Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

seseorang dalam belajar maka perlu dilakukan suatu evaluasi, tujuannya untuk mengetahui prestasi yang diperoleh siswa setelah proses belajar mengajar berlangsung. Hasil dari evaluasi dapat memperlihatkan tentang tinggi atau rendahnya prestasi belajar siswa. Prestasi belajar akuntansi kurang baik karena kurangnya bimbingan guru di kelas, minat belajar dan motivasi belajar siswa dalam mempelajari akuntansi. Berdasarkan pada uraian latar belakang tersebut maka penulis mengambil judul “HUBUNGAN BIMBINGAN GURU DI KELAS, MINAT BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA”

B. Batasan Masalah

Dalam skripsi ini penulis mengambil studi kasus di SMA STELLA DUCE 2 karena SMA STELLA DUCE 2 telah mendapatkan gelar juara dalam berbagai lomba yang berhubungan dengan mata pelajaran akuntansi. Nilai ujian nasional SMA STELLA DUCE 2 pun tidak pernah kurang dari nilai B. Melihat prestasi tersebut, penulis ingin menggali faktor-faktor apa saja yang berpengaruh terhadap prestasi belajar akuntansi siswa. Penulis membatasi masalah pada hubungan bimbingan guru di kelas, minat belajar dan motivasi belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa kelas XI SMA STELLA DUCE 2. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi permasalahan pada latar belakang di atas maka dapat dirumuskan permasalahan penelitian sebagai berikut. 1. Apakah ada hubungan antara bimbingan guru di kelas dengan prestasi belajar akuntansi siswa? 2. Apakah ada hubungan antara minat belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa? 3. Apakah ada hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa?

D. Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut. 1. Mendapatkan informasi tentang ada tidaknya hubungan bimbingan guru di kelas dengan prestasi belajar akuntansi siswa. 2. Mendapatkan informasi tentang ada tidaknya hubungan minat belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa. 3. Mendapatkan informasi tentang ada tidaknya hubungan motivasi belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa.

E. Manfaat Penelitian

Manfaat dari penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut. 1. Bagi Guru dan Siswa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Untuk memperoleh gambaran mengenai pengaruh bimbingan guru di kelas, minat belajar dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar akuntansi siswa sehingga hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai masukkan. 2. Bagi Universitas Sanata Dharma Hasil penelitian ini dapat menambah perbendaharaan bacaan khusus mengenai pendidikan. 3. Bagi Penulis Untuk menambah pengalaman dan pengetahuan dan dapat menerapkan teori yang diperoleh di bangku kuliah.

F. Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN ANEMIA DENGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWI KELAS XI DI SMA NEGERI 2 Hubungan Antara Kejadian Anemia Dengan Indeks Massa Tubuh Dan Prestasi Belajar Pada Siswi Kelas Xi Di Sma Negeri 2 Sukoharjo.

0 1 16

Hubungan antara bimbingan guru, motivasi belajar, dukungan teman, sarana belajar, dan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi : studi kasus siswa kelas XI IPS SMA Stella Duce 1 Yogyakarta.

0 3 177

Hubungan antara perhatian guru akuntansi, fasilitas belajar, dan motivasi belajar akuntansi dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siswa kelas XI Ilmu Sosial SMA Pangudi Luhur Sedayu, Bantul.

0 0 126

Hubungan antara bimbingan guru akuntansi, motivasi belajar akuntansi, dan dukungan teman sekelas dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siswi-siswi kelas XII Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SMA Santa Maria Jl. Ireda no.19A Yogyakarta 55121.

0 3 175

Hubungan antara interaksi belajar mengajar, motivasi belajar siswa, dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar ekonomi akuntansi : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI IPS SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 0 179

Hubungan antara bimbingan guru, motivasi belajar, dukungan teman, sarana belajar, dan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi studi kasus siswa kelas XI IPS SMA Stella Duce 1 Yogyakarta

1 5 175

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR, JUMLAH JAM BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 126

HUBUNGAN ANTARA BIMBINGAN GURU AKUNTANSI, MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI, DAN DUKUNGAN TEMAN SEKELAS DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 173

HUBUNGAN BIMBINGAN GURU DI KELAS, MINAT BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA

0 1 114

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN GURU AKUNTANSI, FASILITAS BELAJAR, DAN MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 3 124