Selamat Datang Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
1.1 Selamat Datang
SISTEM PENGEMBANGAN PELABUHAN PERIKANAN SISBANGPEL Sistem Pengembangan Pelabuhan Perikanan merupakan suatu sistem penunjang keputusan yang berfungsi untuk membantu pengambilan kebijakan dalam menyusun kebijakan-kebijakan mendasar dalam pengembangan suatu pelabuhan perikanan. Sistem pengembangan pelabuhan perikanan ini menitikberatkan pada hal analisis pengembangan pelabuhan dan proyeksi pengembangan pelabuhan ke depan. Terdapat tujuh analisis penting dalam SISBANGPEL yaitu: 1 Analisis potensi SDI, yaitu melakukan analisis untuk mengetahui besarnya potensi sumber daya perikanan yang ada, tingkat eksploitasi yang telah dicapai serta kemungkinan pengembangannya lebih lanjut sesuai dengan potensi lestari MSY. 2 Analisis prakiraan atau proyeksi aktivitas di PPSC, setelah memperoleh data dan informasi mengenai keadaan potensi sumber daya perikanan dilanjutkan dengan proyeksi atau estimasi keadaan pada masa depan yang akan menggambarkan: - estimasi produksi dan keadaan usaha perikanan di masa depan dengan memperhatikan faktor sumber penangkapan serta penangkapan lestarinya, - estimasi permintaan terhadap ikan laut di masa depan yang dipengaruhi oleh tingkat pendapatan dan populasi, - estimasi pasar di masa depan misalnya perdagangan lokal, regional, antar pulau, propinsi dan ekspor, - estimasi tenaga kerja yang akan terlibat dengan adanya pengembangan PPSC. 3 Analisis kondisi dan tingkat pemanfaatan fasilitas di PPSC. 4 Analisis prioritas pengembangan PPSC, yaitu melakukan kajian tentang susunan dan jenis-jenis fasilitas yang diperlukan dan ukurannya. 5 Analisis Biaya dan Manfaat. Analisis penentuan kelayakan finansial pengembangan PPSC. 6 Analisis kelembagaan yang terkait dalam pengembangan PPSC. 7 Analisis strategi yang akan digunakan dalam pengembangan PPSC. SISBANGPEL memiliki 7 sub model analisis utama, yaitu : 1 Analisis Potensi Sumber Daya Ikan. 2 Analisis Prakiraan. 3 Analisis Biaya dan Manfaat. 4 Analisis Tingkat Pemanfaatan 5 Analisis Prioritas Pengembangan 6 Analisis Kelembagaan. 7 Analisis Strategi Pengembangan.1.2 Bantuan
Parts
» Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Latar Belakang Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Perumusan Masalah Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Penelitian
» Hipotesis Penelitian Novelty Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Pengertian Pengembangan Pelabuhan Perikanan Model-Model Pengembangan Pelabuhan Perikanan
» Peran Pendekatan Sistem dalam Rekayasa Model Pengembangan Pelabuhan Perikanan
» Tinjauan Studi Terdahulu yang Relevan
» Landasan Teori Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Analisis Kebutuhan Pendekatan Sistem
» Formulasi Permasalahan Identifikasi Sistem
» Analisis Prakiraan Tahap Penelitian
» Analisis Tingkat Pemanfaatan Fasilitas
» Analisis Prioritas Pengembangan PPSC
» Analisis Kelembagaan Tahap Penelitian
» Strategi Pengembangan PPSC Tahap Penelitian
» Pengumpulan Data Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Profil Perikanan Tangkap Cilacap
» Profil PPSC Profil Lokasi Penelitian .1 Profil Kabupaten Cilacap
» Fasilitas pokok Fasilitas fungsional Fasilitas penunjang
» Fasilitas pokok Fasilitas fungsional
» Validasi Rekayasa Model Pengembangan
» Pengolahan Data Implementasi Model Pengembangan PPSC
» Analisis Potensi SDI di Cilacap
» Analisis Prakiraan Aktivitas di PPSC Analisis Kondisi dan Tingkat Pemanfaatan Fasilitas di PPSC
» Analisis Prioritas Pengembangan PPSC Analisis Biaya dan Manfaat Pengembangan PPSC
» Analisis Kelembagaan Pengembangan PPSC Analisis Strategi Pengembangan PPSC
» Implementasi Model Pada Pengembangan PPSC
» Implementasi Model Pada Pengembangan PP Lainnya
» Kesimpulan Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Selamat Datang Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Bantuan Pengaturan Awal Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Jenis Ikan Jenis Kapal Jenis Fasilitas Jenis Biaya dan Manfaat
» Jenis Element ISM Data Ikan Data Effort Data Kapal
» Input data pertama Cara Login Edit dan Format Huruf
» Potensi Sumber Daya Ikan Analisis Biaya dan Mafaat
» Analisis Prioritas Pengembangan Analisis Kelembagaan Analisis Strategi Pengembangan
» Navigator Data Panel dan Status Bar Fungsi Keyboard Mengakhiri SISBANGPEL
» Tujuan Penelitian Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Penelitian Hipotesis Penelitian
» Novelty Rekayasa model pengembangan pelabuhan perikanan samudera Cilacap
» Pengertian Pengembangan Pelabuhan Perikanan
» Model-Model Pengembangan Pelabuhan Perikanan
» Formulasi Permasalahan Pendekatan Sistem
» Identifikasi Sistem Pendekatan Sistem
» Net Present Value NPV Economic Internal Rate of Return EIRR
» Waktu dan Tempat Penelitian Pengumpulan Data
» Sistem Manajemen Basis Model Verifikasi dan Validasi Model
» Fasilitas penunjang Sistem Manajemen Basis Data
» Analisis Prakiraan Aktivitas di PPSC
» Analisis Kondisi dan Tingkat Pemanfaatan Fasilitas di PPSC
» Analisis Biaya dan Manfaat Pengembangan PPSC
» Analisis Kelembagaan Pengembangan PPSC
» Analisis Strategi Pengembangan PPSC
» Input data pertama Cara Login
» Jenis Biaya dan Manfaat Jenis Element ISM Data Ikan Data Effort
» Analisis Strategi Pengembangan Analisis
» Edit dan Format Huruf Navigator Data Panel dan Status Bar
Show more