Deskripsi Data Kepuasan Pelanggan Deskripsi Data Bukti Langsung

commit to user 43

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Data

Deskripsi data merupakan gambaran hasil pengumpulan data tiap-tiap variabel yang diteliti. Penelitian yang berjudul “Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Air Terhadap Kepuasan Pelanggan Perusahaan Daerah Air MinumPDAMTirta Lawu Di Karanganyar ” ini terdiri dari dua variabel bebas yaitu kualitas pelayanan X 1 dan kualitas air X 2 , sedangkan satu variabel terikat yaitu kepuasan pelanggan Y. Deskripsi data variabel penelitian diperoleh dari penyebaran angket adalah sebagai berikut : Tabel 3. Deskripsi Data Variabel Kualitas Pelayanan, variabel kualitas air dan variabel Kepuasan Pelanggan. 100 82,00 85,00 9,240 31 61 92 8200 100 15,28 15,00 2,450 10 10 20 1528 100 12,67 12,00 1,658 8 8 16 1267 100 9,37 9,00 1,600 6 6 12 937 100 9,26 9,00 1,390 6 6 12 926 100 6,29 6,00 ,946 4 4 8 629 100 11,05 12,00 1,480 6 6 12 1105 100 7,35 8,00 1,019 5 3 8 735 100 7,51 8,00 ,969 6 2 8 751 Kepuasan Pelanggan Bukti Langsung Keandalan Daya Tanggap Jaminan Empati Kekeruhan Sis a Chlor Bakteri E.coli Valid Mis sing N Mean Median Std. Deviation Range Minimum Maximum Sum Sumber:data primer diolah, 2011

1. Deskripsi Data Kepuasan Pelanggan

Berdasarkan deskripsi data pada tabel 3 dapat dijelaskan bahwa : a. Jumlah sampel dalam penelitian ini dilakukan kepada 100 responden dengan skor terendah 61 dan skor tertinggi 92, sehingga rentangan atau range 31. commit to user 44 b. Rata-rata hitung atau mean 82,00, nilai tengah atau median 7,00, dan standar deviasi 9,240. c. Jumlah skor variabel merek 8200. Tabel 4. Distribusi Frekuensi Data Kepuasan Pelanggan Y Skor Frekuensi Persentase 61 3 3,0 62 2 2,0 63 1 1,0 64 3 3,0 65 1 1,0 66 1 1,0 67 2 2,0 68 1 1,0 69 2 2,0 70 1 1,0 72 1 1,0 73 2 2,0 74 1 1,0 75 3 3,0 76 1 1,0 80 5 5,0 81 3 3,0 82 5 5,0 83 7 7,0 84 4 4,0 85 5 5,0 86 8 8,0 87 9 9,0 88 1 1,0 89 3 3,0 90 5 5,0 91 7 7,0 92 13 13,0 Total 100 100,0 Sumber: data diolah, 2011 Berdasarkan tabel tersebut dapat dijelaskan bahwa variabel pada skor 61, 75, 81, dan 89 mempunyai frekuensi yaitu 3. Pada skor 62, 67, 69, dan 73 mempunyai frekuensi 2, skor 63, 65, 66, 68, 70, 72, 74, 76, dan 88 mempunyai frekuensi terendah yaitu 1. Pada skor 80, 82, 85 dan 90 mempunyai frekuensi 5, pada skor 83 dan 91 mempunyai frekuensi 7, pada skor 84 mempunyai frekuensi 4, pada skor 86 mempunyai frekuensi 8, pada skor 87 mempunyai frekuensi 9, sedangkan pada skor 92 mempunyai frekuensi tertinggi yaitu 13. commit to user 45

2. Deskripsi Data Bukti Langsung

Berdasarkan deskripsi data pada tabel 3 dapat dijelaskan bahwa : a. Jumlah sampel dalam penelitian ini dilakukan kepada 100 responden dengan skor terendah 10 dan skor tertinggi 20, sehingga rentangan atau range 10. b. Rata-rata hitung atau mean 15,28, nilai tengah atau median 15,00, dan standar deviasi 2,450. c. Jumlah skor bukti langsung 1528. Tabel 5. Distribusi Frekuensi Data Bukti Langsung X 1 Skor Frekuensi Persentase 10 5 5,0 11 3 3,0 12 1 1,0 13 12 12,0 14 12 12,0 15 27 27,0 16 14 14,0 17 7 7,0 18 7 7,0 19 5 5,0 20 7 7,0 Total 100 100,0 Sumber : Data primer diolah, 2011. Berdasarkan tabel tersebut dapat dijelaskan bahwa variabel pada skor 10 mempunyai frekuensi yaitu 5. Pada skor 11 mempunyai frekuensi 3, skor 12 mempunyai frekuensi terendah yaitu 1. Pada skor 13 dan 14 mempunyai frekuensi 12. Pada skor 15 mempunyai frekuensi tertinggi yaitu 27, pada skor 16 mempunyai frekuensi 14, pada skor 17 dan 18 mempunyai frekuensi 7, pada skor 19 mempunyai frekuensi 5. Sedangkan pada skor 20 mempunyai frekuensi 7.

3. Deskripsi Data Keandalan