Kendala yang dihadapi oleh Pedagang Golongan Ekonomi Lemah Kendala yang dihadapi Unit Pengelola Kegiatan UPK dalam Proses Upaya yang dilakukan pedagang dan UPK untuk Menghadapi

commit to user 75 TPK dan kemudian ke kantor UPK. Pengelola UPK bisa menanyakan langsung ke ketua kelompok pada saat membayar angsuran tentang keadaan anggotanya. Jumlah bunga yang harus dibayar anggota setiap bulannya yaitu 1,5 per bulan. Bunga ini nanti pada akhir pelunasan pinjaman akan diserahkan ke masyarakat desa untuk pelestarian desa.

2. Kendala yang dihadapi oleh Pedagang Golongan Ekonomi Lemah

dalam Pelunasan Kredit PNPM Mandiri Perdesaan Dalam proses pelunasan kredit PNPM Mandiri Perdesaan tidak selamanya berjalan lancar. Pedagang juga mengalami beberapa kendala, diantaranya adalah kesulitan membayar angsuran. Masalah pengembalian pinjaman dirasakan sulit oleh pedagang ketika usaha mereka mengalami penurunan. Selain itu ada juga pedagang yang mengalami kesulitan pada saat membayar angsuran karena uang yang seharusnya untuk membayar angsuran dipakai untuk memenuhi kebutuhan lain.

3. Kendala yang dihadapi Unit Pengelola Kegiatan UPK dalam Proses

Penarikan Kredit PNPM Mandiri Perdesaan Dalam proses penarikan kredit PNPM Mandiri Perdesaan ini pihak UPK menuturkan tidak ada kendala sama sekali. Karena dalam prosesnya pihak UPK juga dibantu dari tim pengelola kegiatan TPK. Misalnya pada saat terdapat anggota yang belum bisa membayar angsuran tepat pada tanggal kesepakatan anggota KPMD membantu UPK mengatasi permasalahan tersebut dengan mendatangi rumah anggota tersebut, sehingga UPK tidak perlu datang langsung. Namun jika permasalahannya sudah rumit misalnya sampai kredit macet, pengelola turun langsung menangani permasalahan tersebut agar cepat selesai.

4. Upaya yang dilakukan pedagang dan UPK untuk Menghadapi

Kendala dalam Proses Pelunasan Kredit PNPM-MP Kredit diberikan kepada nasabah atas dasar kepercayaan, dengan demikian pemberian kepercayaan. Ini berarti bahwa prestasi yang diberikan benar commit to user 76 diyakini dapat dikembalikan oleh penerima kredit sesuai waktu dan syarat-syarat yang disepakati. Dari hasil penelitian upaya yang dilakukan oleh pedagang untuk mengatasi kendala yang dialami dalam proses pelunasan kredit PNPM Mandiri Perdesaan antara lain sebelum tanggal pembayaran angsuran para pedagang menabung setiap hari dari hasil keuntungan berdagang. Selain itu jika terpaksa benar-benar tidak mempunyai uang, pedagang terpaksa menjual binatang ternak yang dimiliki supaya bisa membayar angsuran. Untuk UPK selama penarikan kredit tidak mengalami hambatan sama sekali, sehingga pihak UPK sendiri tinggal bekerjasama dengan pengelola UPK agar proses pemberian kredit berjalan lancar dan tidak terjadi kredit macet.

5. Pendapatan Pedagang Golongan Ekonomi Lemah Setelah Menerima

Dokumen yang terkait

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Kampung Bilah Kecamatan Bilah Hilir Kabupaten Labuhan Batu

0 57 124

Penerapan Program Sinergi Pemberdayaan Ekonomi Komunitas (PROSPEK) Lembaga Pos Keadilan Peduli Umat (PKPU) dalam Kehidupan Sosial Ekonomi Kelompok Amanah Kecamatan Medan Amplas

1 38 106

Analisis Dampak Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP) Terhadap Peningkatan Pendapatan Dalam Pengembangan Ekonomi Lokal Di Kabupaten Asahan

4 55 137

Sosialisasi Pemanfaatan Fasilitas Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan (Study Deskriptif di Desa Purbadolok, Kecamatan Doloksanggul, Kabupaten Humbanghasundutan)

4 63 111

Evaluasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP) Terhadap Pengembangan Sosio-Ekonomi Dan Kesejahteraan Masyarakat Di Kecamatan Balige Kabupaten Toba Samosir

0 50 160

Partisipasi Masyarakat Dalam Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP)Di Kecamatan Tarutung Kabupaten Tapanuli Utara

4 84 264

Partisipasi Masyarakat Dalam Perencanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) (Studi Kasus di Desa Sitio II Kecamatan Lintong Nihuta Kabupaten Humbang Hasundutan)

0 46 125

Implementasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perkotaan di Desa Dolok Hataran Kecamatan Siantar Kabupaten Simalungun

0 55 76

Implementasi Pemberian Kredit Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan Dalam Meningkatkan Pendapatan Pedagang Golongan Ekonomi Lemah

0 7 77

Implementasi Pemberian Kredit Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (Pnpm) Mandiri Perdesaan Dalam Meningkatkan Pendapatan Pedagang Kecil Di Kecamatan Kaliwungu Kabupaten Semarang Tahun 2009

1 13 89