Hasil Uji Statistik Deskriptif Hasil Uji Validitas

75

B. Hasil Uji Instrumen Penelitian

1. Hasil Uji Statistik Deskriptif

Variabel yang digunakan dalam penelitian ini meliputi red flags, whistleblowing, profesionalisme auditor internal dan pendeteksian kecurangan laporan keuangan yang diuji menggunakan statistik deskriptif seperti yang terlihat pada tabel 4.5 di bawah ini. Tabel 4.5 Hasil Uji Statistik Deskriptif Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation TRF 56 15.00 30.00 24.5536 3.25811 TW 56 24.00 40.00 30.7500 3.69889 TP 56 32.00 55.00 45.6964 4.83141 TDF 56 27.00 45.00 36.9107 3.60443 Valid N listwise 56 Sumber: Data primer yang diolah tahun 2015 Tabel 4.5 menjelaskan bahwa pada variabel red flags jawaban minimum responden sebesar 15 dan maksimum terbesar 30, dengan rata- rata total jawaban 24,5536 dan standar deviasi sebesar 3,25811. Pada variabel whistleblowing jawaban minimum responden sebesar 24 dan maksimum sebesar 40, dengan rata-rata total jawaban 30,7500 dan standar deviasi sebesar 3,69889. Pada variabel profesionalisme auditor internal jawaban minimum responden sebesar 32 dan maksimum sebesar 55, dengan rata-rata total jawaban 45,6964 dan standar deviasi 4,83141. Dan pada variabel pendeteksian kecurangan jawaban minimum 27 dan maksimum sebesar 45, dengan rata-rata total jawaban 36,9107 dan standar deviasi sebesar 3,60443. 76

2. Hasil Uji Validitas

Uji validitas digunakan untuk mengukur valid atau tidaknya suatu kuesioner. Pengujian ini dilakukan dengan model Pearson Correlation, suatu model dikatakan valid jika tingkat signifikansinya dibawah 0,05. Pada tabel berikut ini disajikan hasil uji validitas dari empat variabel yang digunakan dalam penelitian, yaitu red flags RF, whistleblowing W, profesionalisme auditor internal P, dan pendeteksian kecurangan laporan keuangan DF, dengan 56 sampel responden. Tabel 4.6 Hasil Uji Validitas Red Flags Nomor Butir Pearson Sig Keterangan Pertanyaan Correlation 2-Tailed 1 RF1 .578 .000 Valid 2 RF2 .687 .000 Valid 3 RF3 .562 .000 Valid 4 RF4 .711 .000 Valid 5 RF5 .695 .000 Valid 6 RF6 .590 .000 Valid Sumber: Data primer yang diolah tahun 2015 Tabel 4.6 menunjukkan bahwa variabel red flags mempunyai kriteria valid untuk semua item pertanyaan dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05. 77 Tabel 4.7 Hasil Uji Validitas Whistleblowing Nomor Butir Pearson Sig Keterangan Pertanyaan Correlation 2-Tailed 1 W1 .512 .000 Valid 2 W2 .544 .000 Valid 3 W3 .663 .000 Valid 4 W4 .634 .000 Valid 5 W5 .633 .000 Valid 6 W6 .634 .000 Valid 7 W7 .662 .000 Valid 8 W8 .514 .000 Valid Sumber: Data primer yang diolah tahun 2015 Tabel 4.7 menunjukkan bahwa variabel whistleblowing mempunyai kriteria valid untuk semua item pertanyaan dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05. Tabel 4.8 Hasil Uji Validitas Profesionalisme Auditor Internal Nomor Butir Pearson Sig Keterangan Pertanyaan Correlation 2-Tailed 1 P1 .540 .000 Valid 2 P2 .728 .000 Valid 3 P3 .619 .000 Valid 4 P4 .566 .000 Valid 5 P5 .655 .000 Valid 6 P6 .691 .000 Valid 7 P7 .625 .000 Valid 8 P8 .649 .000 Valid 9 P9 .533 .000 Valid 10 P10 .544 .000 Valid 11 P11 .516 .000 Valid Sumber: Data primer yang diolah tahun 2015 Tabel 4.8 menunjukkan bahwa variabel profesionalisme auditor internal mempunyai kriteria valid untuk semua item pertanyaan dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05. 78 Tabel 4.9 Hasil Uji Validitas Pendeteksian Kecurangan Nomor Butir Pearson Sig Keterangan Pertanyaan Correlation 2-Tailed 1 DF1 .542 .000 Valid 2 DF2 .610 .000 Valid 3 DF3 .745 .000 Valid 4 DF4 .726 .000 Valid 5 DF5 .477 .000 Valid 6 DF6 .543 .000 Valid 7 DF7 .558 .000 Valid 8 DF8 .327 .014 Valid 9 DF9 .717 .000 Valid Sumber: Data primer yang diolah tahun 2015 Tabel 4.9 menunjukkan bahwa variabel pendeteksian kecurangan laporan keuangan mempunyai kriteria valid untuk semua item pertanyaan dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05.

3. Hasil Uji Reliabilitas