Memberikan pre-test O Memberikan Post-test O2

46 Arikunto, 2006:85 Gambar 3.1 Desain Penelitian Keterangan : O 1 : Pengukuran pre-test untuk mengukur tingkat hasil belajar kognitif sebelum diberikan layanan bimbingan kelompok. X : Perlakuan pemberian layanan bimbingan kelompok. O 2 : Pengukuran post-test untuk mengukur tingkat hasil belajar kognitif setelah diberikan layanan bimbingan kelompok. Dalam penelitian eksperimen ini peneliti memberikan perlakuan kemudian dilihat perubahan yang terjadi sebagai dampak dari perlakuan yang diberikan.

3.3.1 Memberikan pre-test O

1 Pre-test menggunakan format sklala psikologi untuk mengetahui tingkat hasil belajar kognitif siswa. Hasil dari pre-test dijadikan pertimbangan dalam pemilihan subyek untuk dibandingkan dengan post-test. 3.3.2 Perlakuan atau treatment X Perlakuan dilakukan melalui pemberian layanan bimbingan kelompok yang akan diberikan sebanyak delapan kali pertemuan dengan waktu setiap kali pertemuan tergantung dengan kesepakatan waktu dengan anggota kelompok sekitar 40-45 menit. Pada pelaksanaannya layanan bimbingan kelompok Post-test O 2 Perlakuan X Pre-test O 1 47 dilakukan melalui empat tahap, yaitu tahap awal tahap perkenalan antar anggota kelompok, tahap pembinaan atau peralihan menjelaskan tentang kegiatan bimbingan kelompok, tahap kegiatan anggota kelompok membahas topik yang telah disepakati, dan tahap pengakhiran evaluasi kegiatan dan tindak lanjut kegiatan bimbingan kelompok. Pada setiap akhir pertemuan peneliti akan memberikan penilaian segera laiseg untuk mengetahui sejauh mana pemahaman siswa terhadap materi layanan bimbingan kelompok yang diberikan. Tabel 3.2 Rencana Pemberian Layanan Bimbingan Kelompok No Kegiatan Indikator Materi 1. Pertemuan I Analisis Menghadapi kesulitan belajar 2. Pertemuan II Pemahaman Belajar efektif 3. Pertemuan III Pengamatan Menumbuhkan semangat belajar 4. Pertemuan IV Aplikasipenerapan Strategi manajemen waktu 5. Pertemuan V Ingatan Persiapan dalam mengikuti pelajaran 6. Pertemuan VI Sintesis Menghadapi pelajaran yang tidak disenangi 7. Pertemuan VII Sintesis Menghadapi kegagalan ujian 8. Pertemuan VIII Pengamatan Persiapan menghadapi ulangan 48

3.3.3 Memberikan Post-test O2

Post-test yaitu pengukuran yng bertujuan untuk mengetahui keberhasilan pelaksanaan layanan bimbingan kelompok dan untuk mengetahui adanya pengaruh layanan bimbingan kelompok terhadap hasil belajar kognitif siswa. Post-test ini tidak diberikan pada setiap akhir pertemuan tetapi setelah delapan kali pertemuan.

3.4 Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWADENGAN MENGGUNAKAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 TANJUNG BINTANG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN AJARAN 2014/2015

1 9 104

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK MODELING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA UNDERACHIEVER PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI SIRAMPOG BREBES TAHUN AJARAN 2015 2016

1 16 245

PENINGKATAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2015/2016

0 14 87

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DI SMPN 1 SEMARANG TAHUN AJARAN 2014 2015

0 13 197

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII.D SMP NEGERI 41 GUNUNGPATI SEMARANG TAHUN AJARAN 20142015

13 117 83

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP PENINGKATAN PEMAHAMAN SELF CONTROL SISWA KELAS IX DI SMP N 1 WANASARI KABUPATEN BREBES TAHUN AJARAN 2015 2016

4 17 195

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU PROSOSIAL SISWA KELAS VIII-4 DI SMP NEGERI 15 MEDAN TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 4 25

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP KECERDASAN EMOSIONAL PADA SISWA KELAS VIII DI SMP AR-RAHMAN MEDAN HELVETIA TAHUN AJARAN 2014/2015.

0 2 20

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK PROBLEM SOLVING TERHADAP PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 1 KERTANEGARA KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN AJARAN 2015 2016 -

0 0 56

UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN DIRI MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK PERMAINAN ULARTANGGA PADA SISWA KELAS VIII E DI SMP NEGERI 3 SEMARANG TAHUN AJARAN 2015 2016. -

2 9 59