Persentase perwakafan Kecamatan Cikole tahun 2005 – 2009

Tabel 4.2 Rekapitulasi Perwakafan Kecamatan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2005 No Wilayah Tidak bersertifikat Sudah bersertifikat Dalam proses Jumlah Lokasi LuasM² Lokasi Luas M² Lokasi Luas M² 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gunung Parang Cisarua Subang Jaya - - 1 - - - - - 100 - - - - - - - 1 - - - - - 467 - - - - - - 2 - - - - - 833 - - 1 - 1 2 JUMLAH 1 100 1 467 2 833 4 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Data tabel 4.2 diatas menerangkan bahwa dari empat tanah wakaf yang ada di Kecamatan Cikole hanya satu tanah yang belum bersertifikat yaitu di wilayah Kelurahan Cikole, sedangkan yang sudah bersertifikat hanya terdapat di wilayah Cisarua, dan dua kali lipat dari tanah yang bersertifikat yaitu dua tanah itu masih dalam proses yang terletak di daerah Subang Jaya. Tabel selanjutnya menjelaskan tentang perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole pada tahun 2006. Tabel 4.3 Rekapitulasi Perwakafan Kecamatan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2006 No Wilayah Tidak bersertifikat Sudah bersertifikat Dalam proses Jumlah Lokasi LuasM² Lokasi Luas M² Lokasi LuasM² 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gunung Parang Cisarua Subang Jaya - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 1 - - - - - 71,5 - - - - - 1 JUMLAH - - - - 1 71,5 1 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Berdasarkan tabel 4.3 diatas, terlihat bahwa perkembangan perwakafan di tahun 2006 berkurang hanya satu tanah yang diwakafkan di kecamatan Cikole yakni hanya wilayah Subang Jaya dengan luas 71,5 M². Menurut Agus Bukhari “penurunan pada tahun 2006 ini karena pada tahu tersebut pihak KUA tidak melaksanakan penyuluhan tentang pentingnya perwakafan bagi kesejahteraan masyarakat .” 76 Tabel selanjutnya menerangkan tentang perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole Sukabumi pada tahun 2007. 76 Agus Bukhari. Pengurus administrasi zakat dan wakaf. Hasil wawancara pribadi tanggal 19 Juni 2010 Tabel 4.4 Rekapitulasi Perwakafan Kecamatan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2007 No Wilayah Tidak bersertifikat Sudah bersertifikat Dalam proses Jumlah Lokasi LuasM² Lokasi Luas M² Lokasi LuasM² 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gunung Parang Cisarua Subang Jaya - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 1 - - - - - 365 - - - - - 1 - - - JUMLAH - - - - 1 365 1 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Pada tabel 4.4 diatas menunjukkan bahwa perkembangan wakaf tahun 2007 hanya 1 lokasi dengan luas tanah 365 M² yang terletak di Kelurahan Cikole Sukabumi. Seperti dalam table sebelumnya table 4.3 bahwa perwakafan pada tahun 2007 ini adalah dampak dari kurang tahunya tentang pemberdayaan tanah wakaf oleh masyarakat Kecamatan Cikole seperti yang sudah diungkapkan oleh Agus Bukhari selaku Pengurus administrasi zakat dan wakaf KUA Kecamatan Cikole. 77 Tabel selanjutnya menguraikan perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole Sukabumi pada tahun 2008. 77 Ibid. Tabel 4.5 Rekapitulasi Perwakafan Kecamatan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2008 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Dalam uraian tabel diatas dapat terlihat perkembangan wakaf meningkat dibanding pada tahun 2007 yaitu dengan bertambahnya 9 lokasi dengan luas tanah 1.132,8M². yang terbagi dalam dua wilayah yaitu wilayah kelurahan Cikole dengan rincian dua lokasi yang tidak bersertifikat dan masing-masing satu lokasi yang sudah bersertifikat dan dalam proses, sedangkan wilayah Cisarua terdapat lima lokasi dengan tiga tanah yang tidak tidak bersertifikat dan satu tanah masing-masing sudah bersertifikat dan masih dalam proses. Setelah dilakukannya penyuluhan wakaf pada akhir tahun 2007, Agus Bukhari mengatakan setelah penyuluhan yang dilakukan oleh pihak KUA pada akhir 2007 kami berharap adanya perkembangan wakaf pada masyarakat untuk tahun – tahun berikutnya. Beliau menambahkan bahwa hasil dari penyuluhan ini dapat terlihat dari perkembangan No Wilayah Tidak bersertifikat Sudah bersertifikat Dalam proses Jumlah Lokasi LuasM² Lokasi Luas M² Lokasi LuasM² 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gunung Parang Cisarua Subang Jaya - - 2 - 3 - - - 250 - 300 - - - 1 - 1 - - - 129 - 103,8 - - - 1 - 1 - - - 150 - 200 - - - 4 - 5 - JUMLAH 5 550 2 232,8 2 350 9 wakaf yang terjadi di tahun 2008 dan 2009 yang semakin meningkat. 78 Tebel berikutnya menerangkan perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole Sukabumi pada tahun 2009. Tabel 4.6 Rekapitulasi Perwakafan Kecamatan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2009 No Wilayah Tidak bersertifikat Sudah bersertifikat Dalam proses Jumlah Lokasi LuasM² Lokasi Luas M² Lokasi LuasM² 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gunung Parang Cisarua Subang Jaya - - 2 - 3 1 - - 279 - 3606 800 - - - - - 2 - - - - - 1050 1 - 2 - - - 300 - 250 - - - 1 - 4 - 3 3 JUMLAH 6 4685 2 1050 3 550 11 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Berdasarkan tabel 4.6 diatas, dapat dilihat bahwa perkembangan wakaf pada tahun 2009 lebih banyak dari tahun sebelumnya yaitu bertambahnya tanah wakaf sebelas lokasi dengan luas 6285 M². Jumlah ini didapat dari tiga wilayah yang berada di kecamatan Cikole yakni di kelurahan Cikole 529 M² dari empat tanah wakaf, kelurahan Cisarua 3606 M² dari tiga tanah wakaf, dan kelurahan Subang jaya 1850 M² dari tiga lokasi. Selanjutnya penulis mendeskrifsikan perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole 78 Ibid. Sukabumi dari tahun 2005-2009. Tabel 4.7 Rekapitulasi tanah wakaf Kecamaan Cikole Sukabumi Tahun 2005 - 2009 No . Wilayah Jumlah Rekapitulasi Perwakafan 2005 2006 2007 2008 2009 M² N 1 2 M² N M² N M² N M² N M² N 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gn. Parang Cisarua Subang Jaya - - 100 - 467 833 - - 1 - 1 2 - - - - - 71,5 - - - - - 1 - - 365 - - - - - 1 - - - - - 529 - 603,8 - - - 4 - 5 - 300 - 529 - 3606 1850 1 - 4 - 3 3 300 - 1523 - 4676,8 2754,5 1 - 10 - 9 6 JUMLAH 1400 4 71,5 1 365 1 1132,8 9 6285 11 9254,3 26 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Berdasarkan hasil penelitian yang diuraikan dalam tabel 4.7 diatas, bahwa perkembangan wakaf di Kecamatan Cikole Sukabumi dari tahun 2008 9 tanah wakaf ke tahun 2009 11 tanah wakaf meningkat. Dari data tersebut dapat dilihat bahwa tanah wakaf praktek ikrar wakaf di kecamatan Cikole hanya mengalami penurunan di tahun 2006 dan 2007 yaitu hanya satu tanah wakaf. Menurut Agus Bukhari selaku pemberdayaan tanah wakaf di Kecamatan Cikole bahwa “faktor dari berkurangnya perwakafan pada tahun 2006 dan 2007 itu dikarenakan pada tahun tersebut pihak KUA tidak melaksanakan penyuluhan tentang perwakafan kepada semua kelurahan yang ada dilingkungan Kecamatan Cikole.” 79 Dengan demikian dapat diketahui bahwa minat perwakafan di masyarakat itu tergantung pada adanya penyuluhan mengenai wakaf yang diadakan oleh pihak KUA. Tabel 4.8 Rekapitulasi tanah wakaf yang belum bersertifikat di Kecamaan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2005 - 2009 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Data diatas menunjukkan bahwa perkembangan tanah wakaf yang belum bersertifikat meningkat di tahun 2008 sampai 2009 yaitu terdapat 11 lokasi dari 3 kelurahan yang ada di wilayah kecamatan Cikole. Dan hanya satu lokasi di kelurahan Cikole yang belum bersertifikat yang terjadi pada tahun 2005. 79 Ibid. No . Wilayah Jumlah Rekapitulasi Perwakafan 2005 2006 2007 2008 2009 Jumlah 1 2 M² N M² N M² N M² N M² N M² N 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gn. Parang Cisarua Subang Jaya - - 100 - - - - - 1 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 250 - - 300 - - 2 - - 3 - - - 279 - 3606 800 - - 2 - 3 1 - 250 379 - 3906 800 - 2 3 - 6 1 JUMLAH 100 1 - - - - 550 5 4685 6 5335 12 Agus Bukhari mengatakan bahwa “perkembangan tanah wakaf yang tidak dicatatkan dari tahun 2005-2009 dikarenakan jarak tempuh dari lokasi tanah wakaf ke kantor KUA sangat jauh sehingga para wakif lebih membiarkan tanahnya”. 80 Tebel selanjutnya menjelaskan rekapitulasi perkembangan wakaf yang sudah bersertifikat dari tahun 2005 – 2009. Tabel 4.9 Rekapitulasi tanah wakaf yang sudah bersertifikat di Kecamaan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2005 - 2009 No . Wilayah Jumlah Rekapitulasi Perwakafan 2005 2006 2007 2008 2009 Jumlah 1 2 M² N M² N M² N M² N M² N M² N 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gn. Parang Cisarua Subang Jaya - - - - - 467 - - - - - 1 - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - 129 - - 103,8 - - 1 - - 1 - - - - - - 1050 - - - - - 2 - 129 - - 103,8 1517 - 1 - - 1 3 JUMLAH 467 1 - - - - 232,8 2 1050 2 1749,8 5 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Data table 4.9 menguraikan perkembangan wakaf yang sudah bersertifikat pada tahun 2005 – 2009 di kecamatan Cikole Sukabumi. Dari data tersebut diketahui bahwa perkembangan tanah yang sudah bersertifikat berkembang di tahun 2008 dan 2009 dengan 80 Ibid. empat tanah wakat dan satu tanah di tahun 2005. Agus Bukhari menjelaskan bawa perkembangan tanah wakaf yang sudah berrsertifikat pada tahun 2005 sampai 2009 diakibatkan karena pihak wakif dan nadzir menyerahkan pengurusan sertifikat pada pihak KUA. Dikarenakan jauhnya jarak tanah wakaf dengan KUA. 81 Table berikutnya menjelaskan perkembangan tanah wakaf yang sedang dalam proses sertifikat pada 2005 sampai 2009. Tabel 4.10 Rekapitulasi tanah wakaf yang sedang dalam proses sertifikat di Kecamaan Cikole Kota Sukabumi Tahun 2005 - 2009 No . Wilayah Jumlah Rekapitulasi Perwakafan 2005 2006 2007 2008 2009 Jumlah 1 2 M² N M² N M² N M² N M² N M² N 1 2 3 4 5 6 Selabatu Kebonjati Cikole Gn. Parang Cisarua Subang Jaya - - - - - 833 - - - - - 2 - - - - - 71,5 - - - - - 1 - - 365 - - - - - 1 - - - - 150 - - 200 - - 1 - - 1 - 300 - 250 - - - 1 - 2 - - - 300 150 615 - 200 904,5 1 1 3 - 1 3 JUMLAH 833 2 71,5 1 365 1 350 2 550 3 2169,5 9 Keterangan: Data Perwakafan KUA Kecamatan Cikole Sukabumi Berdasarkan table 4.10 diatas menjelaskan bahwa tanah wakaf yang sedang dalam 81 Ibid. proses dari tahun 2005 sampai 2009 adalah Sembilan tanah wakaf dengan perkembangan tanah wakaf yang signifikan di tahun 2008 dan 2009 sedangkan hanya dua tanah wakaf di tahun 2006 sampai 2007 sedangkan tahun 2005 hanya dua dalam satu wilayah dengan luas 833 M². Agus bukhari mengatakan bahwa proses sertifikat tanah itu mempunyai jangka waktu tertentu ialah paling cepat proses itu bisa selesai empat sampai enam bulan sedangkan paling lama adalah mencapai satu tahun. 82

2. Faktor penyebab ikrar wakaf tidak dicatatkan

Dalam pencatatan ikrar wakaf ada beberapa faktor penyebab ikrar wakaf itu tidak dicatatkan di KUA, kurangnya pengetahuan masyarakat mengenai akibat dari tidak dicatatkannya ikrar wakaf mengakibatkan perkembangan wakaf yang diatur dalam undang – undang terhambat dalam penerapannya, meskipun demikian praktek perwakafan di masyarakat masih berjalan sesuai dengan adat dan kebiasaan masyarakat dengan tidak melanggar aturan agama. Perkembangan wakaf pada masa sekarang jauh berbeda dengan praktek wakaf pada zaman dahulu yaitu dalam pelaksanaan wakaf pada zaman dahulu para wakif dan para nadzir melakukan ikrar wakaf dengan faktor saling percaya. Berbeda dengan zaman sekarang yang sudah diatur dalam perundang – undangan, yang bertujuan untuk menghindari perselisihan yang akan terjadi di kemudian hari. Oleh karena itu dengan 82 Ibid adanya peraturan tersebut dapat memberikan kesejahteraan dalam perwakafan. Menurut Agus Bukhari faktor penyebab dari tidak dicatatkan ikrar wakaf adalah 83 1. Adanya rasa saling percaya antar nadzir dan wakif 2. Harta wakaf diberikan kepada anggota keluarga sebagai pengelolanya 3. Keberadaan kantor KUA yang jauh dari lokasi perwakafan. 4. Kurang mengertinya para wakif tentang tatacara perwakafan yang sudah ada. Dari faktor – faktor penyebab tidak dicatatkan ikrar wakaf diatas, dapat diambil satu faktor yang masih melekat di masyarakat yaitu faktor saling percaya. Faktor saling percaya ini sangat jelas berpengaruh bagi perwakafan dimasyarakat karena dapat menghambat perkembangan wakaf yang sesuai dengan aturan hukum yang sudah berlaku pada tahun 2004. Dari hasil penelitian ini penulis dapat mengambil kesimpulan bahwa perwakafan di masyarakat masih menggunakan dasar saling percaya antara wakif dan nadzir. Setelah adanya kesepakatan mengenai perwakafan antara kedua belah pihak maka penulisan ikrar wakaf itu diserahkan kepada pihak nadzir sebagai pengelola tanah wakaf. Dengan adanya pencatatan ikrar tersebut maka tanah yang sudah diwakafkan mempunyai kekuatan hukum yang sah dan tidak bisa diambil lagi kecuali dengan adanya kesepakatan dua belah pihak. Pelaksanaan wakaf di Kecamatan Cikole, sejauh pengamatan penulis dalam penelitian dan pada dokumen yang berhasil dikumpulkan, hampir semua lembaga wakaf 83 Agus Bukhari. Pengurus administrasi zakat dan wakaf. Hasil wawancara pribadi tanggal 19 Juni 2010 telah terpenuhi semua rukun, syarat, fungsi dan peruntukkan wakaf. dengan kata lain, praktik wakaf sudah sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia dan fiqh. Meskipun masih terdapat beberapa lembaga atau nadzir yang sebagian kecil masih belum mengerti proses pengelolaan dan pengembangan sesuai dengan perundang- undangan, sehingga hal tersebut berpengaruh pada perkembangan lembaga tersebut