Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

101 Warna gambar kemasan warna gambar kemasan kartu ini menarik? Latar belakang kartu karir warna latar belakang kartu ini menarik? Tampilan desain setiap lembar tampilan desain setiap lembar kartu ini menarik? 2 Materi Bimbingan Karir Penyajian materi penyajian materi kartu ini jelas? Penggunaan bahasa penggunaan bahasa kartu ini jelas? Gambar gambar pada kartu ini bermakna? 3 Penggunaan Kartu Karir Media media ini menanrik? Penggunaan media ini mudah digunakan? Pemahaman materi penyajian materi kartu ini mudah dipahami? Petunjuk penggunaan petunjuk penggunaan kartu ini jelas? Efektivitas dan efisiensi dalam merangsang fantasi pengguna kamu mulai memikirkan tentang masa depanmu? Jenis pekerjaan yang disukai kamu menyukai pekerjaan tertentu? Pekerjaan apa? Jenis pekerjaan yang tidak disukai kamu tidak menyukai pekerjaan tertentu? Pekerjaan apa? Permaianan interaktif dalam kelompok kamu senang bermain bersama teman-temanmu? Kebermanfaatan bagi pengguna penggunaan media ini bermanfaat untukmu?

J. Teknik Analisis Data

Teknik yang digunakan dalam melakukan analisis terhadap data yang diperoleh aadalah teknik analisis deskriptif kuantitatif, yaitu memaparkan hasil pengembangan produk yang berupa kartu karir sebagai media bimbingan karir setelah diimplementasikan, diuji tingkat validasinya, dan kelayakan produk. Lembar penilaian ahli media, ahli materi, guru kelas, serta respon siswa disusun dengan skala 1-5.Analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kuantitatif.Adapun langkah-langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut. 102 a. Mencari skor rata-rata dari penilaian produk dengan menggunakan rumus: ̅ Dengan keterangan: ̅ = skor rata-rata = jumlah skor butir = jumlah butir b. Mengkonversi skor rata-rata menjadi data kualitatif. Setelah melakukan perata-rataan penilaian produk, maka dilakukan pengkonversian ke dalam data kualitatif.Pengkonversian dilakukan untuk mengetahui kategori yang diperoleh dari penilaian ahli media, ahli materi, serta guru. Pedoman konversi ditunjukkan pada tabel 9 di bawah ini. Tabel 4. Kategori Penilaian Skala Lima Interval Skor Nilai Kategori X ̅̅̅ + 1,8 Sbi A Sangat Baik ̅̅̅ + 0,6 SBi X ≤ ̅̅̅ + 1,8 Sbi B Baik ̅̅̅ - 0,6 SBi X ≤ ̅̅̅ + 0,6 Sbi C Cukup ̅̅̅ - 1,8 SBi X ≤ ̅̅̅ - 0,6 Sbi D Kurang X ≤ ̅̅̅ - 1,8 SBi E Sangat Kurang Keterangan: ̅ : skor aktual ̅̅̅ : rerata skor ideal = ½ skor maksimal ideal+skor minimal ideal SBi : simpangan baku ideal = 16 skor maksimal ideal-skor minimal ideal Dalam analisis data dalam penelitian ini, skor tertinggi adalah 5 dan skor terendah adalah 1. c. Analisis data respon ahli materi, ahli media, siswa, dan guru terhadap kartu karir Tabel 5. Kriteria Penilaian Produk Uji Coba Skor rata-rata Kriteria Konversi 0,5 ̅ ≤ 1 Setuju Layak ̅ ≤ 0,5 Tidak Setuju Tidak Layak Jika dianalisis data respon ahli materi, media, respon siswa dan guru yang dihasilkan menunjukkan konversi kategori “layak” atau memperoleh skor rentang nilai 0,5 ̅ ≤ 1 maka kartu karir dapat digunakan dan layak untuk digunakan. Apabila data respon siswa yang dihasilkan menunjukkan 103 konversi kategori “tidak layak” atau memperoleh skor rata-rata rentang 0 ̅ ≤ 0,5 maka kartu karir belum layak untuk digunakan dan perlu dilakukan revisi. Setelah setiap aspek kartu karir sebagai media bimbingan karir dinilai oleh ahli media, ahli materi, guru serta siswa, selanjutnya harus ditentukan nilai kartu karir secara keseluruhan. Untuk menilai kartu karir secara keseluruhan, terlebih dahulu harus ditentukan skor rata-rata seluruh aspek. Kemudian diubah menjadi nilai kualitatif modul dengan menggunakan kriteria kategori penilaian di atas. Setelah data dianalisis dan diketahui bagaimana kelayakan modul pembelajaran yang dibuat. 104

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Pengembangan kartu karir yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi sembilan tahap pengembangan yang dikemukakan oleh Borg Gall Nana Syaodih Sukmadinata, 2009: 169, terdapat sepuluh langkah pelaksanaan strategi penelitian pengembangan, meliputi: penelitian awal dan pengumpulan informasi research and information collecting; perencanaan planning; pengembangan draf produk awal develop preliminary form of product; uji coba lapangan awal preliminary field testing; revisi hasil uji coba lapangan awal main product revision; uji coba lapangan utama main field testing; revisi hasil uji coba lapangan utama operational product revision; uji lapangan operasional operational field testing; revisi produk akhir final product revision; dan diseminasi dan implementasi dissemination and implementation. Akan tetapi langkah kesepuluh tidak dilaksanakan. 1. Penelitian awal dan pengumpulan informasi research and information collecting; a. Analisis potensi dan masalah Tahap awal dalam penelitian ini yaitu dilakukan observasi awal dengan wawancara kepada guru dan siswa untuk menemukan potensi dan masalah. Dari hasil observasi dan wawancara yang dilakukan kepada siswa kelas I, II, dan III, guru, dan kepala SD Negeri Samirono menunjukkan bahwa bimbingan karir belum diberikan di sekolah tersebut. Bimbingan yang