Tujuan Umum Tujuan Khusus

9 12. Apakah terdapat hubungan antara penggunaan alat pelindung telinga dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015? 13. Apakah terdapat hubungan antara riwayat merokok dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015? 14. Apakah terdapat hubungan antara hobi terkait bising dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015?

1.4 Tujuan Penelitian

1.4.1 Tujuan Umum

Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015.

1.4.2 Tujuan Khusus

1. Mengetahui gambaran PT. Dirgantara Indonesia Persero 2. Mengetahui gambaran gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 3. Mengetahui gambaran dosis kebisingan pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 10 4. Mengetahui gambaran usia pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 5. Mengetahui gambaran masa kerja pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 6. Mengetahui gambaran penggunaan alat pelindung telinga pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 7. Mengetahui gambaran riwayat merokok pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 8. Mengetahui gambaran hobi terkait bising pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 9. Mengetahui hubungan antara dosis kebisingan dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 10. Mengetahui hubungan antara usia dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 11 11. Mengetahui hubungan antara masa kerja dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 12. Mengetahui hubungan antara penggunaan alat pelindung telinga dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 13. Mengetahui hubungan antara riwayat merokok dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015. 14. Mengetahui hubungan antara hobi terkait bising dan gangguan pendengaran pada pekerja di departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia Persero tahun 2015.

1.5 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Gangguan Pendengaran Pekerja Unit Utilities PT.Pertamina (Persero) Refinery Unit VI Balongan, Indramayu Tahun 2014.

0 10 121

Gambaran Faktor-Faktor Perilaku Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Pada Pekerja di Departemen Metalforming PT. Dirgantara Indonesia (Persero) Tahun 2014

1 12 100

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gangguan Pendengaran Pada Pekerja di Departemen Metal Forming dan Heat Treatment PT. Dirgantara Indonesia (Persero) Tahun 2015

1 18 177

Faktor – Faktor yang Berhubungan dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah (NPB) pada Pekerja di PT. Bakrie Metal Industries tahun 2015

3 27 292

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gejala Gangguan Sistem Pernapasan pada Pekerja Pabrik Beton PT. X Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015

1 8 104

Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Gangguan Pendengaran Pada Pekerja Penggilingan Padi di Desa Wiradesa Kabupaten Pekalongan Tahun 2011,.

0 0 1

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gejala Gangguan Sistem Pernapasan pada Pekerja Pabrik Beton PT. X Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015

0 0 17

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gejala Gangguan Sistem Pernapasan pada Pekerja Pabrik Beton PT. X Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015

0 0 2

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gejala Gangguan Sistem Pernapasan pada Pekerja Pabrik Beton PT. X Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015

0 0 24

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Gejala Gangguan Sistem Pernapasan pada Pekerja Pabrik Beton PT. X Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015

0 0 3