PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN
31 DESEMBER 2012, 2011 DAN 2010 DAN 1 JANUARI 2010 31 DESEMBER 2009 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG
BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2012, 2011 DAN 2010
Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES
NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2012, 2011 AND 2010 AND JANUARY 1, 2010
DECEMBER 31, 2009 AND FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2012, 2011 AND 2010
Continued
- 64 - 21. UTANG BANK JANGKA PANJANG
21. LONG-TERM BANK LOAN
1 Januari 2010 31 Desember 2009
31 DesemberDecember 31, January 1, 2010
2012 2011
2010 December 31, 2009
Rp000 Rp000
Rp000 Rp000
Bank Pan Indonesia 684.505.272
685.337.680 278.750.397
208.378.000 Bank Pan Indonesia
Utang sindikasi 620.000.000
691.250.000 1.095.500.000
1.100.000.000 Syndicated loan
Bank Permata 271.045.043
327.500.000 88.292.856
176.000.000 Bank Permata
Bank Tabungan Negara 164.087.900
194.087.900 88.292.856
-
Bank Tabungan Negara Bank CIMB Niaga
157.278.527 104.000.000
43.500.000 57.500.000
Bank CIMB Niaga Bank Negara Indonesia
139.000.000 231.000.000
350.000.000
-
Bank Negara Indonesia Bank Mandiri
30.471.420
- -
-
Bank Mandiri Bank Artha Graha
- -
-
132.313.117 Bank Artha Graha
Jumlah 2.066.388.162
2.233.175.580 1.944.336.109
1.674.191.117 Total
Dikurangi jatuh tempo dalam satu tahun
843.442.928 374.750.000
138.750.000 286.313.117
Less current maturities Bersih
1.222.945.234 1.858.425.580
1.805.586.109 1.387.878.000
Net Tingkat bunga per tahun
8,82 - 11,5 10 - 12,5
11 - 15,5 11,75 - 18,50
Interest rate per annum
Jadwal pembayaran kembali utang bank adalah sebagai berikut:
The loan repayment schedule is as follows:
1 Januari 2010 31 Desember 2009
31 DesemberDecember 31, January 1, 2010
2012 2011
2010 December 31, 2009
Rp000 Rp000
Rp000 Rp000
Dalam satu tahun 843.442.928
374.750.000 138.750.000
286.313.117 1
st
year Dalam tahun ke-2
746.371.936 774.500.000
538.750.000 199.750.000
2
nd
year Dalam tahun ke-3
169.463.598 667.333.333
649.295.000 304.128.000
3
rd
year Dalam tahun ke-4
49.750.798 196.587.900
592.085.712 355.000.000
4
th
year Dalam tahun ke-5
62.218.255 64.809.852
25.455.397 529.000.000
5
th
year Dalam tahun ke-6
55.125.714 51.000.000
- -
6
th
year Dalam tahun ke-7
70.108.572 68.000.000
- -
7
th
year Dalam tahun ke-8
70.634.941 36.194.495
- -
8
th
year Jumlah
2.067.116.742 2.233.175.580
1.944.336.109 1.674.191.117
Total Dikurangi biaya perolehan
Less unamortized pinjaman yang belum diamortisasi
728.580 -
- -
transaction cost Bersih
2.066.388.162 2.233.175.580
1.944.336.109 1.674.191.117
Net
Bank Pan Indonesia Bank Panin
Merupakan fasilitas kredit jangka panjang pinjaman yang diperoleh oleh:
Bank Pan Indonesia Bank Panin
Represent long-term loan facilities, with details as follows:
1 Januari 2010 31 Desember 2009
31 DesemberDecember 31, January 1, 2010
2012 2011
2010 December 31, 2009
Rp000 Rp000
Rp000 Rp000
Entitas anak Subsidiaries
ASA 350.370.333
369.654.000 113.295.000
50.378.000 ASA
BSP 334.134.939
315.683.680 165.455.397
-
BSP Perusahaan
- -
-
158.000.000 The Company
Jumlah 684.505.272
685.337.680 278.750.397
208.378.000 Total
PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN
31 DESEMBER 2012, 2011 DAN 2010 DAN 1 JANUARI 2010 31 DESEMBER 2009 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG
BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2012, 2011 DAN 2010
Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES
NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2012, 2011 AND 2010 AND JANUARY 1, 2010
DECEMBER 31, 2009 AND FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2012, 2011 AND 2010
Continued
- 65 -
ASA Pada bulan Oktober 2009, ASA memperoleh fasilitas
kredit modal kerja jangka panjang dengan jumlah maksimum sebesar Rp 380.000.000 ribu. Jangka
waktu pinjaman 72 bulan sampai dengan bulan September 2015 termasuk 24 bulan masa tenggang
grace period dimana setelah masa tenggang harus dikembalikan dengan cicilan bulanan. Pada tanggal
31 Desember 2012, tingkat bunga adalah 10,5 per tahun floating.
ASA
In October 2009, ASA obtained a long-term working capital facility with a maximum credit limit of
Rp 380,000,000 thousand. The loan has a term of 72 months until September 2015, including 24 months
grace period and payable on a monthly basis. As of December 31, 2012, the loan bears 10.5 floating
interest rate per annum.
Pada tanggal 19 April 2010, ASA memperoleh tambahan atas fasilitas kredit modal kerja berupa
pinjaman jangka panjang sebesar maksimum Rp 200.000.000 ribu dengan tingkat bunga pada
tanggal 31 Desember 2012 adalah 10,5 per tahun floating.
On April 19, 2010, ASA obtained an additional long- term
working capital
facility amounting
to Rp 200,000,000 thousand with 10.5 floating interest
rate per annum as of December 31, 2012.
Fasilitas pinjaman ini dijamin dengan:
Tanah HGB seluas 25.325 m
2
terletak di Jalan Prof. Dr. Satrio Kav. 18, Kelurahan Karet
Kuningan, Kecamatan Setiabudi, Propinsi DKI Jakarta berdasarkan dengan Sertifikat Hak
Guna Bangunan
No. 363Karet Kuningan
terdaftar atas nama ASA. The facilities are secured by:
Land with HGB Certificate measuring 25,325 m
2
, located at Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. 18, Kelurahan
Karet Kuningan, Kecamatan Setiabudi, Propinsi DKI Jakarta based on HGB No. 363Karet
Kuningan, registered under the name of ASA.
Tanah Hak Milik seluas 2.168 m
2
terletak di Jalan Pedurenan Mesjid III No. 9, RT. 003,
RW. 04, Kelurahan Karet Kuningan, Kecamatan Setiabudi,
Propinsi DKI
Jakarta yang
sebelumnya terdaftar atas nama Yayasan Darul Uluum
Al-Islamiyah dengan
kesepakatan berdasarkan Akta Kesepakatan Tukar Menukar
terakhir No. 12 tanggal 23 Juni 2011 dari Muhammad Hanafi, S.H., notaris di Jakarta,
yang telah mendapatkan persetujuan Menteri Agama Republik Indonesia dengan surat
keputusan No. 5 Tahun 2011 tanggal 17 Januari 2011. Berdasarkan SHGB No. 642 tanggal
15 Nopember 2011 tanah tersebut telah dibalik nama atas nama ASA.
Land with Right to Own Certificate measuring
2,168 m
2
, located at Jl. Pedurenan Mesjid III No. 9, RT. 003, RW. 04, Kelurahan Karet
Kuningan, Kecamatan Setiabudi, Propinsi DKI Jakarta which has been on behalf of Yayasan
Darul Uluum Al-Islamiyah with agreement based on Exchange Agreement Deed No. 12 dated
June 23, 2011 of Muhammad Hanafi, S.H., notary in Jakarta which was approved by the Minister of
Religious Affair of the Republic Indonesia with decree No. 5 year 2011 dated January 17, 2011.
Based on SHGB No. 642 dated November 15, 2011, Land has been transferred to the name of
ASA .
Fidusia piutang atas sewa pusat perbelanjaan.
Jaminan pribadi personal guarantee Trihatma
Kusuma Haliman Catatan 42.
Fiduciary security over the accounts receivable from the shopping center.
Personal guarantee from Trihatma Kusuma
Haliman Note 42.
BSP Pada bulan April 2010, BSP memperoleh fasilitas
kredit pinjaman jangka panjang dengan maksimum sebesar Rp 300.000.000 ribu. Tingkat bunga pada
tanggal 31 Desember 2012 sebesar 10,5 per tahun floating.
BSP In April 2010, BSP obtained a long-term working
capital credit facility with a maximum credit limit of Rp 300,000,000 thousand. Interest rate 10.5 floating
interest rate per annum as of December 31, 2012.