Uji Autokorelasi Uji Asumsi Klasik
                                                                                54 Pengujian Kontribusi X
1
Untuk  menguji  konstanta  dan  koefisien  dapat  digunakan  uji  t, dimana hasil nilai statistic t hitung untuk konstanta sebesar 4.277. Dengan
signifikansi 0.052 = 0,025uji 2 sisi dengan df = 45-3-1 atau 41. Didapat t table adalah 2.0295.
Oleh  karna  t  hitung  4.277    t  table  2.030,  dengan  demikian  Ho ditolak,  artinya  adanya  pengaruh  yang  nyata  antara  kontribusi  terhadap
surplus underwriting. Pengujian Klaim X
2
Untuk  menguji  konstanta  dan  koefisien  dapat  digunakan  uji  t, dimana hasil nilai statistic t hitung untuk konstanta sebesar -0.170. Dengan
signifikansi  0.052  =  0,025  uji  2  sisi  dengan  nilai  df  =  45-3-1  atau  41. Didapat t table adalah 2.0295.
Oleh  karna  t  hitung  -0.170    t  table  -2.030,  dengan  demikian  Ho ditolak, artinya adanya pengaruh yang nyata antara klaim terhadap surplus
underwriting. Pengujian Investasi X
3
Untuk  menguji  konstanta  dan  koefisien  dapat  digunakan  uji  t, dimana hasil nilai statistic t hitung untuk konstanta sebesar 0.926. Dengan
signifikansi 0.052 = 0,025uji 2 sisi dengan df = 45-3-1 atau 41. Didapat t table adalah 2.0295.
Oleh  karna  t  hitung  0.926    t  table  2.030,  dengan  demikian  Ho diterima,  artinya  tidak  adanya  pengaruh  yang  nyata  antara  investasi
terhadap surplus underwriting. Dari  ketiga  variable  independen  yang  dimasukan  kedalam  model
regresi  variable  investasi  dan  klaim  tidak  signifikan  hal  ini  dapat  dilihat dari  probabilitas  signifikansi  untuk    INVEST  sebesar  0.361  dan  jauh  di
atas 0.05. Sedangkan KONTRB dan KLAIM signifikansi pada 0.05.    Dari
55 sini dapat disimpulkan bahwa variable Surplus Underwriting dipengaruhi
oleh Kontribusi, Klaim dan Hasil Investasi  dengan persamaan matematis :
SRPL_UND = 4.150 + 0.485 KONTRB س 0. 039 KLAIM + 0.672
INVEST