Pergaulan Siswa Deskripsi Data Penelitian

81 halaman 171. Berikut merupakan bentuk tabel sebaran skor dan frekuensi untuk ubahan bimbingan belajar siswa di sekolah: Tabel 14. Sebaran Skor untuk Ubahan Bimbingan Belajar Siswa di Sekolah Dalam bentuk histrogram sebaran data dapat dilihat pada gambar 6. berikut ini: Gambar 6. Histogram untuk Ubahan Bimbingan Belajar Siswa di Sekolah Untuk mengetahui gambaran ubahan bimbingan belajar siswa di sekolah, terlebih dahulu menghitung nilai Mean ideal M i dan Standar Deviasi ideal SB i . Hasil data yang diperoleh pada ubahan bimbingan belajar siswa di sekolah No Nilai Frekuensi Frekuensi Relatif Frekuensi Komulatif 1 29-35 2 6.67 6.67 2 36-42 3 10 16.67 3 43-49 13 43.33 60 4 50-56 5 16.67 76.67 5 57-63 6 20 96.67 6 64-70 1 3.33 100 Jumlah 30 100 82 diukur dengan menggunakan 17 butir pernyataan dengan skala 1 sampai dengan 4. Dari 17 butir pernyataan, diperoleh skor tertinggi ideal 17 x 4 = 68, dan skor terendah ideal 17 x 1 = 17. Dari data tersebut diperoleh hasil Mean ideal M i = ½ x 68 + 17 = 42,5 dan Standar Deviasi Ideal SB i = ½ x 1 3 x 68 - 17 = 8,5. Maka untuk mengetahui kecenderungan ubahan bimbingan belajar siswa di sekolah yang didasarkan atas skor ideal dilakukan dengan ketentuan sebagai berikut: M i + 1,8.SB i = 58 adalah Sangat Baik M i + 0,6.SB i sd M i + 1,8.SB i = 48 – 58 adalah Baik M i – 0,6.SB i sd M i + 0,6.SB i = 37 – 47 adalah Sedang M i – 0,6.SB i sd M i - 1,8.SB i = 27 – 36 adalah Buruk M i - 1,8.SB i = 27 adalah Sangat Buruk Tabel 15. Kategori Deskripsi untuk Ubahan Bimbingan Belajar Siswa di Sekolah Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui gambaran kondisi bimbingan belajar siswa di sekolah pada kategori baik 48,87 atau 71,87. Secara rinci pada kategori sangat buruk sebanyak 0 siswa 0, kategori buruk sebanyak 2 siswa 6,67, kategori sedang sebanyak 11 siswa 36,67, kategori baik sebanyak 13 siswa 43,33, serta kategori sangat baik sebanyak 4 siswa 13,33. No Skor Frekuensi Prosentase Rerata Skor Kategori 1 58 4 13.33

48.87 71,87

Baik 2 48 - 58 13 43.33 3 37 - 47 11 36.67 4 27 - 36 2 6.67 5 27 Total 30 100 83

C. Uji Persyaratan Analisis

Sebelum diadakan uji hipotesis dengan teknik analisis yang digunakan, ada persyaratan yang hasrus dipenuhi, yaitu sampel diperoleh secara random acak, distribusi skor harus normal, hubungan variabel bebas dengan variabel terikatnya merupakan hubungan yang linier. Berikut ini merupakan uraian uji persyaratan analisis pada penelitian ini.

1. Uji Normalitas Data

Pengujian normalitas data digunakan untuk menguji apakah data kontinu berdistribusi normal sehingga analisis dengan validitas, reliabilitas, uji t, korelasi, regresi dapat dilaksanakan Husaini, 2008: 109. Menurut Singgih yang dikutip oleh Suparman Galih, 2012: 54, data dalam penelitian ini berskala interval maka dalam uji normalitas menggunakan uji One Sample Kolmogorov-Smirnov K-S, kriteria yang digunakan adalah apabila p 0,05 maka sebaran data dikatakan normal. Dalam penelitian ini diperoleh besaran nilai sebagai berikut: Tabel 16. Rangkuman Hasil Uji Normalitas Berdasarkan tabel di atas, dapat disimpulkan bahwa ubahan ketekunan belajar siswa, perhatian orang tua, pergaulan siswa, dan bimbingan belajar siswa di sekolah memiliki sebaran data yang berdistribusi normal. Perhitungan selengkapnya terdapat pada lampiran 3 halaman 134. No Variabel Nilai Hasil Uji Standar Nilai Keterangan 1 Perhatian Orang Tua 0.906 0.05 Berdistribusi Normal 2 Pergaulan Siswa 0.844 0.05 Berdistribusi Normal 3 Bimbingan Belajar 0.954 0.05 Berdistribusi Normal 4 Ketekunan Belajar 0.938 0.05 Berdistribusi Normal

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Perhatian Orangtua Dengan Prestasi Belajar Siswa

1 6 100

Pengaruh perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS di SMP Fatahillah Pondok Pinang Jakarta Selatan

0 3 16

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII Pengaruh Perhatian Orang Tua Dan Lingkungan Belajar Terhadap Kedisiplinan Belajar Pada Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Mojosongo Ta

0 2 18

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII Pengaruh Perhatian Orang Tua Dan Lingkungan Belajar Terhadap Kedisiplinan Belajar Pada Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Mojosongo

0 3 14

PENGARUH TINGKAT PERHATIAN ORANG TUA DAN KESULITAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI PENGARUH TINGKAT PERHATIAN ORANG TUA DAN KESULITAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS DI SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKART

0 2 17

PENGARUH FAKTOR – FAKTOR MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN.

0 0 120

KONTRIBUSI KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MENGGAMBAR BANGUNAN GEDUNG SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 2 WONOSOBO.

5 16 124

PENGARUH PEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER KEPRAMUKAAN DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP PRESTASI HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PAKET KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN.

0 0 175

PENGARUH KEAKTIFAN SISWA DALAM JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN KELAS XI DI SMK N 1 SEYEGAN.

0 0 93

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA, PERGAULAN SISWA, DAN BIMBINGAN BELAJAR SISWA DI SEKOLAH TERHADAP KETEKUNAN BELAJAR SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN YOGYAKARTA.

1 3 211