Populasi dan Sampel Penelitian

46 Rumus yang digunakan untuk mengukur price earning ratio adalah sebagai berikut Arifin, 2002: 87: Penelitian ini dengan pendekatan kausal artinya penelitian yang bertujuan untuk melihat pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen.

3.5 Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah populasi perusahaan investasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jumlah populasi perusahaan investasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan laporan keuangan lengkap tahun 2010 sampai 2013 adalah sebanyak 4 empat emiten. Penelitian ini menggunakan populasi sasaran dimana populasi sasaran adalah keseluruhan individu dalam areawilayahlokasikurun waktu yang sesuai dengan tujuan penelitian. Dengan kata lain populasi sasaran adalah populasi yang digeneralisasi. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling dengan tujuan mendapatkan sampel yang representatif sesuai dengan kriteria yang ditentukan. Tahun 2010-2013 dipilih dalam penelitian ini untuk memperoleh data terbaru. Kriteria data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi: 1. perusahaan investasi yang terdaftar di BEI periode 2010-2013, 2. perusahaan yang menerbitkan laporan tahunan annual report beserta pengungkapannya dengan lengkap untuk keperluan analisis data. Perusahaan tersebut memiliki pertumbuhan kebijakan dividen dan nilai pasar perusahaan selama masa periode 2010 sampai dengan 2013. PER = saham per Laba saham Harga 47 Dari 10 populasi perusahaan investasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, yang memenuhi kriteria sebagai sampel sebanyak 10 perusahaan, maka dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 3.1 Daftar sampel perusahaan Investasi No Kode Nama perusahaan Kriteria Sampel 1 2 3 1 ABMM PT ABM Investama Tbk √ √ √ 1 2 BHIT PT Bhakti Investama Tbk √ √ √ 2 3 BMTR PT Global Mediacom Tbk √ √ √ 3 4 BNBR PT Bakrie and Brothers Tbk √ √ √ 4 5 BRMS PT Bumi Resources Minerals Tbk √ √ √ 5 6 MLPL PT Multipolar Tbk √ √ √ 6 7 MYRX PT Hanson International Tbk √ √ √ 7 8 PLAS PT Polaris Investama Tbk √ √ √ 8 9 POOL PT Pool Advista Indonesia Tbk √ √ √ 9 10 SRTG PT Saratoga Investama Sedaya Tbk √ √ √ 10 Berdasarkan karakteristik penarikan sampel di atas, maka diperoleh sampel penelitian sebanyak 10 perusahaan investasi dan diamati selama periode 4 empat tahun yang termasuk sebagai data poling.

3.6 Jenis Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN KONSTRUKSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 4 52

Analisis Pengaruh Kebijakan Hutang, Kebijakan Dividen, Profitabilitas, Kinerja Perusahaan Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia(BEI) Tahun 2009-2011.

0 5 13

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang TerdaftarDi Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014.

0 8 15

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang TerdaftarDi Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014.

0 2 16

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

2 6 18

PENGARUH PROFITABILITAS, KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

4 8 115

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Nilai Pasar Perusahaan 2.1.1 Pengertian Nilai Pasar Perusahaan - Pengaruh Kebijakan Dividen Perusahaan Terhadap Nilai Pasar Perusahaan Pada Perusahaan Investasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

0 0 25

SKRIPSI PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PASAR PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN INVESTASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 9

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 25