Sejarah Bank Syariah Mandiri Struktur Organisasi Bank Syariah Mandiri

63 Dewan Direksi terdiri dari Presiden Direktur dan Direktur Bidang Pemasaran Korporasi, Direksi Bidang Pemasaran Menengah- Ritel, serta Direktur Bidang Operasi, kepatuhan dan Manajemen Cabang. Sebagai Bank Syariah, pada struktur organisasinya terdapat Dewan Pengawas Syariah yang bertugas mengarahkan, memeriksa dan mengawasi kegiatan bank guna menjamin bahwa bank telah beroperasi sesuai dengan aturan dan prinsip-prinsip syariah islam.

3. Produk dan Jasa Bank Syariah Mandiri

Produk dan Jasa Bank Syariah Mandiri yaitu terdiri dari: Pendanaan a. Tabungan 1 Tabungan Berencana BSM 2 Tabungan Simpatik BSM 3 Tabungan BSM 4 Tabungan BSM Dollar 5 Tabungan pensiun BSM 6 Tabungan Kurban BSM 7 Tabungan BSM Investasi Cendikia 8 Tabunganku BSM

b. Deposito

1 Deposito BSM 64 2 Deposito BSM Vallas

c. Giro

1 Giro BSM Euro 2 Giro BSM 3 Giro BSM Vallas 4 Giro BSM Singapore Dollar

d. Obligasi

1 Obligasi BSM Pembiayaan a. BSM Customer Network Financing b. Pembiayaan resi gudang c. PKPA d. Pembiayaan Edukasi BSM e. BSM Imbalan f. Pembiayaan dana berputar g. Pembiayaan Griya BSM h. Pembiayaan Griya BSM Optima i. Pembiayaan Griya Bersubsidi j. Pembiayaan umroh k. Pembiayaan BSM DP 0 l. Gadai emas syariah mandiri m. Pembiayaan Mudharabah BSM 65 n. Pembiayaan Musyarakah BSM o. Pembiayaan Murabahah BSM p. Pembiayaan talangan Haji BSM q. Pembiayaan dengan anggunan investasi terkait BSM r. Pembiayaan kepada pensiunan s. Pembiayaan peralatan kedokteran t. Pembiayyan Istishna BSM u. Qardh v. Ijarah Muntahiyah Bitamlik w. Hawalah x. Salam Jasa a. Jasa produk 1 BSM Card 2 Sentra bayar BSM 3 BSM SMS Banking 4 BSM Mobile Banking GPRS 5 BSM Net Banking 6 Pembayaran melalui menu pemindahbukuan di ATM 7 Jual beli valas BSM 8 Bank Garansi BSM 9 BSM Electronic Payroll 66 10 BSM Letter of Credit 11 BSM SUCH Saudi umrah Haj card b. Jasa operasional 1 Transfer lintas negara BSM Western Union 2 Kliring BSM 3 Inkaso BSM 4 BSM Intercity Clearing 5 BSM RTGS Real Time Gross Settlement 6 Transfer dalam kota 7 Transfer Valas BSM 8 Pajak Online BSM 9 Pajak Impor BSM 10 Referensi BSM 11 BSM Standing Order c. Jasa Investasi 1 Reksadana 2 Sukuk Negara Ritel Emas a. BSM gadai Emas b. BSM cicilan emas Produk pembiayaan BSM dikelompokkan dalam beberapa bagian antara lain:

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Tingkat Profitabilitas Bank Syariah Mandiri (Januari 2007 – Desember 2009)

0 24 77

Pengaruh Rasio Harga Laba, Rasio Pengembalian Modal, Rasio Aktivitas Dan Rasio Leverage Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Industri Tekstil Dan Garmen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 32 98

Pengaruh efisiensi operasional dengan kinerja profitabilitas pada sektor perbankan syariah (studi kasus Bank Syariah Mandiri, Tbk)

0 4 91

Analisis rasio risiko dan profitabilitas bank umum syariah (studi empiris 3 bank umum syariah di Indonesia)

3 7 121

Pengaruh kecukupan modal, likuiditas, dan efisiensi operasional terhadap profitabilitas pada PT Bank Muamalat Indonesia, Tbk

0 6 113

Pengaruh Rasio Kecukupan Modal (CAR), Rasio Likuiditas (FDR), Inflasi, dan BI rate Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia (Studi Pada Bank Muamalat, Bank Syariah Mandiri, Bank BNI Syariah dan Bank Syariah Mega Indonesia Periode 2010-2014)

0 10 0

Pengaruh Rasio Kecukupan Modal dan Rasio Penyaluran Pembiayaan Terhadap Profitabilitas Di Bank Syariah (Studi Kasus Pada PT. Bank Muammalat, Tbk Periode 2004 - 2013)

1 15 84

Pengaruh Tingkat Kecukupan Modal dan Rasio Penyaluran Pembiayaan terhadap Profitabilitas (Studi Kasus pada Bank Syariah Mandiri)

5 42 52

Analisis Kemampuan Komponen Rasio Rentabilitas dan Rasio Aktiva Produktif dalam Meningkatkan Kecukupan Modal Bank Umum Syariah Periode 2013-2015

0 7 108

PENGARUH RASIO KECUKUPAN MODAL , LOAN TO DEPOSIT RATIO DAN RASIO EFESIENSI OPERASIONAL TERHADAP PROFITABILITAS BANK.

0 0 16