Spesifikasi Hardware Spesifikasi Software Testing Sistem

lunak yang digunakan dalam tahap perancangan dan pembuatan coding program pada sistem informasi manajemen pengelolaan donatur ini adalah sebagai berikut : 1. Web browser mozila firefox, digunakan untuk mengoperasikan sistem. 2. XAMPP versi 1.7.0 yang mencakup Apache versi 2.0 untuk web server, yang didalamnya terdapat PHP versi 5.2.8 untuk bahasa pemrogramannya, dan MySQL versi 5.1.30 untuk database-nya. 3. EditPlus, yaitu sebagai editor dalam membuat coding-coding program. 4. Macromedia Dreamweaver sebagai software editor dalam perancangan sistem. 5. Adobe Photoshop CS2 sebagai editor dalam membuat tampilan pada sistem. Dari perangkat-perangkat tersebut kemudian dirangkum dalam bentuk file- file yang berisi baris-baris program. Untuk mengetahui hasil dari rancangan yang telah dibuat baik dari coding dan juga tampilan program dapat dilihat pada halaman lampiran coding program.

4.6 Quality Ansurance

4.6.1 Spesifikasi Hardware

Kebutuhan perlengkapan dan peralatan perangkat keras yang diperlukan untuk pengembangan sistem pada Yayasan Griya Yatim adalah sebagai berikut : 1. Processor pentium IV dengan kecepatan 1,8 GHz. 2. Memori RAM yang berkapasitas 512 MB. 3. Hard Disk yang berkapasitas 40 GB. 4. Monitor SVGA 15”. 5. Mouse, Keyboard. 6. CD RRW 52 x. 7. Printer. 8. LAN Card. 9. Modem internet connection.

4.6.2 Spesifikasi Software

Kebutuhan perangkat lunak untuk mendukung dalam menjalankan sistem informasi manajemen pengelolaan donatur, dapat dilihat sebagai berikut : 1. Sistem operasi Microsoft Windows XP Service Pack 2 2. Mozila Firefox 3.0 3. Adobe Flash Player Plugin Installer versi 10.0 4. Adobe Reader 8. 5. Microsoft office 2003 2007. 6. Printer application.

4.6.3 Testing Sistem

Pengujian sistem ini merupakan pengujian yang dilakukan pada sistem secara keseluruhan Whitten, 2004. Dalam tahap ini memastikan bahwa sistem telah selesai dirancang dan diuji dengan cara yang tepat ketika akan mengintegrasikan ke dalam sistem keseluruhan. Dalam pengujian sistem informasi manajemen pengelolaan donatur ini menggunakan metode blackbox testing . Blackbox testing merupakan software atau sistem seperti blackbox tanpa memahami internal behavior. Berikut hasil dari pengujian sistem yang dilakukan. 1. Testing pada tampilan halaman utama Home Tabel 4.47 Testing pada tampilan halaman utama Home No Rancangan Proses Hasil yang diharapkan Hasil Keteranga n 1. Memulai menjalankan program Tampil halaman utama Home Sesuai 2. Menu utama sistem Tampil menu-menu sistem. Sesuai 3. Klik menu tentang donatur Griya Yatim Tampil halaman profil tentang Griya Yatim Sesuai 4. Klik menu jenis donasi Tampil halaman tabel jenis donasi Sesuai 5. Klik menu cara pembayaran donasi Tampil halaman profil cara pembayaran Sesuai 6. Klik menu registrasi donatur Tampil form pengisisan data registrasi donatur Sesuai 7. Jika pengisian data tidak lengkap Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 8. Klik tombol proses ketika pengisian data telah selesai Data di proses dan tampil pesan berhasil melakukan Sesuai registrasi 9. Klik menu komentar Tampil data dan form komentar Sesuai 10. Mengisi form komentar Data diproses dan tampil di halaman admin Sesuai 2. Testing pada tampilan halaman user donatur online Tabel 4.48 Testing pada tampilan halaman user donatur online No Rancangan Proses Hasil yang diharapkan Hasil Keteranga n 1. Donatur melakuka login Form login telah disediakan Sesuai 2. Jika donatur salah memasukan username dan password pada saat login Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 3. Donatur sukses login Tampil halaman user donatur online Sesuai 4. Menu utama donatur online Tampil menu-menu halaman user. Sesuai 5. Klik menu transaksi donasi Tampil form pengisian data transaksi donasi online Sesuai 6. Pengisian data tidak lengkap Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 7. Pengisian lengkap Data tersimpan, dan muncul pesan berhasil dalam mengisi form transaksi donasi Sesuai 8. Klik menu data transaksi donasi Tampil tabel data transaksi donasi Sesuai 9. Cetak data transaksi donasi Data dapat dicetak Sesuai 10. Klik menu download file Tampil halaman download Sesuai 11. Klik file yang akan didownload File dapat didownload Sesuai 12. Klik profil user Tampil profil user Sesuai 13. Edit data user data yang diedit dapat tersimpan Sesuai 14. Klik menu logout Logout berhasil dan tampil halaman utama Home Sesuai 3. Testing pada tampilan halaman admin Tabel 4.49 Testing pada tampilan halaman user admin No Rancangan Proses Hasil yang diharapkan Hasil Keteranga n 1. Admin melakuka login Form login telah disediakan Sesuai 2. Jika admin salah memasukan username dan password pada saat login Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 3. Admin sukses login Tampil halaman admin Sesuai 4. Menu utama admin Tampil menu-menu halaman admin. Sesuai 5. Klik menu profil tentang donatur Tampil halaman form profil tentang donatur Sesuai 6. Edit dan ganti gambar data profil data yang diedit dan gambar yang diganti dapat tersimpan Sesuai 7. Klik menu profil cara pembayran Tampil halaman form profil tentang donatur Sesuai 8. Edit data profil data yang diedit dapat tersimpan Sesuai 9. Klik menu manajemen komentar Tampil tabel data komentar Sesuai 10. Klik edit dan publish komentar status “Y” data yang diedit dapat tersimpan dan data komentar dapat dipublish Sesuai 11. Klik hapus data komentar Data komentar behasil dihapus Sesuai 12. Klik menu data donatur online Tampil tabel data donatur online Sesuai 13. Klik lihat data donatur Tampil data Sesuai online donatur yang dipilih 14. Edit data donatur online Data yang diedit dapat tersimpan Sesuai 15. Hapus data donatur online Data donatur online berhasil dihapus Sesuai 16. Cetak data donatur online Data dapat dicetak Sesuai 17. Klik data transaksi donasi online Tampil tabel data transaksi donasi online Sesuai 18. Klik konfirmasi donasi Tampil data transaksi Sesuai 19. Edit konfirmasi dengan status “Y” Data konfirmasi berhasil dikonfirmasi Sesuai 20. Cetak data transaksi donasi online Data dapat dicetak Sesuai 21 Klik menu Lap. donasi uang Tampil tabel lap. data donasi uang Sesuai 22. Klik tambah data Tampil form pengisian buat lap donasi uang. Sesuai 23. Klik simpan setelah pengisian selesai Data tersimpan Sesuai 23. Hapus data lap donasi uang Data berhasil dihapus Sesuai 24. Cetak lap donasi uang Lap donasi uang berhasil dicetak Sesuai 25. Klik menu lap donasi barang Tampil data barang Sesuai 26. Klik proses data lap donasi barang Data dapat disimpan Sesuai 27. Cetak lap donasi barang Data dapat dicetak Sesuai 28. Klik menu upload file Tampil tabel data yang telah diupload Sesuai 29. Klkik tambah data upload Tampil form pengisian tambah data upload Sesuai 30. Simpan data yang telah di upload Data berhasil disimpan dan ditampilkan pada halaman user donatur online Sesuai 31. Hapus data upload Data atau file upload berhasil dihapus Sesuai 32. Klik menu data donatur cabang Tampil tabel data donatur cabang Sesuai 33. Cetak data donatur cabang Data donatur cabang berhasil dicetak Sesuai 34. Klik menu logout Berhasil keluar sistem dan tampil halaman utama Home Sesuai 4. Testing pada tampilan halaman CS Tabel 4.50 Testing pada tampilan halaman CS No Rancangan Proses Hasil yang diharapkan Hasil Keteranga n 1. Klik login CS Tampil halaman login CS Sesuai 2. Salah dalam input username dan password Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 3. Login berhasil Tampil halaman utama CS Sesuai 4. Klik menu manajemen user Tampil tabel data user CS Sesuai 5. Klik tambah data user CS Tampil form pengisian tambah data user CS Sesuai 6. Pengisian data selesai Data user CS berhasil disimpan. Sesuai 7. Klik menu ganti password Tampil form ganti password Sesuai 8. Penggantian password tidak sesuai Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 9. Penggantian password berhasil Data dapat disimpan. Sesuai 10. Klik menu registrasi donatur Tampil form registrasi donatur Sesuai 11. Pengisian tidak lengkap Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 12. Pengisian data lengkap dan disimpan Data donatur berhasil disimpan Sesuai 13. Klik menu laporan donatur Tampil tabel data donatur Sesuai 14. Klik lihat data donatur Tampil data donatur yang Sesuai dipilih 15. Klik edit data donatur Data berhasil diedit Sesuai 16. Klik hapus data donatur Data donatur berhasil dihapus Sesuai 17. Klik Cetak seluruh data donatur Seluruh data donatur berhasil dicetak Sesuai 18. Klik laporan donatur per periode Tampil halaman laporan donatur per periode Sesuai 19. Pilih tanggal periode Tampil data donatur sesuai periode tanggal pendaftaran. Sesuai 20. Klik cetak Data donatur berhasil dicetak Sesuai 21. Klik menu cetak kartu donatur Tampil halaman buat kartu donatur Sesuai 22. Pilih donatur dan cetak kartu donatur Kartu donatur berhasil dicetak Sesuai 23. Klik menu transaksi donasi tunai Tampil form pengisian data transaksi tunai Sesuai 24. Pengisian tidak lengkap Tampil alert Sesuai Nilai input tidak valid 25. Pengisian lengkap dan diproses Data telah tersimpan dan tampil cetak bukti transaksi Sesuai 26. Klik laporan tansaksi Tampil tabel seluruh data transaksi Sesuai 27. Klik cetak seluruh data transaksi donasi tunai Data berhasil dicetak Sesuai 28. Klik hapus data transaksi Data berhasil dihapus Sesuai 29. Klik laporan per periode Tampil halaman laporan transaksi per periode Sesuai 30. Pilih tanggal periode transaksi Tampil data transaksi sesuai periode tanggal transaksi. Sesuai 31. Cetak data transaksi per periode Data berhasil dicetak Sesuai 32. Klik menu laporan per Tampil data Sesuai donatur transaksi sesuai donatur. 33. Pilih data donatur Tampil data transaksi sesuai donatur. Sesuai 34. Cetak data transaksi per donatur Data berhasil di cetak Sesuai 35. Klik menu laporan per jenis donasi Tampil data transaksi sesuai jenis donasi Sesuai 36. Pilih jenis donasi Tampil data transaksi sesuai jenis donasi yang dipilih. Sesuai 37. Cetak data transaksi per jenis donasi Data berhasil di cetak Sesuai 38 Klik menu logout Berhasil keluar sistem dan tampil halaman utama Home Sesuai 238

BAB V PENUTUP

5.1 Simpulan

Setelah melakukan penelitian, analisis serta perancangan yang penulis lakukan pada Yayasan Griya Yatim dan Dhu’afa, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. Suatu data tidak akan bermanfaat atau tidak akan menjadi suatu informasi jika tidak memiliki manajemen sistem informasi yang mendukung. 2. Pada sistem ini bertujuan untuk memudahkan pihak Yayasan dalam mengelolan donatur maupun seluruh data yang terkait dan berhubungan dengan Yayasan. Seperti mengelola data pendaftaran donatur, transaksi donasi baik secara langsung maupun melalui internet online serta memudahkan dalam proses pembuatan laporan-laporan terkait. 3. Sistem manajemen pengelolaan donatur ini dirancang dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan diolah dengan database MySql. Dan sekarang Yayasan Griya Yatim dan Dhu’afa telah memiliki database pengelolaan donatur yang terstruktur, sehingga pihak Yayasan tidak terlalu sulit untuk mengelola data dengan cepat dalam mengambil suatu keputusan. 4. Dengan sistem ini dapat meminimalisir proses yang telah berjalan sebelumnya, sehingga memudahkan CS Customer Sevice dalam melakukan proses pelayanan terhadap para donatur.