 4.4 diatas, maka dapat diketahui bahwa mean dari variabel dukungan sosial adalah 70,2100, standar deviasi sebesar
6,43898 dengan nilai minimum 54 dan nilai maksimum 88. Sehingga luas jarak sebenarnya adalah 88-54 = 34, jarak tersebut kemudian dibagi tiga untuk dilihat
nilai tengahnya yaitu 343= 11.33. Maka diperoleh kategorisasi sebagai berikut:
Tabel 4.5 Kategorisasi Skor Dukungan Sosial
Kategori Rentang
Frekuensi Persentase
Tinggi 76.66 + 11.33 = 87.99
76.66 – 87.99 19
19 Sedang
65.33 + 11.33 = 76.66 65.33 – 76.66
59 61
Rendah 54 + 11.33 = 65.33
54 – 65.33 18
20
Jumlah 100
100
Berdasarkan hasil penghitungan kategori skor dukungan sosial, seperti ditunjukkan dalam tabel 4.5, diketahui bahwa mayoritas responden 61
memiliki dukungan sosial sedang, 18 memiliki dukungan sosial rendah, dan 19 memiliki dukungan sosial tinggi.
4.2.2 Kategorisasi skor religiusitas Tabel 4.6
Skor Perolehan Skala Religiusitas
Descripti e Statistics
N Minimum Maximum Mean
Std. Deviation
Religiusitas 100
185.00 260.00
226.26 19.26090
Valid N listwise 100
Berdasarkan data yang terdapat pada tabel 4.6 diatas, maka dapat diketahui bahwa mean dari variabel religiusitas adalah 226,26, standar deviasi sebesar
19,26090 dengan nilai minimum 185 dan nilai maksimum 260. Sehingga luas jarak sebenarnya adalah 260 – 185 = 75, jarak tersebut kemudian dibagi tiga untuk
dilihat nilai tengahnya yaitu 753 = 25. Maka diperoleh kategorisasi sebagai
berikut: Tabel 4.7
Kategorisasi Skor Religiusitas Kategori
Rentang Frekuensi
Persentase
Tinggi 235 + 25 = 260
235 – 260 32
32 Sedang
210 + 25 = 235 210 – 235
47 47
Rendah 185 + 25 = 210
185 – 210 21
21
Jumlah 100
100
Berdasarkan hasil penghitungan kategori skor religiusitas, seperti ditunjukkan dalam tabel 4.7, diketahui bahwa mayoritas responden 47
memiliki religiusitas sedang, 21 memiliki religiusitas rendah, dan 32 memiliki religiusitas tinggi.
4.2.3 Kategorisasi skor moti asi berprestasi
Tabel 4.8 Skor Perolehan Skala Moti
asi Berprestasi
Descripti e Statistics
N Minimum Maximum Mean
Std. Deviation
Motivasi Berprestasi 100
77.00 107.00 89.6400
7.31750 Valid N listwise
100
Berdasarkan data yang terdapat pada tabel 4.8 diatas, maka dapat diketahui bahwa mean dari variabel m
otivasi berprestasi
adalah 89,6400, standar deviasi
sebesar 7,31750 dengan nilai minimum 77 dan nilai maksimum 107. Sehingga luas jarak sebenarnya adalah 107 – 77 = 30, jarak tersebut kemudian dibagi tiga
untuk dilihat nilai tengahnya yaitu 313 = 10. Maka diperoleh kategorisasi sebagai berikut:
Tabel 4.9 Kategorisasi Skor Moti
asi Berprestasi Kategori
Rentang Frekuensi
Persentase
Tinggi 97 + 10 = 107
97 – 107 16
16 Sedang
87 + 10 = 97 87 – 97
40 40
Rendah 77 + 10 = 87
77 – 87 44
44
Jumlah 100
100
Berdasarkan hasil penghitungan kategori skor m
otivasi berprestasi
, seperti ditunjukkan dalam tabel 4.9, diketahui bahwa mayoritas responden 44
memiliki m
otivasi berprestasi
rendah, 40 memiliki m
otivasi berprestasi
sedang, dan 16 memiliki m
otivasi berprestasi
rendah.
4.3 Hasil Uji Hipotesis Penelitian