Skala Pengukuran Variabel Loyalitas konsumen Y

47

4.6.3 Skala Pengukuran Variabel

Skala pengukuran yang digunakan dalam menyatakan tanggapan responden terhadap setiap instrument adalah skala likert level 7 alternatif jawaban. Secara keseluruhan variabel, defenisi variabel, indikator variabel dan skala pengukuran data disajikan pada tabel 4.2 berikut ini Tabel 4.2. Definisi Operasional Variabel Bauran Pemasaran Variabel Definisi Indikator Pengukuran Produk Product X 1 Produk Product merupakan segala sesuatu yang dapat dinikmati konsumen tamu hotel, sejak ia sampai atau datang, selama tinggal dan menginap di hotel, sampai ia meninggalkan hotel untuk tujuan lain. 1. Kualitas kamar Skala Likert Harga Pricing X 2 Harga Pricing adalah nilai yang ditukarkan konsumen occupant hotel untuk suatu manfaat yang didapatkan atas pengkonsumsian dan penggunaan jasa hotel 1. Kesesuaian antara harga dengan fasilitas yang didapat Skala Likert Promosi Promotion X 3 Promosi Promotion adalah kegiatan pemasaran yang dilakukan pihak hotel dalam menginformasikan dan membujuk konsumen mengenai jasa yang ditawarkan 1. Kemudahan mendapatkan informasi promosi hotel Skala Likert Lokasi Place X 4 Lokasi Place adalah berhubungan dengan di mana sebuah hotel harus berdiri dan melakukan operasi jasa hotel. 1. Kemudahan untuk menjangkau lokasi hotel Skala Likert Orang People X 5 Orang People adalah semua pelaku karyawan hotel yang memainkan penyajian jasa yang dapat mempengaruhi kualitas layanan konsumenoccupant hotel. 1. Keramahan karyawan hotel terhadap occupant Skala Likert Proses Proces X 6 Proses Process yaitu Semua prosedur aktual, mekanisme, dan aliran aktivitas yang terjadi di hotel di mana jasa yang disampaikan merupakan sistem penyajian atau operasi jasa hotel. 1. Kemudahan reservasi kamar hotel Skala Likert Customer Service X 7 Meliputi aktivitas untuk memberikan kegunaan waktu dan tempat 1. Kesigapan karyawan dalam mengatasi setiap keluhan occupant Skala Likert Sumber : Hasil Penelitian, 2012 data diolah Universitas Sumatera Utara 48 Tabel 4.3. Definisi Operasional Variabel Kualitas Pelayanan Sumber : Hasil Penelitian, 2012 data diolah Tabel 4.4. Definisi Operasional Variabel Loyalitas Variabel Definisi Indikator Pengukuran Loyalitas Konsumen Y Komitmen occupant terhadap Hotel Polonia Medan berdasarkan sikap yang positif dan tercermin dalam penggunaan ulang yang konsisten 1. Berminatkah untuk menggunakan jasa hotel Polonia kembali 2. Tidak berminatkah untuk menggunakan jasa hotel lain 3. Berminatkah untuk merekomendasikan hotel Polonia kepada orang lain Skala Likert Sumber : Hasil Penelitian, 2012 data diolah

4.7 Uji Validitas dan Uji Reliabilitas