Deskripsi Lokasi Penelitian HASIL PENELITIAN

commit to user

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Lokasi Penelitian

Profil SMK Sudirman 1 Wonogiri Sekolah yang dijadikan tempat penelitian adalah SMK Sudirman 1 Wonogiri. Sekolah ini terletak di jalan Ade Irma Suryani Nasution 33, Wonokarto, Wonogiri. Lokasi penelitian ini tidak jauh dari Rumah Sakit Umum Daerah Wonogiri, serta lapangan Pringgondani. SMK Sudirman 1 Wonogiri ini berdiri sejak tahun 1982 Gabungan Usaha Perbaikan Islam GUPPI dengan ketuanya Bp. Soenarto, BA membentuk panitia pendirian yang bernama SMEA Sudirman Wonogiri. Tanggal 20 Juli 1982 merupakan awal tahun ajaran baru 19821983. Dalam proses belajar mengajar SMEA Sudirman Wonogiri menggunakan gedung yang berada di komplek Masjid Al Hidayah Wonokarto. Berdasarkan peraturan pemerintah sebuah sekolah yang bernuansa Islam harus dikelola oleh yayasan, maka tanggal 15 September 1982 Panitia pendiri SMEA Sudirman mendirikan sebuah yayasan yang bernama Yayasan Pendidikan Islam Sudirman Wonogiri. Pada tahun 1983 SMEA Sudirman mendapatkan status DISYAHKAN oleh Kantor Wilayah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan dengan nomor 6171051.83 tertanggal 7 Maret 1983. Satu setengah tahun setelah mendapatkan pengesahan tanggal 27 September 1984 meningkat statusnya menjadi sekolah yang terdaftar. Bangunan gedung SMK Sudirman 1 Wonogiri berdiri di atas tanah seluas 27.410 m dengan keadaan bangunan permanen berlantai tiga. Keadaan bangunan itu sendiri adalah : halaman bersih dengan dilengkapi tempat sampah sebagai sarana untuk menjaga kebersihan sekolah. Tempat ibadah permanen yang bersih dan cukup luas. Untuk menunjang agar proses belajar mengajar dapat dilaksanakan secara efektif dan efisien, selain ruang kelas yang memadai, sekolah ini juga memiliki ruang komputer, koperasi, ruang bahasa, dan perpustakaan. Letak yang strategis, 47 commit to user yaitu terletak di Batas Kota Wonogiri sehingga dapat dijangkau dengan kendaraan pribadi maupun umum. SMK Sudirman 1 Wonogiri memiliki empat jurusan yaitu: 1 Administrasi Perkantoran, 2 Akuntansi, 3 Perdagangan, 4 Teknologi Informatika. Untuk masalah prestasi SMK Sudirman 1 Wonogiri tidak usah diragukan lagi. Banyak sekali penghargaan dan piala yang diterimanya, terbuki adanya piala – piala dipasang di samping tangga naik lantai pertama. Mulai dari berdiri sampai sekarang SMK Sudirman 1 Wonogiri terus mengembangkan potensi anak didiknya dan SMK Sudirman 1 Wonogiri ini merupakan sekolah unggulan di Wonogiri.

B. Laporan Dialog Awal dan Observasi Awal

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar siswa dengan metode diskusi pada mata pelajaran IPS di kelas V MI Ta’lim Mubtadi I Kota Tangerang

0 12 121

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI DI KELAS X SMK SWASTA PELITA PEMATANGSIANTAR TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 3 21

IMPLEMENTASI METODE DISKUSI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI PADA MATA PELAJARAN Implementasi Metode Diskusi Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Di Man 2 Surakarta Tahun

0 3 16

IMPLEMENTASI METODE DISKUSI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI PADA MATA PELAJARAN Implementasi Metode Diskusi Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Di Man 2 Surakarta Tahun

0 1 14

PENDAHULUAN Implementasi Metode Diskusi Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Di Man 2 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 5 4

IMPLEMENTASI ACTIVE LEARNING DALAM MENINGKATKAN MUTU BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FIKIH KELAS X Implementasi Active Learning Dalam Meningkatkan Mutu Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas X Di MAN 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 2 18

IMPLEMENTASI ACTIVE LEARNING DALAM MENINGKATKAN MUTU BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FIKIH KELAS X Implementasi Active Learning Dalam Meningkatkan Mutu Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas X Di MAN 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 2 15

IMPLEMENTASI ACTIVE LEARNING DALAM MENINGKATKAN Implementasi Active Learning Dalam Meningkatkan Mutu Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas X Di MAN 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 2 13

IMPLEMENTASI IMPROVING LEARNING DENGAN METODE ROLE IMPLEMENTASI IMPROVING LEARNING DENGAN METODE ROLE PLAYING SEBAGAI USAHA UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS II MAN 1 NGRAMBE, NGAWI TAHUN AJARAN 2010/

0 1 15

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK MUHAMMADIYAH DELANGGU TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 2 10