Ditribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Empati Tabel 4.12 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Kepuasan Tabel 4.13

Berdasarkan Tabel 4.11 dapat diketahui bahwa : a. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 16 Mie Ayam dapat menerima komplain dari konsumen memperlihatkan bahwa 5 responden atau 6,7 menyatakan sangat setuju, 63 responden atau 84,0 menyatakan setuju, 7 responden atau 9,3 menyatakan kurang setuju. b. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 17 Produk Mie Ayam jamur menggunakan bahan makanan tidak berbahaya memperlihatkan bahwa 8 responden atau 10,75 menyatakan sangat setuju,58 responden atau 77,3 menyatakan setuju,9 responden atau 12,0 menyatakan kurang setuju.

8. Ditribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Empati Tabel 4.12

Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Empati No. Item SS S KS TS STS Rata- Rata F F F F F 18. 4 5,2 67 85,3 4 5,3 4 19. 2 2,7 69 92,0 4 5,3 3,97 Sumber: Hasil Penelitian Data Primer, diolah 2014 Berdasarkan Tabel 4.12 dapat diketahui bahwa : a. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 18 Mie Ayam dapat menerima komplain dari konsumen memperlihatkan bahwa 4 responden atau 5,3 menyatakan sangat setuju, 67 responden atau 85,3 menyatakan setuju, 4 responden atau 5,3 menyatakan kurang setuju. b. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 19 Produk Mie Ayam jamur menggunakan bahan makanan tidak berbahaya memperlihatkan bahwa 2 responden atau 2,7 menyatakan sangat setuju, Universitas sumatera utara 69 responden atau 92,0 menyatakan setuju, 4 responden atau 5,3 menyatakan kurang setuju.

9. Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Kepuasan Tabel 4.13

Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Kepuasan No. Item SS S KS TS STS Rata- Rata F F F F F 20. 7 9,3 62 82,7 6 8,0 4,01 21. 10 13,3 57 76,0 8 10,7 4,02 22. 8 10,7 58 77,3 9 12,0 3,98 23. 6 8,0 63 84,0 6 8,0 4 Sumber: Hasil Penelitian Data Primer, diolah 2014 Berdasarkan Tabel 4.13 dapat diketahui bahwa : a. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 20 Merasa puas mengkonsumsi produk yang disajikan Mie Ayam Jamur memperlihatkan bahwa 7 responden atau 9,3 menyatakan sangat setuju, 62 responden atau 82,7 menyatakan setuju, 6 responden atau 8,0 menyatakan kurang setuju. b. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 21 Merasa puas atas keseluruhan pelayanan yang diberikan memperlihatkan bahwa 10 responden atau 13,3 menyatakan sangat setuju, 57 responden atau 76,0 menyatakan setuju, 8 responden atau 10,7 menyatakan kurang setuju. c. Analisis frekuensi jawaban resp onden terhadap pernyataan 22 Merasa puas dengan biaya yang sesuai harapan yang diterima setelah mengkonsumsi produk Mie Ayam Jamur memperlihatkan bahwa 8 responden atau 10,7 menyatakan sangat setuju, 58 responden atau 77,3 menyatakan setuju, 9 responden atau 12,0 menyatakan kurang setuju. Universitas sumatera utara d. Analisis frekuensi jawaban responden terhadap pernyataan 23 Merasa puas dengan terpenuhinya kebutuhan sebagai konsumen memperlihatkan bahwa 6 responden atau 8,0 menyatakan sangat setuju, 63 responden atau 84,0 menyatakan setuju, 6 responden atau 8,0 menyatakan kurang setuju.

10. Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Minat Beli Ulang Tabel 4.14

Dokumen yang terkait

Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Mie Tek-Tek Salero Kito Medan.

5 66 108

Pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk, pengalaman pemasaran, dan lokasi terhadap kepuasan konsumen: studi kasus konsumen KFC Cabang Gaplek Tangerang Selatan

1 12 163

PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN RUMAH BURGER MEDAN.

0 5 23

PENGARUH HARGA, PROMOSI, LOKASI, KELENGKAPAN PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP Pengaruh Harga, Promosi, Lokasi, Kelengkapan Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Empiris Pada Konsumen Indomaret di Kabupaten Karanganyar).

0 4 15

PENGARUH HARGA, PROMOSI, LOKASI, KELENGKAPAN PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP Pengaruh Harga, Promosi, Lokasi, Kelengkapan Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Empiris Pada Konsumen Indomaret di Kabupaten Karanganyar).

0 6 15

Pengaruh kualitas pelayanan, persepsi akan harga dan kepuasan konsumen pada minat beli ulang jasa perawatan kecantikan.

0 3 141

ANALISIS PENGARUH ATRIBUT PRODUK, HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI ULANG (Studi kasus Pada Konsumen Bakpia Mutiara Jogja).

2 10 134

I. Nama : - Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Lokasi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Minat Beli Ulang (Studi pada Konsumen Mie Ayam Jamur Jln.DI.Panjaitan No.09 Medan)

0 0 21

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Uraian Teoritas 2.1.1 Pengertian Pemasaran - Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Lokasi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Minat Beli Ulang (Studi pada Konsumen Mie Ayam Jamur Jln.DI.Panjaitan No.09 Medan)

0 0 29

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Lokasi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Minat Beli Ulang (Studi pada Konsumen Mie Ayam Jamur Jln.DI.Panjaitan No.09 Medan)

0 0 12