Penentuan Kadar Pati Apriyantono dkk., 1989 Analisa Amilosa dan Amilopektin Apriyantono, dkk.,1989 Rendemen

66 LAMPIRAN 1. PROSEDUR ANALISA 1. Analisa Kadar Air Cara pemanasan Apriyantono dkk., 1989  Timbang contoh yang telah berupa serbuk atau bahan yang telah dihaluskan sebanyak 1-2 gr dalam botol timbang yang telah diketahui beratnya.  Sampel dikeringkan dalam oven pada suhu 100-105 C selama 3 jam tergantung bahannya.  Kemudian didinginkan dalam desikator dan ditimbang.  Selanjutnya dipanaskan lagi dalam oven selama 30 menit, didinginkan, dalam desikator dan timbang, perlakuan diulangi sampai terjadi berat sampel konstan selisih antar penimbangan kurang dari 0,2 mg.  Pengurangan berat merupakan banyaknya air dalam kadar bahan.

2. Penentuan Kadar Pati Apriyantono dkk., 1989

 Timbang 2-5 gram bahan padat yang telah dihaluskan atau bahan cair dalam gelas piala 250 ml, tambahkan 50 ml aquadest.  Aduk selama 1 jam. Suspensi disaring dengan kertas saring.  Cuci dengan aquadest sampai volume filtrat 250ml. Filtrat ini mengandung karbohidrat yang larut dan dibuang.  Residu dipindahkan secara kuantitatif dari kertas saring kedalm erlenmeyer dengan pencucian 200 ml aquadest.  Tambahkan 20 ml HCl ± 25 berat jenis 1,125 tutup dengan pendingin balik dan panaskan diatas penagas air mendidih selama 2,5 jam. 67  Setalah dingin netralkan dengan larutan NaOH 45 dan diencerkan sampai volume 500 ml, kemudian disaring.  Tentukan kadar gula yang dinyatakan sebagai glukosa dari filtrat yang diperoleh. Berat Pati = Berat glukosa x 0,9

3. Analisa Amilosa dan Amilopektin Apriyantono, dkk.,1989

Reaksi : Larutan A. 20 gr KI + 1 gr I2 + 100 ml air Larutan B. 10 ml A → 100 ml air KOH 0.5 N HCL 0.1 N Cara kerja :  20 ml contoh dimasukan kedalam gelas piala + 10 ml KOH 0.5N, aduk  Pindah campuran tersebut kedalam labu takar 100 ml tambahkan air  Pipet 10 ml campuran masukan kedalam labu ukur lain tambahkan 5 ml HCL 0.1 N dalam 0.5 ml larutan B  Encerkan sampai tanda garis  Ukur absorbansi pada 589 µm selama 5 menit Kalibrasi Standart :  Ditimbang 2-4-6-8-10 mg amilosa masukan ke ml air  Tambahkan 8-16-24-32 mg amilopektin + 10 ml KOH 0.5 N  Pindahkan kedalam labu ukur 100 ml tambahkan air sampai garis  Buat kalibrasi kurva 68 Amilopektin = pati - amilosa Dimana : y = pembacaan angka pada kalibrasi b = blanko pada kalibrasi a = berat bahan

4. Rendemen

Menimbang bahan dasar awal, menimbang produk akhir yang dihasilkan dari berat bahan dasar awal. Rendemen diukur berdasarkan berat kering bahan dengan cara : Rendemen = ba x 100 Dimana : a = berat bahan awal g b = berat produk akhir g 5. Ketebalan Film dengan mikrometer Edible film diukur ketebalanya dengan alat pengukur ketebalan micrometer dengan ketelitian 0,001 mm pada tiga tempat berbeda, nilai ketebalan yang diukur sama dengan rata-rata hasil lima pengukuran.

6. Kekuatan Peregangan Tensile Strenght Cuq et al., 1996