Teknik Pengumpulan Data Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (Stad) Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas 5 Sd Negeri Jatiasih X Bekasi

secara utuh, sehingga memperoleh gambaran yang jelas terhadap masalah yang diperoleh. Untuk menguji hipotesis digunakan uji-t dengan taraf signifikansi X=0.05. Pengujian dengan menggunakan uji-t memerlukan beberapa syarat, antara lain: sampel acak, data interval, populasi berdistribusi normal dan kesamaan varians homogenitas. 1. Uji Prasyarat Analisis Untuk prasyarat data interval telah terpenuhi, sebab hasil belajar merupakan data interval. Uji keacakan pun tidak perlu sebab sampel telah diambil secara acak. Oleh karena itu, uji prasyarat yang perlu dilakukan adalah uji normalitas dan uji kesamaan varians uji homogenitas. a. Uji Normalitas Uji Normalitas Pengujian normal atau tidaknya data pada penelitian ini mengunakan uji normalitas Liliefors. L = FZi – SZi dimana Z = ̅ Keterangan : Z = Simpangan baku untuk kurva normal standar Xi = Data ̅ = Rata-rata data S = Simpangan baku Kriteria pengujiannya adalah : 1 Apabila maka sampel berasal dari populasi yang distribusi normal. 2 Apabila maka sampel tidak berasal dari populasi yang distribusi normal. b. Uji Homogenitas Teknik yang diguanakan pada uji homogenitas ini adalah uji Fisher dengan rumus : F = dengan S² = ∑ ∑ Keterangan : F = Homogenitas S 1 ² = Varian besar S 2 ² = Varian kecil n = Jumlah sanpel f = Frekuensi x = data Kriteria pengujinya 1 Apabila F hitung F tabel , maka H diterima, yang berarti varian kedua populasi homogen 2 Apabila F hitung ≥ F tabel , maka H ditolak, yang berarti varian kedua populasi tidak homogen.

2. Uji Statistik

Setelah melakukan uji normalitas dan homogenitas data, maka langkah selanjutnya adalah dilakukan pengujian hipotesis. Dengan langkah-langkah sebagai berikut. a. Jika data berdistribusi normal dan varian populasi homogen maka uji hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji t t hitung = ̅̅̅̅ ̅̅̅̅ √ dimana S.gab = Keterangan : X 1 = nilai rata-rata hasil belajar kelompok eksperimen X 2 = nilai rata-rata hasil belajar kelas kontrol n 1 = jumlah sample kelas model eksperimen n 2 = jumlah sample kelas model kontrol S 1 = Varian besar S 2 = Varian kecil Dengan ketentuan derajat kebebasan dk = n 1 + n 2 – 2. b. Namun jika data berdistribusi normal dan data heterogen maka uji hipotesis yang digunakan adalah uji t’ t’ = √ Keterangan : X1 = nilai rata-rata kelompok eksperimen X2 = nilai rata-rata kelompok kontrol S1 = varian kelompok eksperimen S2 = varian kelompok kontrol n1 = jumlah siswa kelompok eksperimen n2 = jumlah siswa kelompok kontrol dengan ketentuan derajat kebebasan dk = { } Adapun kriteria penguji untuk uji t : Terima H , apabila t hitung t tabel dan Tolak H , apabila t hitung ≥ t tabel. c. Namun apabila sampel yang diteliti tidak memenuhi uji normalitas, maka untuk menguji hipotesis digunakan statistik uji nonparametrik, yaitu uji Mann Whitney. Rumus sebagai berikut : Z = √ dimana U = n 1 n 2 + Keterangan : U = Statistik uji Mann Whitney n 1 = Ukuran sampel pada kelompok eksperimen n 2 = Ukuran pada sampel kelompok kontrol n 1 n 2 =hasil kali ukuran sampel pada kelompok eksperimen dan kontrol R 1 = jumlah ranking yang diberikan pada kelompok yang ukuran sampelnya n Z =Statistik uji Z yang berdistribusi normal N 0.1

G. Hipotesis Statistik

Adapun hipotesis statistik yang akan diuji adalah sebagai berikut: H : µ 1 ≤ µ 2 H a : µ 1 µ 2 Keterangan : H = Hipotesis nihil H a = Hipotesis alternatif µ 1 = hasil belajar matematika siswa yang diajar menggunakan model pembelajaran kooperetif tipe Student Teams Achievement Division STAD µ 2 = hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan pembelajaran konvensional. H = hasil belajar matematika siswa yang diajar mengunakan model pembelajaran Student Teams Achievement Division STAD lebih rendah atau sama dengan hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan pembelajaran konvensional. H a = hasil belajar matematika siswa yang diajar mengunakan model pembelajaran Student Teams Achievement Division STAD lebih tinggi dari hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan pembelajaran konvensional.

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe (Student Team Achievement Divisions) STAD Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SD

1 6 165

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Applying Student Teams Achievement Division (STAD) Technique to Improve Students’ Reading Comprehension in Discussion Text. (A Classroom Action Research in the Third Grade of SMA Fatahillah Jakarta)

5 42 142

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

Eksperimen Pembelajaran Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) Eksperimen Pembelajaran Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) ditinjau dari

0 2 17