Populasi Sampel Teknik Pengambilan Smpel

commit to user 39 Tabel 3. 1 Tabel Rancangan Penelitian Pendekatan Pembelajaran a Aktivitas Belajar Siswa b Tinggi b Sedang b 2 Rendah b 3 Realistik a 1 ab 11 ab 12 ab 13 Mekanistik a 2 ab 21 ab 22 ab 23

C. Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel

1. Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMP di Kabupaten Pekalongan kelas VII semester genap tahun pelajaran 20092010.

2. Sampel

Budiyono 2003:34 mengatakan bahwa karena berbagai alasan misalnya karena tidak mungkin, tidak perlu, atau tidak mungkin dan tidak perlu tidak semua objek atau hal lain yang ingin dijelaskan atau diramalkan atau dikendalikan dapat atau perlu diteliti, yang diamati, dikendalikan atau diteliti hanya sampel saja. Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut Sugiyono, 2008 :117. Hasil penelitian terhadap sampel ini akan digunakan untuk melakukan generalisasi terhadap seluruh populasi yang ada. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 249 responden yang terdiri dari kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.

3. Teknik Pengambilan Smpel

Pengambilan sampel dilakukan dengan cara stratified cluster random sampling. Populasi dari stratified cluster random sampling ini adalah seluruh 1 commit to user 40 siswa SMP di Kabupaten Pekalongan kelas VII semester genap tahun ajaran 20092010. Tahapan yang dilakukan dalam pengambilan sampel yaitu dari seluruh sekolah SMP yang ada di Kabupaten Pekalongan terlebih dahulu dikelompokan menjadi tingkatan, yaitu tinggi, sedang dan rendah. Pengelompokkan tersebut berdasarkan nilai rata-rata hasil ujian akhir nasional. Tiap kelompok tersebut, masing-masing kelompok dipilih satu sekolah yang akan dijadikan sebagai subjek penelitian. Dari tiga sekolah yang telah diperoleh, masing-masing sekolah dipilih dua kelas dimana satu kelas sebagai kelompok eksperimen dan satu kelas sebagai kelompok kontrol. Tiga sekolah tersebut adalah SMP N 1 Wiradesa untuk kategori tinggi kelas VII D untuk kelas eksperimen dan kelas VII E untuk kelas kontrol, SMP N 2 Wonokerto untuk kategori sedang kelas VII C untuk kelas eksperimen dan kelas VII D untuk kelas kontrol, dan MTS 45 Wiradesa untuk kategori rendah kelas VII A untuk kelas eksperimen dan kelas VII B untuk kelas kontrol.

D. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA PADA POKOK BAHASAN BANGUN RUANG SISI LENGKUNG DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS IX SMP KOTA SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2008 2009

4 54 248

PEMBELAJARAN KOOPERATIF MELALUI STAD DAN GI DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN GERAK DI SMP KELAS VII SEMESTER II TAHUN AJARAN 2009 2010

0 4 119

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN DENGAN METODE PROBLEM SOLVINGTERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SPLDV DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA SMP NEGERI 8 SURAKARTA

0 3 80

EKSPERIMENTASI PENGGUNAAN MEDIA KOMPUTER DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PECAHAN DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA MTs KABUPATEN KLATEN

1 5 112

EKSPERIMENTASI METODE PENEMUAN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN TEKNIK SCAFFOLDING DITINJAU DARI AKTIVITAS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 WERU TAHUN AJARAN 2008/ 2009.

0 0 8

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW II PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT DITINJAU DARI POLA BELAJAR SISWA KELAS VII SEMESTER 2 ( MTs Negeri Bekonang Tahun Ajaran 2008/2009 ).

0 0 8

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERORIENTASI AKTIVITAS SISWA (PBAS) DAN STRATEGI PEMBELAJARAN EKSPOSITORI (SPE) PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT (Eksperimentasi di SMP Al-Islam 1 Surakarta Kelas VII).

0 0 9

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PECAHAN MELALUI PENDEKATAN REALISTIK DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL SISWA.

0 0 7

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA PADA POKOK BAHASAN HIMPUNAN DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA.

0 0 8

Eksperimentasi Pembelajaran Realistik ditinjau dari Aktivitas Belajar Siswa pada Materi Segiempat Oleh : Dewi Azizah Pendidikan Matematika FKIP Universitas Pekalongan Abstract - Eksperimentasi Pembelajaran Realistik ditinjau dari Aktivitas Belajar Siswa p

0 0 13