Kepuasan Konsumen Menggunakan Jasa Bus DAMRI jurusan Medan – Binjai Y

50

c. Kepuasan Konsumen Menggunakan Jasa Bus DAMRI jurusan Medan – Binjai Y

Kepuasan konsumen adalah evaluasi yang diberikan penumpang bus DAMRI jurusan Medan-Binjai terhadap kondisi fisik dan nonfisik bus DAMRI. Indikatornya terdiri dari sarana dan fasilitas bus, ketepatan waktu perjalanan, kesedian awak bus membantu penumpang, kenyamanan didalam bus, dan asuransi keselamatan jiwa selama perjalanan. Tabel 4.6 menunjukan distribusi pendapat responden terhadap kepuasan konsumen Y. TABEL 4.6 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Kepuasan Konsumen Y Item Pertanyaan SS S KS TS STS Total F Pengguna Total F F F F F 1 4 4.2 70 72.9 22 22.9 0 0 96 100 2 10 10.4 79 82.3 7 7.3 0 0 96 100 3 18 18.8 57 59.3 21 21.9 0 0 96 100 4 8 8.3 71 74.0 14 14.6 3 3.1 0 0 96 100 5 3 3.1 31 32.3 30 31.3 31 32.3 1 1 96 100 Sumber : hasil pengolahan data primerkuesioner, 2008 Berdasarkan Tabel 4.6 dapat dilketahui bahwa : 1. Melalui pertanyaan Saya merasa puas atas keseluruhan fasilitas di dalam bus yang diberikan kepada pengguna jasa bus DAMRI, 4empat responden menyatakan sangat setuju4.2, 70tujuh puluh responden menyatakan setuju 72.9, 22dua puluh dua responden menyatakan kurang setuju 2.1, tidak ada responden yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju 0. 2. Melalui pertanyaan Saya merasa puas atas ketepatan waktu perjalanan bus DAMRI, 10 sepuluh responden menyatakan sangat setuju 10.4, 79 tujuh puluh sembilan responden menyatakan setuju82.3, Universitas Sumatera Utara 51 7tujuh responden menyatakan kurang setuju 7.3, tidak ada responden yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju 0. 3. Melalui pertanyaan Saya Merasa puas dengan adanya kesedian awak bus dalam membantu penumpang, 18 delapan belas responden menyatakan sangat setuju 18.8, 57lima puluh tujuh responden menyatakan setuju59.3, 21dua puluh satu responden menyatakan kurang setuju 21.9, tidak ada responden yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju 0. 4. Melalui pertanyaan Saya merasa puas dengan kenyamanan sepanjang perjalanan dalam menggunakan bus DAMRI, 8 delapan responden menyatakan sangat setuju 8.3, 71tujuh puluh satu responden menyatakan setuju74.0, 14empat belas responden menyatakan kurang setuju 14.6, 3tiga responden menyatakan tidak setuju 3.1 dan tidak ada responden yang menyatakan sangat tidak setuju 0. 5. Melalui pertanyaan Saya merasa puas atas jaminan keselamatan yang diberikan kepada penumpang, 3 tiga responden menyatakan sangat setuju 3.1, 31tiga puluh satu responden menyatakan setuju32.3, 30 tiga puluh responden menyatakan kurang setuju 31.3, 31tiga puluh satu responden menyatakan tidak setuju 32.3 dan 1satu responden yang menyatakan sangat tidak setuju 1.0. Universitas Sumatera Utara 52

B. Evaluasi 1. Uji Validitas dan Reliabilitas

Valid artinya data-data yang diperoleh dengan penggunaan instrumen dapat menjawab tujuan penelitian. Reliabel artinya konsisten atau stabil, agar data yang diperoleh valid dan reliabel maka dilakukan uji reliability.

a. Uji Validitas

Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan SPSS versi 15.0 dengan kriteria sebagai berikut: 1 Jika r hitung positif dan r hitung r tabel pertanyaan dinyatakan valid. 2 Jika r hitung negatif atau r hitung r tabel pertanyaan tersebut dinyatakan tidak valid. 3 R hitung dapat dilihat pada kolom corrected item-total corelation. Berdasarkan survei, kuesioner berisikan 14 butir pertanyaan yang menyangkut variabel bebas, yaitu kondisi fisik dan kondis nonfisik serta variabel terikat yaitu kepuasan konsumen menggunakan jasa bus DAMRI jurusan Medan - Binjai. Tabel 4.7 menunjukan validitas dari setiap pertanyaan Universitas Sumatera Utara