Degradasi Sumberdaya Perikanan TINJAUAN PUSTAKA

95

5.6 Degradasi Sumberdaya Perikanan

Analisis mengenai degradasi sumberdaya perikanan dalam studi ini merupakan salah satu hal yang penting dilakukan. Hasil perhitungan koefisien degradasi sumberdaya perikanan di Kabupaten Bengkalis dapat dilihat pada Lampiran 7. Laju degradasi sumberdaya perikanan untuk produksi aktual dan lestari dapat dilihat pada Gambar 24 dan 25. Gambar 24 dan 25 memperlihatkan bahwa laju degradasi sumberdaya perikanan baik dengan menggunakan data produksi aktual maupun data produksi lestari memiliki pola yang relatif sama, dimana koefisien degradasi yang rendah terjadi di awal-awal periode kemudian mengalami peningkatan pada periode-periode selanjutnya. Hal ini berkaitan dengan makin meningkatnya produksi aktual selama kurun waktu pengamatan. 0.10 0.20 0.30 0.40 19 85 198 6 198 7 19 88 19 89 19 90 19 91 19 92 199 3 199 4 19 95 19 96 19 97 19 98 19 99 20 00 200 1 200 2 Tahun Ko ef isien Deg rad asi Koefisien Degradasi Lestari Gambar 24. Laju degradasi sumberdaya perikanan dengan menggunakan produksi lestari 96 0.10 0.20 0.30 0.40 1 985 1 986 1 987 1 988 1 989 1 990 1 991 1 992 1 993 1 994 1 995 1 996 1 997 1 998 1 999 2 000 2 001 2 002 Tahun K o efi si en D eg rad asi Koefisien Degradasi Aktual Gambar 25. Laju degradasi sumberdaya perikanan dengan menggunakan produksi aktual Selanjutnya perbandingan antara laju degradasi dengan produksi aktual dapat dilihat pada Gambar 26. Dari gambar terlihat bahwa laju degradasi memiliki pola yang relatif sama dengan produksi aktual. Laju degradasi mengalami peningkatan seiring dengan peningkatan produksi aktual, begitu juga sebaliknya, ketika terjadi penurunan produksi aktual maka laju degradasi juga mengalami penurunan. 400 800 1,200 1,600 198 5 198 6 198 7 198 8 198 9 199 199 1 199 2 199 3 199 4 199 5 199 6 199 7 199 8 199 9 200 200 1 200 2 Tahun P rodu ks i 10 To n 0.10 0.18 0.25 0.33 0.40 K o ef is ie n D eg ra d as i Produksi Aktual Koefisien Degradasi Gambar 26. Perbandingan laju degradasi dengan produksi aktual 97 Perbandingan laju degradasi sumberdaya perikanan dengan upaya aktual dapat dilihat pada Gambar 27. Dari gambar terlihat bahwa secara umum degradasi memiliki pola yang relatif sama dengan upaya aktual, dimana peningkatan dari upaya juga diikuti dengan peningkatan degradasi. Hal ini mengindikasikan bahwa peningkatan upaya akan dapat menjadi penyebab terjadinya peningkatan degradasi. Untuk itu diperlukan tindakan pengelolaan terhadap upaya sehingga laju degradasi sumberdaya ikan di pulau-pulau kecil bisa dikurangi atau dapat dikendalikan. 60,000 70,000 80,000 90,000 100,000 110,000 120,000 198 5 198 6 198 7 198 8 198 9 199 199 1 199 2 199 3 199 4 199 5 199 6 199 7 199 8 199 9 200 200 1 200 2 Tahun E ffor t Tr ip 0.10 0.18 0.25 0.33 0.40 K o ef isi en D e g rad asi Effort Koefisien Degradasi Gambar 27. Perbandingan laju degradasi dengan effort aktual

5.7 Depresiasi Sumberdaya Perikanan