Uji Validitas Uji Validitas dan Reliabilitas

3.7 Uji Validitas dan Reliabilitas

3.7.1. Uji Validitas

Pengujian validitas dalam penelitian ini dengan mengambil sampel 30 tiga puluh pegawai yang tidak termasuk dalam sampel penelitian di Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan. Menurut Sugiono 2007 Valid berarti instrumen yang digunakan untuk mendapatkan data dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur. Untuk menguji validitas alat ukur, terlebih dahulu dicari harga korelasi antara bagian-bagian dari alat ukur secara keseluruhan dengan cara mengkorelasikan setiap butir alat ukur dengan skor total yang merupakan jumlah tiap skor butir. Distribusi Tabel t untuk α = 0,05 dan derajat kebebasan dk = n-2. Kaedah keputusan: jika t hitung t tabel berarti valid dan sebaliknya jika t hitung t tabel Antara 0,8 – 1,000 Sangat tinggi berarti tidak valid. Jika instrumen itu valid, maka dilihat kriteria penafsiran mengurai indeks korelasinya sebagai berikut: Antara 0,6 – 0,799 Tinggi Antara 0,4 – 0,599 Cukup tinggi Antara 0,2 – 0,399 Rendah Antara 0,0 – 0,199 Sangat rendah Tidak Valid Universitas Sumatera Utara Ghozali 2005 menyatakan bahwa untuk mengukur validitas dapat dilakukan dengan cara : 1. Melakukan korelasi antar skor butir pertanyaan dengan total skor konstruk atau variabel. Dalam hal ini melakukan korelasi masing-masing skor butir pertanyaan dengan total skor butir pertanyaannya. Uji signifikansi dilakukan dengan membandingkan nilai r hitung dengan r tabel untuk degree of freedom df = 2. Untuk menguji masing-masing indikator valid atau tidak, dilihat dari tampilan Ouput Cronbach Alpha pada kolom Correlated Item Total Correlation. Analisis faktor konfirmatori digunakan untuk menguji apakah suatu konstruk mempunyai undimensionalitas atau apakah indikator-indikator yang digunakan dapat mengkonfirmasikan sebuah konstruk atau variabel. Hasil pengujian validitas instrumen variabel dapat dilihat pada Tabel 3.4 yang terdapat pada kolom Pearson Correlation diketahui bahwa pada kolom Pearson Correlation, merupakan koreksi antara skor item dengan total skor item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Korelasi skor item pertanyaan pertama terhadap skor total adalah 0.508. Korelasi skor pertanyaan kedua dengan skor total adalah 0.429. Dari hasil Pearson Correlation diketahui tidak ada nilai yang negatif, maka dapat disimpulkan semua butir pertanyaan tersebut valid. Universitas Sumatera Utara Tabel. 3.4 Hasil Uji Validitas Rotasi Pekerjaan No Butir Pertanyaan Pearson Correlation Sig. 1-tailed Keterangan 1 Rotasi pekerjaan dapat meningkatkan pengetahuan saya dalam menyelesaikan pekerjaan 0.002 0.508 Valid 2 Saya mempunyai pengetahuan atas ruang lingkup serta keterkaitan tugas-tugas jabatan saya dengan jabatan-jabatan lain 0.009 0.429 Valid 3 Perputaran pekerjaan dapat meningkatkan kemampuan saya dalam melaksanakan pekerjaan 0.000 0.741 Valid 4 Saya mempunyai kemampuan melaksanakan tugas yang sangat mendesak walau menggunakan peralatan manual 0.001 0.549 Valid 5 Perpindahan kerja yang saya alami dapat menambah keterampilan saya 0.000 0.617 Valid 6 Saya mempunyai keterampilan melaksanakan tugas yang menggunakan peralatan praktisteknologi baru 0.005 0.467 Valid 7 Perpindahan yang saya alami mampu meningkatkan mutu proses penyelesaian pekerjaan saya 0.000 0.579 Valid 8 Rotasi pekerjaan memampukan saya memiliki teknik untuk meningkatkan penyelesaian tugas lebih cepat 0.004 0.471 Valid 9 Perpindahan kerja menambah kemampuan saya didalam menganalisis karakteristik pekerjaan 0.001 0.527 Valid 10 Job rotasi memberikan keberhasilan untuk menganalisis jenis pekerjaan 0.000 0.763 Valid 11 Saya mampu menganalisis penempatan pegawai baru 0.008 0.433 Valid 12 Job rotasi membantu menganalisis kebutuhan pegawai 0.000 0.653 Valid 13 Saya selalu meningkatkan ketelitian saya dalam pemeriksaan pekerjaan 0.002 0.520 Valid 14 Saya selalu berusaha mengerjakan tugas sesuai tata aturan yang berlaku 0.010 0.423 Valid 15 Rotasi pekerjaaan memberikan saya banyak informasi 0.002 0.520 Valid 16 Rotasi kerja memberikan saya informasi untuk menyelesaikan pekerjaan 0.004 0.481 Valid 17 Saya bersedia menerima jabatan baru untuk yang lebih tinggi 0.000 0.587 Valid 18 Saya bersedia untuk melibatkan diri sepenuhnya dalam tugas-tugas jabatan dengan menerima resiko atas pelaksanaan tugas jabatan tersebut 0.000 0.599 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Universitas Sumatera Utara Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Motivasi Kerja No Butir Pertanyaan Pearson Correlation Sig. 1-tailed Keterangan 1 Saya bertanggung jawab atas pengembangan serta evaluasi diri secara terus menerus .001 . 538 Valid 2 Saya bersedia menerima beban tanggung jawab yang lebih besar dari yang saya emban saat ini .010 .425 Valid 3 Motivasi kerja dapat meningkatkan prestasi kerja karena penempatan yang sesuai dengan latar pendidikan saya .000 .680 Valid 4 Saya yakin promosi kerja dilakukan berdasarkan prestasi kerja saya .003 .498 Valid 5 Atasan mengakui keberhasilan saya dalam penyelesaian tugas sehari-hari .000 .632 Valid 6 Saya merasa perlu menyelesaikan laporan sebelum jatuh tempo dengan harapan akan mendapat hasil yang lebih baik .000 .798 Valid 7 Motivasi kerja lebih meningkatkan kemajuan kinerja saya .000 .689 Valid 8 Saya mampu menunjukkan kinerja saya yang lebih baik dari yang sebelumnya .000 .693 Valid 9 Saya bersedia kerja lembur untuk mendapatkan gaji tambahan sebagai upaya untuk memenuhi kebutuhan dasar .009 .428 Valid 10 Saya bersedia bekerja keras untuk mengharapkan tambahan pendapatan yang lebih memadai .000 .578 Valid 11 Saya selalu giat bekerja dengan kondisi kerja yang nyaman .000 .711 Valid 12 Saya semangat melaksanakan tugas didukung dengan peralatan yang lengkap .000 .681 Valid 13 Jaminan keselamatan kerja menambah semangat saya dalam bekerja .001 .562 Valid 14 Saya sering memanfaatkan fasilitas PT. ASKES yang memberi pelayanan keselamatan pegawai .008 .436 Valid 15 Saya berusaha menjalin hubungan kerja yang harmonis antara sesama pegawai .000 .670 Valid 16 Saya bersedia menjalin hubungan kerja dengan pihak lain dalam rangka menyelesaikan tugas- tugas sesuai dengan aturannya .000 .591 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Pada data Tabel 3.5 diketahui bahwa pada kolom Pearson Correlation, merupakan koreksi antara skor item dengan total skor item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Korelasi skor itempertanyaan pertama Universitas Sumatera Utara terhadap skor total adalah 0.538. Korelasi skor pertanyaan kedua dengan skor total adalah 0.425. Dari hasil Pearson Correlation diketahui tidak ada nilai yang negatif, maka dapat disimpulkan semua butir pertanyaan tersebut valid. Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Kinerja Pegawai NO Butir Pertanyaan Pearson Correlation Sig. 1-tailed Keterangan 1 Saya mampu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu 0.000 0.591 Valid 2 Saya dapat menyerahkan laporan tepat waktu 0.000 0.718 Valid 3 Saya mampu menyelesaikan pekerjaan sesuai standard kerja 0.000 0.698 Valid 4 Saya berusaha melakukan yang terbaik dalam menyelesaikan masalah dalam suatu pekerjaan 0.000 0.594 Valid 5 Saya bersedia mengerjakan tugas yang berat karena jenis pekerjaan sesuai dengan minat saya 0.000 0.711 Valid 6 Saya sangat berminat bekerja secara inovatif melalui gagasan-gagasan baru yang dapat meningkatkan kinerja 0.000 0.640 Valid 7 Saya selalu mengembangkan ide kreatif didalam menyelesaikan pekerjaan saya 0.004 0.476 Valid 8 Atasan sering meminta ide kreatif saya untuk penyelesaian pekerjaan yang sulit 0.000 0.626 Valid 9 Saya mampu menyelesaikan pekerjaan dengan waktu yang lebih singkat 0.000 0.591 Valid 10 Saya mampu mengerjakan tugas tambahan yang diberikan atasan 0.000 0.735 Valid 11 Saya menyelesaikan pekerjaan sesuai waktu yang ditentukan 0.000 0.710 Valid 12 Saya mampu mempergunakan waktu untuk penyelesaian pekerjaan 0.000 0.594 Valid 13 Saya selalu hadir sesuai tata tertib yang ada 0.000 0.720 Valid 14 Saya berusaha hadir setiap ada rapat bulanan 0.000 0.613 Valid 15 Saya bersedia memberikan pelayanan diluar jam kerja saya 0.000 0.622 Valid 16 Saya memberikan pelayanan sesuai standard kerja yang ditentukan 0.001 0.555 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Pada data Tabel 3.6 diketahui bahwa pada kolom Pearson Correlation, merupakan koreksi antara skor item dengan total skor item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Korelasi skor item pertanyaan pertama terhadap skor total adalah 0.591. Korelasi skor pertanyaan kedua dengan skor total Universitas Sumatera Utara adalah 0.718. Dari hasil Pearson Correlation diketahui tidak ada nilai yang negatif, maka dapat disimpulkan semua butir pertanyaan tersebut valid.

3.7.2. Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Petugas Kesehatan Jiwa CMHN (Community Mental Health Nurse)Dalam Pelayanan Kesehatan Jiwa Komunitas Di Kabupaten Bireuen

2 70 137

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 0 18

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 0 2

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 0 7

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 0 32

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 2 3

Analisis Pengaruh Pendidikan, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Direktorat Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 0 18

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, ROTASI PEKERJAAN, MOTIVASI, DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN KABUPATEN JEPARA

0 0 13

HUBUNGAN DISIPLIN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA PADA PEGAWAI POLITEKNIK KESEHATAN

0 0 11

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Pengaruh Rotasi Pekerjaan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Medan

0 1 9