Upah Harian Buruh Tani

DESEMBER 2013 D A T A S O S I A L E K O N O M I EDISI 43

3. Upah Buruh Industri

Rata-rata upah nominal per bulan buruh seluruh industri pada triwulan II-2013 meningkat 0,38 persen dibanding triwulan sebelumnya, yaitu dari Rp1.619.000,00 menjadi Rp1.625.200,00. Secara riil, rata-rata upah buruh seluruh industri dari triwulan I-2013 ke triwulan II-2013 turun sebesar 0,51 persen, yaitu dari Rp1.166.600,00 menjadi Rp1.160.600,00. Tabel 7.2 Upah Nominal dan Upah Riil Buruh Industri Per Triwulan rupiah, 2008 –2013 TahunTriwulan Upah Nominal Persentase Perubahan Upah Riil 1 Persentase Perubahan 1 2 3 4 5 2008 Trw I 1 093 400 - 1 038 000 - Trw II 1 091 000 -0,22 991 100 -4,52 Trw III 1 098 100 0,65 969 600 -2,16 Trw IV 1 103 400 0,48 969 100 -0,06 2009 Trw I 1 134 700 2,83 993 000 2,46 Trw II 1 148 600 1,23 1 006 700 1,38 Trw III 1 160 100 0,99 996 100 -1,05 Trw IV 1 172 800 1,10 1 002 100 0,61 2010 Trw I 1 182 400 0,82 1 000 400 -0,17 Trw II 1 222 200 3,37 1 019 700 1,93 Trw III 1 386 400 13,43 1 125 200 10,35 Trw IV 1 388 200 0,13 1 108 700 -1,47 2011 Trw I 1 343 500 -3,21 1 065 900 -3,87 Trw II 1 320 300 -1,73 1 043 800 -2,08 Trw III 1 342 000 1,64 1 041 200 -0,24 Trw IV 1 346 400 0,33 1 036 400 -0,46 2012 Trw I 1 600 000 18,83 1 220 900 17,80 Trw II 1 616 100 1,01 1 222 200 0,10 Trw III 1 612 600 -0,22 1 199 400 -1,86 Trw IV 1 618 000 0,34 1 194 200 -0,43 2013 Trw I 1 619 000 0,06 1 166 600 -2,31 Trw II 1 625 200 0,38 1 160 600 -0,51 Catatan: Angka Sementara Angka Sangat Sementara 1 Upah Riil = Upah NominalIHK 2007=100 Triwulan I menggambarkan kondisi pengupahan pada Maret, triwulan II Juni, triwulan III September, dan triwulan IV Desember. Rata-rata upah nominal per bulan buruh seluruh industri pada triwulan II-2013 sebesar Rp1.625.200,00, naik 0,38 persen EDISI 43 D A T A S O S I A L E K O N O M I DESEMBER 2013 NILAI TUKAR PETANI NTP DAN INFLASI PERDESAAN VIII. NOVEMBER 2013

A. Nilai Tukar Petani NTP

1. Nilai Tukar Petani NTP pada November 2013 tercatat 105,15 atau turun sebesar 0,14 persen dibanding NTP Oktober 2013 sebesar 105,30. Penurunan NTP bulan ini disebabkan turunnya NTP di empat subsektor, yaitu Tanaman Pangan sebesar 0,05 persen, Tanaman Hortikultura sebesar 0,34 persen, Peternakan sebesar 0,84 persen dan Perikanan sebesar 0,10 persen, sebaliknya subsektor Tanaman Perkebunan Rakyat naik sebesar 0,31 persen. Grafik 8.1 Nilai Tukar Petani NTP, November 2012 –November 2013 2. Indeks Harga yang Diterima Petani It pada November 2013 naik 0,02 persen bila dibanding It pada Oktober 2013, yaitu dari 159,19 menjadi 159,22. Kenaikan indeks tersebut disebabkan naiknya It di tiga subsektor, yaitu Tanaman Pangan 0,13 persen, Tanaman Perkebunan Rakyat 0,46 persen, dan Perikanan 0,01 persen, sebaliknya, subsektor Tanaman Hortikultura dan Peternakan turun masing-masing sebesar 0,20 persen dan 0,66 persen. 105,72 105,87 105,67 105,19 104,53 104,55 104,95 105,28 104,58 104,32 104,56 105,30 105,15 103,50 104,00 104,50 105,00 105,50 106,00 106,50 107,00 107,50 N o v 12 D e s Jan 13 F e b M ar A pr Mei Jun Jul A g t S e p O kt Nov Nilai Tukar Petani pada November 2013 turun sebesar 0,14 persen