Makna dan Arti Logo Struktur Organisasi Perusahaan

43 3. Menggalang dana pihak ketiga di sekitar wilayah Cabang Medan Iskandar Muda.

C. Makna dan Arti Logo

Logo merupakan cerminan jiwa dan identitas bagi PT Bank SUMUT yang merefleksikan visi dan misi yang telah ditetapkan serta mengandung makna yang optimis, dinamis, profesional, semangat tinggi dan memiliki kemampuan antisiatif terhadap perubahan. Tujuan dari PT Bank SUMUT adalah untuk menumbuhkan semangat dan meningkatkan kinerja sehingga dapat menampilkan citra PT Bank SUMUT sebagai bank yang diandalkan. Kata kunci logo adalah “SINERGY” yaitu kerjasama yang erat sebagai langkah lanjut dalam rangka meningkatkan taraf hidup yang lebih baik, berbekal kemauan kerja keras yang didasari dengan profesionalisme dan siap memberikan pelayanan yang terbaik. Bentuk logo menggambarkan dua elemen dalam bentuk huruf “U” yang saling terkait dan bersinergy membentuk huruf “S” yang merupakan kata awal dari “SUMUT”. Sebuah penggambaran bentuk kerjasama yang erat antara Bank Universitas Sumatera Utara 44 SUMUT dengan masyarakat Sumatera Utara sebagaimana visi PT Bank SUMUT yaitu “menjadi bank andalan untuk membantu dan mendorong pertumbuhan dan pembangunan daerah di segala bidang serta sebagai salah satu sumber pendapatan daerah dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat”. Warna orange sebagai simbol hasrat untuk terus maju dan dilakukan dengan energik yang dipadu dengan warna biru yang sportif dan profesional sebagaimana misi Bank SUMUT yaitu “mengelola dana pemerintah dan masyarakat secara profesional yang didasarkan pada prinsip compliance prinsip-prinsip kepatuhan”. Warna putih sebagai ungkapan ketulusan hati untuk melayani sebagaimana statemen Bank SU MUT “memberikan pelayanan terbaik”. Jenis huruf “Platino Bold” sederhana dan mudah mudah dibaca. Penulisan Bank dengan huruf kecil dan SUMUT dengan huruf kapital guna lebih mengedepankan Sumatera Utara, sebagai gambaran keinginan dan dukungan untuk membangun dan membesarkan Sumatera Utara.

D. Struktur Organisasi Perusahaan

Struktur organisasi merupakan gambaran skematis tentang hubungan dan kerjasama dari orang-orang yang terdapat dalam rangka usaha mencapai tujuan, secara sederhana struktur organisasi menyatakan alat dan cara kerja mengatur sumberdaya manusia bagi kegiatan-kegiatan kearah pencapaian tujuan. Oleh karena itu, struktur organisasi perlu dirancang sedemikian rupa, sehingga sumber daya manusia yang yang tersedia dimanfaatkan sebaik-baiknya sekaligus sebagai sarana pengendalian intern melalui sistem pembagian kerja yang serasi dan jelas Universitas Sumatera Utara 45 menurut bagian-bagian yang ada dalam perusahaan. Belum ada struktur organisasi yang jelas standar yang ideal bentuknya, yang dapat digunakan pada sebuah badan atau lembaga-lembaga usaha-usaha yang berjalan, melainkan masing-masing lembaga atau badan usaha membuat struktur organisasi sendiri secara khusus sesuai dengan yang diemban serta potensi yang dimiliki dalam rangka peningkatanusahanya. Universitas Sumatera Utara 46 A T M STRUKTUR ORGANISASI BANK SUMUT KANTOR CABANG MEDAN ISKANDAR MUDA POSISI 19 MEI 2016 Pemimpin Cabang Tumpal Pangaribuan 0621.160763.010294 Wakil Pemimpin Cabang T Radek Iskandar 0979.190467.011097 Pemimpin Seksi Pelayanan Nasabah Rahma Dona 1188.030879.110804 KCP 1. KCP. USU Kelas I 2. KCP. Marelan Kelas II 3. KCP. S.Budi Kelas III Pemimpin Divisi Pengawasan Samuel Surbakti Kontrol Intern Muda Devi Meautia Kontrol Intern Pratama Arya Chandra Kantor Kas 1. KK.Ring Road 2. KK. AH. Nasution Pemimpin Seksi Operasional Nanda Ansori 1534.281078.010706 Pemimpin Seksi APK T. Desfrin Samzairin 985.271270.011097 Pemimpin Seksi Pemasaran Sofian Manurung 1551.261078.010706 Pemimpin Pemasaran dan Analisis Kredit 1.Wesly Jupances 2407.080684.010911 2. Edo Dharmadi Putra 2080.310784.010610 3. Rizki Abdillah 3182.031288.010713 4. Antonium M 2875.241086.010713 5. Fhika G. Pratama 1589.040882.010706 Pelaksana Adm. PK 1. Yopie Handoko 3210.070289.010713 2. Handika Kumiawan 3073.030289.010713 3. Megaria Sinaga 0998.250269.010198 4. Ronald Lazuardi 0699.190460.011194 5. M. Zulfikar 0573.090670.010693 6. Lutfi Putra Lesmana 2113.280386.010610 Pel Pelayanan Info Nasabah CS 1. Devi 1403.240881.010805 2. Easter M. Sinaga 2940.190490.010413 3. M. Abduh Asyaroni 3226.170392.010713 4. Elisa Putri Karolina 3268.060688.010713 PEL PAJAK Iyen Makoan 0934.101273.010397 PEL AKUNTAN LAPORAN Ayu Dyah Satyari Utami 2210.311285.010610 PEL KLIRING dan Verifikasi Ervan Setiawan 2516.050384.011011 PEL Umum dan Kepegawaian Ricky Aruan 2906.100489.010413 Pel Overbooking Ernita N. Siagian 2313.171186.010610 Head Teller Darliyani Darsyid 1568.130781.010706 . Teller 1. Arfianti Dewi 1911.250484.150308 2. Anggi Ananda 1906.080486.150308 3. Siska H 2448.020688.010911 Universitas Sumatera Utara 47

C. Deskripsi Pekerjaan