Implikasi Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (Stad) Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas 5 Sd Negeri Jatiasih X Bekasi

agama. Yang paling penting adalah setiap kelompok memiliki satu atau dua anggota yang lebih mudah mengerti memahami materi. Agar mengajarkan siswa lain yang memiliki kekuranganlambat dalam memahami materi

B. Kegiatan inti

Eksplorasi Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter Menggali pengetahuan awal siswa dengan memberikan pertanyaan tentang FPB dan KPK Menjawab pertanyaan guru tentang FPB dan KPK secara umum Komunikatif dan rasa ingin tahu. Memberikan stimulus berupa pemberian materi menentukan FPB dan KPK dua bilangan atau lebih mengunakan bilangan prima Merespon stimulus guru dengan cara memperhatikan pemberian materi Komunikatif dan rasa ingin tahu Elaborasi Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter Memberi kesempatan siswa untuk berdiskusi kelompok dengan menyelesaikan soal-soal menentukan KPK dan FPB dua bilangan atau lebih mengunakan bilangan prima siswa yang sudah memahami materi, membantu siswa yang belum memahami materi. Berdiskusi membahas soal yang diberikan guru bersama-sama Menghargai, tangung jawab, peduli sosial Menjadi fasilitator bagi siswa dan memperhatikan jalannya diskusi berdiskusi Memberikan soal menentukan FPB dan KPK dua bilangan atau lebih menggunakan bilangan prima untuk dikerjakan secara individu oleh siswa dan tidak boleh berdiskusibekerjasama. Mengerjakan soal secara individu. Kerja keras, mandiri Konfirmasi Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter Memeriksa jawaban tugas individu siswa dan memberikan skor 10 jika nilai 1-10 poin dibawah skor awal, skor 20 jika nilai 10 poin diatas skor awal, skor 30 jika nilai lebih dari 10 poin diatas skor awal. Memberikan siswa umpan balik melalui penguatan dalam bentuk lisan terhadap pemahaman siswa tentang materi yang diajarkan. Memperhatikan penguatan yang dilakukan guru Menghargai,

C. Penutup

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter Memberikan reward untuk kelompok terbaik berupa bintang prestasi yang di tempel di kartu bintang prestasi, 3 bintang untuk super team dengan skala skor 21-30, 2 bintang untuk great team dengan skala skor 16-20, Bersama-sama guru menyimpulkan pembelajaran dan 1 bintang prestasi untuk good team dengan skala skor 6-15. Menyimpulkan pembelajaran bersama-sama siswa Memotivasi siswa untuk belajar lebih giat dan menambah poin bagi kelompoknya dipembelajaran yang akan datang. Menutup pembelajaran, berdo’a serta salam. Berdo’a dan salam Religius Sumber belajar : Buku sekolah elektronik Gemar Matematika 5 Evaluasi : Indikator Uraian soal Bentuk soal Nomor soal Menentukan FPB dan KPK dua bilangan atau lebih, dengan mengunakan faktor prima  Tentukan FPB dan KPK dua bilangan Berikut ini  Tentukan FPB dan KPK tiga bilangan berikut ini Uraian Mengetahui, Kepala Sekolah SDN Jatiasih X Guru Mata Pelajaran Hj. Lilis Setya P, M. M.Pd Riskitri Wigih Sayekti NIP. 1959024 1982 01 2 008 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mata Pelajaran : Matematika KelasSemester : 5 lima I Satu Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit Standar Kompetensi : Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan masalah Kompetensi Dasar : Mengunakan faktor prima untuk menentukan KPK dan FPB Indikator : Menentukan FPB dan KPK dua bilangan atau lebih, dengan mengunakan faktor prima Tujuan : Setelah pembelajaran mengunakan model pembelajaran ceramah siswa diharapkan mampu Menentukan KPK dan FPB dua bilangan atau lebih, dengan mengunakan faktor prima. Materi Ajar : KPK dan FPB MetodeTeknik : Ceramah Langkah pembelajaran

A. Kegiatan awal

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe (Student Team Achievement Divisions) STAD Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SD

1 6 165

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Applying Student Teams Achievement Division (STAD) Technique to Improve Students’ Reading Comprehension in Discussion Text. (A Classroom Action Research in the Third Grade of SMA Fatahillah Jakarta)

5 42 142

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

Eksperimen Pembelajaran Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) Eksperimen Pembelajaran Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) ditinjau dari

0 2 17