ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN KESIMPULAN, SARAN, DAN KETERBATASAN

baiknya dengan usia muda hasil survei di Amerika Serikat dalam Supriyono, 2012:57. Oleh karena itu, bisa dikatakan belum tentu mereka yang berusia lanjut kurang produktif dibandingkan dengan yang usia muda. Menurut Maryono dalam Supriyono, 2012:57 mengatakan bahwa mereka yang berusia lanjut umumnya lebih bertanggungjawab, lebih disiplin, lebih tertib, lebih teliti, lebih berhati-hati, lebih bermoral dan lebih loyal daripada yang berusia muda. Semakin tua umur karyawan, biasanya mereka terpuaskan dengan pekerjaan mereka sedangkan untuk karyawan yang lebih muda cenderung kurang terpuaskan, karena harapan-harapannya terlalu tinggi, tidak cepat terwujud, kurang penyesuaian dan sebagainya. b Faktor-faktor yang mempengaruhi usia dapat dikatakan sebagai usia produktif: Menurut UU No. 13 tahun 2003 Bab I pasal 1 ayat 2 disebutkan bahwa penggolongan batas usia kerja atau usia produktif yang berlaku di Indonesia adalah sebagai berikut: 1 Usia 0 - 14 tahun, tergolong sebagai usia belum produktif karena masih tergolong usia anak-anak atau remaja. 2 Usia 15 - 64 tahun, tergolong sebagai usia produktif karena merupakan usia dewasa dan siap bekerja. 3 Usia 65 tahun ke atas, tergolong sebagai usia tidak produktif karena merupakan usia senja yang tidak lagi produktif untuk bekerja.

4. Faktor Lingkungan Kerja

a Pengertian lingkungan kerja Menurut Terry 2006:23 lingkungan kerja dapat diartikan sebagai kekuatan-kekuatan yang mempengaruhi, baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap kinerja organisasi atau perusahaan. Menurut Amirullah dan Budiyono 2004:51 lingkungan kerja merujuk pada lembaga-lembaga atau kekuatan-kekuatan yang berada di dalam maupun di luar organisasi tersebut dan secara potensial mempengaruhi kinerja organisasi itu. b Faktor-faktor yang mempengaruhi lingkungan kerja Menurut Sedarmayanti 2001:21 ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi terbentuknya suatu kondisi lingkungan kerja meliputi: 1 Peneranganpencahayaan di tempat kerja Cahaya atau penerangan sangat besar manfaatnya bagi karyawan guna mendapat keselamatan dan kelancaran kerja. Oleh sebab itu perlu diperhatikan adanya penerangan cahaya yang terang tetapi tidak menyilaukan untuk menunjang keselamatan dan kelancaran kerja tersebut.

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Empiris Pada PT MISAJA MITRA PATI).

0 5 17

PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Empiris Pada PT MISAJA MITRA PATI).

0 2 15

PENGARUH MOTIVASI KERJA, INSENTIF, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP Pengaruh Motivasi Kerja, Insentif, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PD. BPR BKK Wonogiri).

1 5 15

PENGARUH MOTIVASI KERJA, INSENTIF, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP Pengaruh Motivasi Kerja, Insentif, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PD. BPR BKK Wonogiri).

0 2 14

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KERJA, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Analisis Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Spbu 44.594.02 Jepara).

0 2 10

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KERJA, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Analisis Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Spbu 44.594.02 Jepara).

0 3 17

PENGARUH STRES KERJA, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PENDIDIK Pengaruh Stres Kerja, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pendidik Study Kasus di Guru SD Negeri Kecamatan Ngrampal Sragen.

0 3 16

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Pada Kantor Perum Perhutani Kph Ngawi).

2 10 14

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Pada Kantor Perum Perhutani Kph Ngawi).

1 4 13

PENGARUH STRES KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA Pengaruh Stres Kerja, Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan di Kantor PDAM Kabupaten Grobogan).

0 2 16