Lembar Pengamatan Observasi Aktivitas Siswa

e Kemauan siswa memberikan kritik dan saran dengan maksud untuk perbaikan pembahasan presentasi yang kurang tepat. 4 Motivasi siswa , meliputi : a Kemauan siswa untuk menghargai dan menerima pendapat dari teman dengan baik b Kemauan siswa untuk peduli dengan keberhasilanpemahaman teman satu kelompok. c Kemauan siswa untuk menunjukkan antusiasme pada saat pembelajaran matematika berlangsung.

d. Lembar Kerja Siswa

Lembar kerja siswa disusun oleh peneliti sebagai instrumen pembelajaran untuk siswa dalam melaksanakan pembelajaran yang menerapkan tipe STAD pada model pembelajaran kooperatif.

2. Variabel Terikat

Variabel terikat dalam penelitian ini adalah Hasil Belajar dan Motivasi. Untuk mengukur motivasi siswa dalam mengikuti proses pembelajaran matematika, peneliti menggunakan kuisioner. Sedangkan untuk mengukur hasil belajar peneliti menggunakan tes hasil belajar untuk siswa diantaranya : 1 Kuis Kuis dilaksanakan berguna untuk mengetahui pemahaman siswa dalam tiap pertemuan. 2 Tes Hasil Belajar Tes hasil belajar merupakan tes pemahaman dalam proses pembelajaran. Tes hasil belajar ini dilaksanakan berguna untuk mengetahui hasil belajar siswa setelah diterapkan model pembelajaran kooperati tipe STAD.

G. Teknik Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini akan menggunakan teknik pengumpulan data sebagai berikut :

1. Pengamatan Keterlaksanaan

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pengamatan dilakukan oleh peneliti, untuk mengamati kesesuain kegiatan yang dilaksanakan dalam proses pembelajaran dengan kegiatan yang tertera di dalam RPP.

2. Observasi atau pengamatan

Observasi atau pengamatan terlaksana pada saat sebelum penelitian. Dari observasi tersebut peneliti dapat mengetahui sejauh mana pemahaman siswa tentang pelajaran matematika. Selain itu peneliti juga dapat melihat sikap siswa di kelas maupun di luar kelas. Dari observasi ini peneliti juga bertanya kepada guru matematika atau melakuan wawancara dengan guru matematika tentang mater-materi yang biasanya kesulitan siswa dalam belajar matematika.

3. Data Kuis

Kuis diberikan kepada siswa di akhir pembelajaran di tiap sesi, hal ini bertujuan untuk melihat sampai dimana pemahaman siswa dengan materi serta sebagai pedoman peneliti dalam berhasil atau tidaknya model pembelajaran tipe STAD diterapkan pada materi persegipanjang dan persegi.

4. Data Tes Hasil Belajar

Tes akhir merupakan tes hasil belajar, tes ini digunakan untuk mengetahui hasil belajar siswa setelah diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Dari tes hasil belajar ini dapat diketahui cocok atau tidak cocok model pembelajaran kooperatiff tipe STAD dapat diterapkan dalam materi persegipanjang dan persegi.

5. Kuisioner motivasi

Kuisioner dibuat bertujuan untuk melihat seberapa besar motivasi siswa dalam mempelajari pelajaran matematika. Kuisioner

H. Validitas dan Reliabilitas Instrumen 1. Validitas Instrumen

Sebelum soal tes hasil belajar dipakai harus dicoba terlebih dahulu untuk mengetahui kevalidan dan kelayakan soal tes hasil belajar, selanjutnya dilakukan pengujian validitas. Validitas yang digunakan oleh peneliti yaitu :

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe stad terhadap penguasaan konsep siswa pada materi bunyi

1 56 180

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe inside outside circle (ioc) untuk meningkatkan hasil belajar ips siswa kelas VII-B smp muhammadiyah 17 ciputat tahun ajaran 2014/2015

3 43 0

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair square pada materi ruang dimensi tiga untuk meningkatkan prestasi belajar matematika siswa kelas X SMA Negeri 1 Baubau

1 3 12

Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (studi eksperimen) - Digital Library IAIN

0 0 22

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (st

0 0 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Belajar dan Pembelajaran - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran

0 0 23

BAB V PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN A. PEMBAHASAN - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2

0 0 24

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 12

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 21

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 1 48