Maskot Alfamart Tanggung Jawab Sosial Perusahaan CSR

D. Maskot Alfamart

Maskot Albi Albi si lebah yang ramah adalah karakter yang menyenangkan dan siap membantu siapa saja yang membutuhkan pertolongan. Albi melambangkan karyawan Alfamart yang siap membantu pelanggan dengan ketulusan untuk melayani. Albi mengedepankan kehidupan dan tujuan kolektif, menghindari konflik, dan selalu tanggap akan perubahan di sekelilingnya. Albi merepresentasikan komitmen Alfamart untuk mencapai tujuan kolektif. Memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia dengan produk berkualitas dengan harga terjangkau serta layanan bersahabat, dengan merangkul komunitas sekitar dan kompetisi yang sehat.

E. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan CSR

Alfamart sesungguhnya adalah gerai komunitas, oleh karenanya menjadi penting bagi kami untuk aktif berpartisipasi dalam pengembangan lingkungan sekitar melalui program-program tanggung jawab sosial perusahaan CSR. Alfamart memiliki payung besar program CSR dalam Alfamart Sahabat Indonesia yang terbagi dalam : 1. Alfamart SMEs which yang berfokus kepada pengembangan usaha kecil dan menengah 2. Alfamart Smart yang berfokus kepada pengembangan pendidikan 3. Alfamart Care yang berfokus kepada kepedulian sosial 4. Alfamart Sport yang berfokus kepada pengembangan olahraga 5. Alfamart Clean and Green yang berfokus kepada pelestarian lingkungan 6. Alfamart Vaganza yang berfokus kepada pengembangan seni kebudayaan. Alfamart SMEs Dengan bekerjasama bersama pemerintah lokal dan para supplier untuk memberdayakan masyarakat. Alfamart mencipatakan program pengembangan usaha kecil yang dinamai Alfamart SMEs. Melalui Alfamart SMEs, Alfamart telah membina lebih dari 110.000 peritel menegah kecil, memperbaharui lebih dari 1.500 kios ritel dan merevitalisasi lebih dari 60 warung rumahan disekitar area kerja Alfamart. Alfamart SMART Dengan berfokus pada pengembangan pendidikan Alfamart Smart bertujuan meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui peningkatan pendidikan. Dengan kesadaran untuk memberikan kesempatan lebih terutama bagi mereka yang tidak mampu untuk mendapatkan pendidikan yang lebih baik. Melalui kerjasama yang baik dengan institusi pemerintah dan pendidikan, kami secara berkala memberikan beasiswa, membuka peluang untuk magang dan praktek kerja serta secara aktif berpartisipasi dalam perbaikan infrastruktur. Alfamart Care Alfamart Sport Selain dapat meningkatkan kebugaran fisik aktivitas olahraga juga dapat membangun sportifitas oleh karenanya Alfamart berusaha meningkatkan keinginan berolahraga masyarakat serta meningkatkan kualitas dan kuantitas kegiatan olahraga baik melalui sponsorship dan penyelenggaran event olahraga juga dengan bantuan dana sponsor untuk klub-klub olahraga. Alfamart Vaganza Sebagai apresiasi terhadap seni dan kebudayaan serta keinginan untuk memberikan hiburan berkualitas bagi para pelanggan setia Alfamart, Alfamart secara aktif terlibat dalam sponsorship film, perhelatan panggung musik serta mensponsori pameran-pameran lukisan.

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN PENGARUH RETAIL MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi pada Minimarket Alfamart di Yogyakarta).

0 3 7

KARTU PELANGGAN, KEPUASAN KONSUMEN, DAN LOYALITAS KONSUMEN ALFAMART DI PURWOREJO KARTU PELANGGAN, KEPUASAN KONSUMEN, DAN LOYALITAS KONSUMEN ALFAMART DI PURWOREJO.

0 2 14

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN TRANSPORTATION SERVICES YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Period

0 5 16

PENGARUH ATRIBUT SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO TERHADAP MOTIVASI PEMBELIAN KONSUMEN Pengaruh Atribut Sepeda Motor Yamaha Mio Terhadap Motivasi Pembelian Konsumen (Study Kasus Kecamatan Karanganom Kabupaten Klaten).

0 2 11

PENGARUH KUALITAS, HARGA, LOKASI DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Pengaruh Kualitas, Harga, Lokasi Dan Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Di Mahkota Accesories Solo.

2 7 13

Analisis Strategi Bauran Pemasaran Eceran yang Menentukan Tingkat Kepuasan Konsumen pada Griya Yogya Bandung.

0 0 21

Pengaruh Bauran Penjualan Eceran Terhadap Loyalitas Konsumen Toserba "X".

0 0 36

Pengaruh Bauran Penjualan Eceran Terhadap Loyalitas Konsumen Toserba "X" - MCUrepository

0 0 13

Tingkat bauran penjualan eceran, tingkat kepuasan konsumen dan tingkat loyalitas konsumen : studi pada konsumen minimarket Alfamart Pringgodani, Yogyakarta - USD Repository

0 0 212

Perbedaan tingkat kepuasan konsumen Indomaret dan Alfamart (studi kasus pada Indomaret dan Alfamart Pringgodani Jalan Demangan Baru Universitas Sanata Dharma Yogyakarta) - USD Repository

0 0 130