Sejarah Singkat Sony Ericsson

Hanny Veramayanti Naibaho : Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Gsm Dari Nokia Ke Sony Ericsson Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi S-1 Reguler USU, 2009. USU Repository © 2009

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

3.1. Sejarah Singkat Sony Ericsson

Sony Ericsson nama lengkap: Sony Ericsson Mobile Communications AB adalah perusahaan pembuat telepon genggam yang merupakan perusahaan patungan oleh Telefonaktiebolaget LM Ericsson 50 dan Sony Corporation 50, Sony Corporation dan Ericsson AB yang didirikan pada tahun 2001 ini merupakan hasil gabungan dari dua perusahaan besar dalam dua bidang yang berbeda: perusahaan Jepang, Sony elektronik dan perusahaan Swedia, Ericsson telekomunikasi selular. Perusahaan ini sebelumnya bernama Ericsson saja. Markas perusahaan yang dulunya berada di Lund Swedia, namun saat ini telah berpindah ke London, Inggris. Perusahaan joint venture ini akan terus membangun kesuksesan seperti halnya kedua perusahaan induknya dengan masing-masing kekuatan yang saling melengkapi. Sony Ericsson Mobile Communications AB menawarkan produk-produk mobile communications untuk mereka yang menghargai akan kekuatan teknologi. Sony dengan kekuatan di bidang industri elektronik, entertainment, games, audiovisual, perencanaan produk, desain, serta dalam customer relations; sementara Ericsson merupakan pelopor bidang teknologi ponsel yang menyediakan beragam produk ponsel inovatif untuk setiap kategori pemakai dan merupakan pemain nomor satu di bidang infrastruktur telekomunikasi yang kaya Hanny Veramayanti Naibaho : Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Gsm Dari Nokia Ke Sony Ericsson Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi S-1 Reguler USU, 2009. USU Repository © 2009 akan teknologi fundamental telekomunikasi, dan memiliki hubungan yang sangat dekat dengan operator telekomunikasi bergerak di seluruh dunia. Sony Ericsson menciptakan nilai yang berarti bagi para pelanggan melalui cara baru penggunaan komunikasi multimedia dalam keadaan bergerak. Manajemen perusahaan ini ada di seluruh dunia yang menekuni dan memiliki kekuatan dalam riset, pengembangan, desain, penjualan, pemasaran, distribusi dan pendukung lainnya. Sony Ericsson Mobile Communications didirikan oleh Ericsson, pemimpin dalam bidang telekomunikasi dan powerhouse elektronik konsumen, Sony Corporation. Perusahaan ini sama-sama dimiliki oleh Ericsson dan Sony yang mengumumkan produk gabungannya yang pertama pada bulan Maret 2002. Sony Ericsson Mobile Communications adalah penyedia global dari berbagai perangkat multimedia bergerak, antara lain telepon dan aksesori yang sarat dengan fitur, kartu PC dan solusi M2M. Berbagai produk dipadukan dengan teknologi yang sangat hebat lewat aplikasi inovatif untuk mobile imaging, komunikasi dan hiburan. Hasilnya menunjukkan bahwa Sony Ericsson memang merupakan merek menawan yang menciptakan peluang bisnis yang meyakinkan bagi para operator ponsel dan produk yang menyenangkan bagi konsumennya.

3.2. Standard Penamaan Handphone Sony Ericsson

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ketidak Puasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone GSM Dari Sony Ericsson Ke Blackberry Pada Siswa SMA Swasta Harapan-I Medan

0 29 82

Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Dari Nokia Ke Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Hukum S-1 USU

1 32 99

Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Brand Switching Handphone GSM dari Nokia ke BlackBerry (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas ISIP Jurusan Ilmu Komunikasi S-1 Reguler USU)

0 24 78

Analisis Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen, Kebutuhan Mencari Variasi dan Iklan Pesaing Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Dari Pasta Gigi Pepsodent Ke Pasta Gigi Lain Pada Mahasiswa Program S-1 Reguler Fakultas Ekonomi USU

1 62 115

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KEBUTUHAN MENCARI VARIASI DAN IKLAN PESAING TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK

5 42 135

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN VARIETY PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN VARIETY SEEKING TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE DARI NOKIA KE BLACKBERRY.

0 4 12

PENDAHULUAN PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN VARIETY SEEKING TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE DARI NOKIA KE BLACKBERRY.

0 3 7

Pengaruh ketidakpuasan konsumen, tingkat keterlibatan konsumen, kebutuhan mencari variasi terhadap keputusan perpindahan merek handphone Siemens : studi kasus pada fakultas ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

1 1 99

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KARAKTERISTIK KATEGORI PRODUK, DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta).

1 2 250

Pengaruh ketidakpuasan konsumen, harga dan kebutuhan mencari variasi produk terhadap keputusan perpindahan merek dari Handphone BlackBerry (Studi terhadap mahasiswa yang pernah menggunakan Handphone BlackBerry pada Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Unive

0 0 21