Pelayanan Perpustakaan USU Ketersediaan Koleksi Perpustakaan Universitasa Sumatera Utara

Priskilla Ebenancy E. Napitupulu : Hubungan Ketersediaan Koleksi Buku di Perpustakaan Universitas Sumatera Utara dengan Minat Baca Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan, 2009. USU Repository © 2009 57 Tabel 9: Layanan Rujukan Nomor Pertanyaan Kategori Jawaban Frekuensi Persentase 5 a. Sering b. Pernah c. Kadang-kadang d. Tidak pernah - 3 9 59 - 4,2 12,7 83,1 Jumlah 71 100 Tabel 9 menunjukkan bahwa 3 responden 4,2 menyatakan pernah menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli, 9 responden 12,7 menyatakan kadang-kadang menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli, dan 59 responden 83,1 menyatakan tidak pernah menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli. Sesuai dengan kriteria interpretasi data pada tabel 9, responden yang menyatakan pernah menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli adalah 3 responden 4,2, sedangkan responden yang menyatakan tidak pernah menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli adalah 68 responden 95,8. Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden tidak pernah menyarankan kepada pustakawan agar informasi yang dibutuhkan dibeli. Tabel 10: Kepuasan Pengguna Nomor Pertanyaan Kategori Jawaban Frekuensi Persentase 6 a. Sangat puas b. Puas c. Kurang puas d. Tidak puas 1 20 36 14 1,4 28,2 50,7 19,7 Jumlah 71 100 Priskilla Ebenancy E. Napitupulu : Hubungan Ketersediaan Koleksi Buku di Perpustakaan Universitas Sumatera Utara dengan Minat Baca Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan, 2009. USU Repository © 2009 58 Tabel 10 menunjukkan bahwa 1 responden 1,4 menyatakan sangat puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak, 20 responden 28,2 menyatakan puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak, 36 responden 50,7 menyatakan kurang puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak dan 14 responden 19,7 menyatakan t puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak. Sesuai dengan kriteria interpretasi data pada tabel 10, responden yang menyatakan puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak adalah 21 responden 29,6, sedangkan responden yang menyatakan tidak puas dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak adalah 50 responden 70,4. Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden tidak puas d dengan sikap petugas perpustakaan pada saat mencari buku di rak.

4.1.2 Minat Baca Mahasiswa PSIP

4.1.2.1 Tujuan Membaca Mahasiswa PSIP

Untuk mengetahui pendapat responden mengenai tujuan membaca dapat dilihat pada jawaban responden nomor 7 di tabel 11 berikut ini: Tabel 11: Tujuan Membaca Nomor Pertanyaan Kategori Jawaban Frekuensi Persentase 7 a. Sangat membantu b. Membantu c. Kurang membantu d. Tidak membantu 21 44 6 - 29,6 61,9 8,5 - Jumlah 71 100 Priskilla Ebenancy E. Napitupulu : Hubungan Ketersediaan Koleksi Buku di Perpustakaan Universitas Sumatera Utara dengan Minat Baca Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan, 2009. USU Repository © 2009 59 Tabel 11 menunjukkan bahwa 21 responden 29,6 menyatakan dengan membaca di Perpustakaan USU sangat membantu keperluan studi pengguna, 44 responden 61,9 menyatakan dengan membaca di Perpustakaan USU membantu keperluan studi pengguna, dan 6 responden 8,5 menyatakan dengan membaca di Perpustakaan USU kurang membantu keperluan studi pengguna. Sesuai dengan kriteria interpretasi data pada tabel 11, responden yang menyatakan dengan membaca di Perpustakaan USU membantu keperluan studi pengguna adalah 65 responden 91,5, sedangkan responden yang menyatakan dengan membaca di Perpustakaan USU tidak membantu keperluan studi pengguna adalah 6 responden 8,5. Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya dengan membaca di Perpustakaan USU membantu keperluan studi pengguna.

4.1.2.2 Motivasi Membaca Mahasiswa PSIP

Untuk mengetahui pendapat responden mengenai tujuan membaca dapat dilihat pada jawaban responden nomor 8 dan 9 di tabel berikut ini: Tabel 12: Motivasi Pemanfaatan Koleksi Berdasarakan Kebutuhan Informasi Responden Nomor Pertanyaan Kategori Jawaban Frekuensi Persentase 8 a. Sangat memotivasi b. Memotivasi c. Kurang memotivasi d. Tidak memotivasi 13 48 10 - 18,3 67,7 14 - Jumlah 71 10 Tabel 12 menunjukkan bahwa 13 responden 18,3 menyatakan kebutuhan informasi pengguna sangat memotivasi memanfaatkan koleksi perpustakaan USU, 48 responden 67,7 menyatakan kebutuhan informasi pengguna memotivasi memanfaatkan koleksi perpustakaan USU, dan 10 responden 14 menyatakan kebutuhan informasi pengguna kurang