Penjelasan responden atas variabel iklim komunikasi organisasi

81 kurang setuju sebanyak 8 orang 11 dan tidak setuju sebanyak 2 orang 3. Hal ini menunjukkan moyritas responden setuju bahwa pemimpin tidak takut melakukan perubahan demi peningkatan kinerja karyawan. Pimpinan selalu mendukung karyawan dalam menunjukkan kinerja yang terbaik. Responden yang menyatakan sangat setuju sebanyak 9 orang 13 dan setuju sebanyak 52 orang 73 bahwa pimpinan berperan cukup besar di dalam memberikan dukungan kepada karyawan PT. Waruna Nusa Sentana untuk menunjukkan kinerja terbaik mereka, sedangkan yang menyatakan kurang setuju 8 orang 11 dan tidak setuju 2 orang 3. Hal ini menunjukkan hanya sebagian kecil responden yang tidak setuju pimpinan mendukung karyawan untuk menunjukan kinerja terbaik. Pimpinan melakukan pengawasan perilaku untuk meningkatkan kinerja karyawan. Jumlah responden yang menyatakan sangat setuju sebanyak 24 orang 34, setuju sebanyak 41 orang 58 sedangkan jumlah responden yang menyatakan kurang setuju sebanyak 6 orang 8. Hal ini menunjukkan mayoritas responden berpendapat bahwa pimpinan telah melakukan pengawasan perilaku dalam usaha untuk meningkatkan kinerja mereka.

4.2.3.2. Penjelasan responden atas variabel iklim komunikasi organisasi

Iklim komunikasi adalah persepsi mengenai seberapa jauh anggota organisasi merasa bahwa organisasi dapat dipercaya, mendukung, terbuka menaruh perhatian kepada mereka, serta memberi penghargaan atas kinerja yang baik Kriyantono 2007:311. Hasil jawaban responden untuk variabel iklim komunikasi organisasi dapat dilihat pada tabel 4.9: Universitas Sumatera Utara 82 Tabel 4.9 Penjelasan Responden Atas Variabel Iklim Komunikasi Organisasi No Butir Pertanyaan Sangat Setuju Setuju Kurang Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total F f F f F F 1 Bapakibu memiliki kepercayaan terhadap atasan Bapakibu 13 18 40 56 16 23 2 3 71 100 2 Rekan kerja Bapakibu memiliki kepercayaan kepada Bapakibu 6 8 46 65 15 21 4 6 71 100 3 Dalam pengambilan keputusan Bapakibu tidak selalu diajak berduskusi mengenai kebijakan organisasi yang relevan dengan jabatan Bapakibu 17 24 32 45 22 31 71 100 4 Bapakibu pernah diikutsertakan dalam pengambilan keputusan dalam organisasi 1 1 25 35 44 62 1 1 71 100 5 Organisasi mendukung atas perbedaan pendapat diantara anggota organisasi 11 15 43 61 17 24 71 100 6 Bapakibu selalu memberi dukungan terhadap kebijakan organisasi 11 15 38 54 21 30 1 1 71 100 7 Bapakibu tidak selalu menerima informasi tentang peningkatan kemampuan kerja untuk mengkoordinasikan perkerjaan Bapakibu dalam organisasi 10 14 41 58 20 28 71 100 8 Tidak semua karyawan memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan dengan pekerjaan mereka 11 15 42 59 18 25 71 100 9 Organisasi perduli dengan kesejahteraan Bapakibu sebagai karyawan 7 10 39 55 24 34 1 1 71 100 10 Bagi organisasi kesejahteraan karyawan sangat penting artinya untuk meningkatkan kinerja karyawan 14 20 42 59 14 20 1 1 71 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2014 data diolah Berdasarkan pada tabel 4.9 dapat diketahui bahwa secara umum mayoritas responden memiliki kepercayaan terhadap atasan mereka. Hal ini terlihat dari jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 13 orang 18, setuju Universitas Sumatera Utara 83 sebanyak 40 orang 56 sedangkan kurang setuju sebanyak 16 orang 23 dan tidak setuju sebanyak 2 orang 3. Responden menjawab bahwa rekan kerja mereka memiliki kepercayaan terhadap mereka, Jumlah responden menjawab sangat setuju sebanyak 6 orang 8, setuju sebanyak 46 orang 65 sedangkan yang menjawab kurang setuju sebanyak 15 orang 21 dan tidak setuju sebanyak 4 orang 6. Hal ini menunjukkan bahwa moyoritas responden setuju rekan kerja mereka memiliki kepercayaan terhadap mereka. Karyawan tidak selalu diajak berdiskusi mengenai kebijakan organisasi yang relevan dengan mereka. Jumlah responden yang menjawab kurang setuju sebanyak 17 orang 24, tidak setuju sebanyak 32 orang 45 dan yang menjawab sangat tidak setuju sebanyak 22 orang 31. Mayoritas dari jawaban responden menunjukkan karyawan selalu diajak berdiskusi mengenai kebijakan organisasi yang relevan dengan mereka. Karyawan pernah diikutsertakan dalam pengambilan keputusan dalam organisasi. Jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 1 orang 1, setuju sebanyak 25 orang 35 sedangkan yang menjawab kurang setuju 44 orang 62 dan yang tidak setuju sebanyak 1 orang 1. Moyoritas jawaban responden menunjukkan karyawan tidak selalu diikutsertakan dalam pengambilan keputusan organisasi. Organisasi mendukung perbedaan pendapat diantara anggota organisasi. Jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 11 orang 15, setuju sebanyak 43 orang 61 sedangkan yang menjawab kurang setuju 17 orang 24. Universitas Sumatera Utara 84 Karyawan selalu memberikan dukungan terhadap kebijakan perusahaan. Jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 11 orang 15, setuju sebanyak 38 orang 54 sedangkan yang menjawab kurang setuju 21 orang 30 dan yang tidak setuju sebanyak 1 orang 1. Karyawan tidak selalu menerima informasi tentang peningkatan kemampuan kerja untuk mengkoordinasikan pekerjaan mereka. Jumlah responden yang menjawab kurang setuju sebanyak 10 orang 14, tidak setuju sebanyak 41 orang 58 dan yang menjawab sangat tidak setuju 20 orang 28. Tidak semua karyawan memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan dengan pekerjaan mereka. Jumlah responden yang menjawab kurang setuju sebanyak 11 orang 15, tidak setuju sebanyak 42 orang 59 dan yang menjawab sangat tidak setuju 18 orang 25. Organisasi perduli terhadap kesejahteraan karyawan. Jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 7 orang 10, setuju sebanyak 39 orang 55 sedangkan yang menjawab kurang setuju 24 orang 34 dan yang tidak setuju sebanyak 1 orang 1. Bagi organisasi kesejahteraan karyawan sangat penting artinya untuk meningkatkan kinerja karyawan. Jumlah responden yang menjawab sangat setuju sebanyak 14 orang 20, setuju sebanyak 42 orang 59 sedangkan yang menjawab kurang setuju 14 orang 20 dan yang tidak setuju sebanyak 1 orang 1. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas responden seetuju bahwa organisasi menempatkan kesejahteraan karyawan sebagai sesuatu yang sangat penting bagi peningkatan kinerja karyawan. Universitas Sumatera Utara 85

4.2.3.3. Penjelasan responden atas variabel kinerja karyawan