Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan

merupakan perantau dari kampung yang datang ke kota untuk mencari pekerjaan hingga akhirnya menikah di kota. Sama seperti perbedaan agama, perbedaan suku bangsa dan budaya juga tidak menghalangi mereka untuk melakukan kegiatan program penguatan keluarga tersebut secara bersama-sama.Responden saling mengingatkan dan mengajak untuk berpartisipasi dalam setiap kegiatan program yang dilakukan di desa mereka.

5.2.5 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

Data mengenai distribusi responden berdasarkan pendidikan terakhir responden disajikan pada tabel 5.5 berikut ini: Tabel 5.5 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir No Pendidikan Terakhir Frekuensi F Persentase 1 2 3 SD SMP SMA 3 7 12 13,6 31,8 54,6 Jumlah 22 100 Sumber: Data Primer 2014 Berdasarkan data yang disajikan pada tabel 5.5 diketahui bahwa mayoritas tingkat pendidikan reponden adalah tamatan SMA yaitu sebanyak 12 orang 54,6 , sedangkan tamatan SMP berjumlah 7 orang 31,8 , dan tamatan SD berjumlah 3 orang 13,6 . Data tersebut menunjukkan pendidikan terakhir yang dimiliki oleh warga binaan SOS Desa Taruna yang ada di Desa Tanjung Anom sudah tergolong baik karena telah melewati batas wajib belajar 9 tahun.Namun hal Universitas Sumatera Utara tersebut belum menjamin mereka untuk memiliki keterampilan yang dapat dimanfaatkan untuk membantu menopang ekonomi keluarga.Oleh karena itu, dengan berjalannya program penguatan keluarga ini, mereka dapat terbantu dalam memenuhi kebutuhan hidup dan menjadikan mereka masyarakat yang mandiri.

5.2.6 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan

Data mengenai distribusi responden berdasarkan pekerjaan responden disajikan pada tabel 5.6 berikut ini: Tabel 5.6 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan No Pekerjaan Frekuensi F Persentase 1 2 3 4 Petani Pedagang Tidak bekerja Lain-lain 5 3 6 8 22,7 13,6 27,3 36,4 Jumlah 22 100 Sumber: Data Primer 2014 Berdasarkan data yang telah disajikan pada tabel 5.6, diketahui bahwa responden yang bekerja sebagai petani ada sebanyak 5 orang 22,7 dan sebanyak 3 orang 13,6 adalah pedagang. Sebanyak 6 orang 27,3 responden menyatakan tidak bekerja, hal ini karena mereka tidak memiliki kemampuan dan keterampilan yang cukup serta rendahnya tingkat pendidikan mereka sehingga sulit mendapatkan pekerjaan. Pekerjaan lain-lain sebanyak 8 Universitas Sumatera Utara orang 36,4 tersebut adalah responden yang memiliki pekerjaan sebagai buruh, pemulung dan penjahit. 5.3 Pengaruh Program Penguatan Keluarga terhadap Kesejahteraan Sosial Warga Binaan Yayasan SOS Desa Taruna Medan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang Uraian tentang pengaruh program penguatan keluarga terhadap kesejahteraan sosial warga binaan Yayasan SOS Desa Taruna Medan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang akan disajikan dalam bentuk variabel bebas yaitu program penguatan keluarga dengan indikator program penguatan ekonomi keluarga, program pendidikan, dan program kesehatan, serta variabel terikat yaitu kesejahteraan sosial dengan indikator kesejahteraan ekonomi, kesejahteraan sosial, dan kesejahteraan fisik dari warga binaan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang. 5.3.1 Variabel Bebas Program Penguatan keluarga 5.3.1.1 Program Penguatan Ekonomi Keluarga

Dokumen yang terkait

Respon Orang Tua Terhadap Program Kids Club Yayasan Fondasi Hidup Indonesia Di Desa Baru Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang

2 76 108

Analisis Pemasaran Jambu Biji (Studi kasus di Desa Sembahe Baru, Tanjung Anom, Durin Jangak, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang Propinsi Sumatera Utara)

3 78 88

Kajian Pemanfaatan Bambu di Kecamatan Sibolangit Kabupaten Deli Serdang

4 47 59

Evaluasi Kesesuaian Lahan di Kebun Bekala Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang untuk Tanaman Pepaya ( Carica papaya L. ) dan Pisang ( Musa acuminata COLLA )

0 62 66

Pengetahuan dan Sikap Suami Terhadap Kesehatan Reproduksi Wanita di Dusun III Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang Tahun 2010

0 27 83

Karateristik Tersangka Penderita Rabies Di Puskesmas Pancur Batu Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang Tahun 2007

1 29 100

RESPON ORANG TUA TERHADAP PROGRAM KIDS CLUB YAYASAN FONDASI HIDUP INDONESIA DI DESA BARU KECAMATAN PANCUR BATU KABUPATEN DELI SERDANG

0 0 15

HARMONISASI INTERAKSI ANTAR ETNIS DI DESA BARU, KECAMATAN PANCUR BATU, KABUPATEN DELI SERDANG

0 0 9

Pengaruh Program Penguatan Keluarga terhadap Kesejahteraan Sosial Warga Binaan Yayasan SOS Desa Taruna Medan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Baru Kabupaten Deli Serdang

0 0 10

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Program Penguatan Keluarga terhadap Kesejahteraan Sosial Warga Binaan Yayasan SOS Desa Taruna Medan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Baru Kabupaten Deli Serdang

0 0 11