Tempat dan Waktu Penelitian

69

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Sekilas Gambaran Umum Objek Penelitian

1. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini menganalisis pengaruh partisipasi anggaran, kejelasan sasaran anggaran, umpan balik anggaran terhadap kinerja manajerial dan objek pada penelitian ini adalah Sekolah Menengah Atas SMA, yaitu: kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru dan bagian tata usahaadministrasi pada SMA Negeri dan SMA Swasta di wilayah Jakarta Selatan dan Tangerang Selatan. Pengumpulan data dilaksanakan melalui penyebaran kuesioner penelitian secara langsung kepada responden yang bekerja pada SMA Negeri dan Swasta di wilayah Jakarta Selatan dan Tangerang Selatan. Penyebaran serta pengambilan kuesioner dilaksanakan mulai tanggal 15 Januari 2016 hingga 10 Februari 2016. Data penelitian ini merupakan data primer yang dikumpulkan dengan mengirimkan langsung kepada responden sebanyak 120 buah kuesioner, responden terdiri dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru, dan bagian tata usahaadministrasi di 12 SMA Negeri dan Swasta di Jakarta Selatan dan 12 SMA Negeri dan Swasta di Tangerang Selatan dengan peta distribusi sebagai berikut: 70 Tabel 4.1 Data Distribusi Sampel Penelitian Sumber: data primer yang diperoleh Dari tabel 4.1 terlihat tabel distribusi kuesioner di 12 SMA di Jakarta Selatan dan 12 SMA di Tangerang Selatan. No. Nama Sekolah Kuisioner Penelitian Kuisioner Diterima 1. SMA Negeri 38 Jakarta 5 5 2. SMA Negeri 55 Jakarta 5 5 3. SMA Negeri 60 Jakarta 5 5 4. SMA Negeri 66 Jakarta 5 4 5. SMA Negeri 97 Jakarta 5 5 6. SMAI Al Azhar 3 Jakarta 5 5 7. SMAI Al Azhar Syifa Budi Jakarta 5 5 8. SMAI Al Izhar Jakarta 5 5 9. SMA Bunda Kandung Jakarta 5 4 10. SMA Kharismawita Jakarta 5 5 11. SMA Suluh Jakarta 5 5 12. SMA Sumbangsih Jakarta 5 5 13. SMA Negeri 1 Tangerang Selatan 5 5 14. SMA Negeri 3 Tangerang Selatan 5 5 15. SMA Negeri 4 Tangerang Selatan 5 4 16. SMA Negeri 6 Tangerang Selatan 5 4 17. SMA Negeri 8 Tangerang Selatan 5 4 18. SMA Darussalam Tangerang Selatan 5 5 19. SMA Dharma Karya Tangerang Selatan 5 5 20. SMA Dua Mei Tangerang Selatan 5 5 21. SMA Nusantara Tangerang Selatan 5 4 22. SMA PGRI 56 Tangerang Selatan 5 5 23. SMA Taruna Mandiri Tangerang Selatan 5 5 24. SMA Triguna Utama Tangerang Selatan 5 5 Jumlah 120 114 71 Adapun gambaran mengenai total pengiriman dan pengambilan kuesioner dapat dilihat pada tabel 4.2. Tabel 4.2 Data Sampel Penelitian Keterangan Jumlah Persentase Kuesioner yang disebar 120 100 Kuesioner yang tidak kembali 6 5 Sumber: Data primer yang diperoleh Dari tabel 4.2 menunjukkan total kuesioner disebar kepada responden sebanyak 120 kuesioner atau dengan persentase sebesar 100. Sedangkan jumlah kuisioner yang tidak kembali sebanyak 6 kuisioner atau sebesar 5.

2. Karakteristik Profil Responden

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ketepatan Skedul Penyusunan Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran Dan Partisipasi Penyusunan Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial SKPD Pada Pemerintah Kabupaten Sarolangun

4 79 107

Pengaruh kejelasan sasaran anggaran, struktur desentralisasi dan locus of control terhadap kinerja manajerial

0 17 14

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran, dan Keadilan Distributif Terhadap Kinerja Manajerial

3 17 66

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, DAN AKUNTABILITAS PUBLIK PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, DAN AKUNTABILITAS PUBLIK TERHADAP KINERJA APARAT PEMERINTAH DAERAH.

0 5 15

PENGARUH PENGANGGARAN BERBASIS KINERJA, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN PARTISIPASI ANGGARAN Pengaruh Penganggaran Berbasis Kinerja, Kejelasan Sasaran Anggaran Dan Partisipasi Anggaran Terhadap Akuntabilitas Kinerja Aparat Pemerintah Daerah (Studi Kasus P

0 5 11

PENGARUH PENGANGGARAN BERBASIS KINERJA, KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN PARTISIPASI ANGGARAN Pengaruh Penganggaran Berbasis Kinerja, Kejelasan Sasaran Anggaran Dan Partisipasi Anggaran Terhadap Akuntabilitas Kinerja Aparat Pemerintah Daerah (Studi Kasus P

0 2 17

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, UMPAN BALIK ANGGARAN, KEJELASAN TUJUAN ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA APARAT PEMERINTAHAN DAERAH KABUPATEN KARO.

0 4 29

PENGARUH UMPAN BALIK ANGGARAN DAN KEJELASAN SASARAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL ( Studi Empiris pada Pejabat Eselon III dan IV di Pemerintah Kabupaten Sukoharjo ).

0 2 7

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN,KEJELASAN SASARAN ANGGARAN,UMPAN BALIK ANGGARAN,PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA MANAJER PERUSAHAAN MANUFAKTUR - Unika Repository

0 0 14

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN,KEJELASAN SASARAN ANGGARAN,UMPAN BALIK ANGGARAN,PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA MANAJER PERUSAHAAN MANUFAKTUR - Unika Repository

0 0 34