Data Hasil Validasi Tahap Kedua Uji Coba Kelompok Kecil

Tabel 18. Data dari Uji Coba Kelompok Kecil Aspek Komunikasi Penyampaian Materi No Indikator Skor 1 2 3 4 5 1 Kemudahan memulai program - - 1 3 2 2 Kualitas interaksi antara media dengan pengguna - 1 1 1 3 3 Kejelasan petunjuk penggunaan - - 1 1 4 4 Kemudahan dalam memulai materi - - - 3 3 5 Kemudahan dalam penggunaan media - - - 2 4 Jumlah Frekuensi 1 3 10 16 Jumlah Skor 6 9 40 80 Total Jumlah Skor 131 Rata-rata 4,37 Kriteria Sangat Baik Tabel 18 di atasmenunjukkan hasil yang diperoleh dari uji coba kelompok kecil berdasarkan aspek komunikasi sesuai dengan masing- masing indikator. Distribusi skor yang diperoleh adalah ”kurang” ada 3 dengan jumlah skor 6 , dinilai ”cukup” ada 3 dengan jumlah skor 9, dinilai ”baik” ada 10 dengan jumlah skor 40 dan dinilai ”sangat baik” ada 16 dengan jumlah skor 80. Total jumlah skor 131 dengan rata-rata nilai yang diperoleh adalah 4,37 dengan kriteria ”sangat baik”. Tabel 19 di bawah menunjukkan hasil yang diperoleh dari uji coba kelompok kecil berdasarkan aspek desain teknissesuai dengan indikator masing-masing. Distribusi skor yang diperoleh adalah yang dinilai ”kurang” ada 1 dengan jumlah skor 2, dinilai ”cukup” ada 2 dengan jumlah skor 6, dinilai ”baik” ada 14 dengan jumlah skor 56, dan dinilai “sangat baik” ada 13 dengan jumlah skor 65. Total jumlah skor 129 dengan rata-rata nilai yang diperoleh 4,3 dengan kriteria ”sangat baik”. Tabel 19. Data dari Uji Coba Kelompok Kecil Aspek Desain Teknis No Indikator Skor 1 2 3 4 5 1 Kejelasan dan kemudahan dalam pembacaan huruf - - 1 2 3 2 Kemenarikan dalam penggunaan warna - 1 - 5 - 3 Kejelasan kualitas gambar yang disajikan - - 1 1 4 4 Kemenarikan animasi yang disajikan - - - 2 4 5 Kejelasan dalam penggunaan suara - - - 4 2 Jumlah Frekuensi 1 2 14 13 Jumlah Skor 2 6 56 65 Total Jumlah Skor 129 Rata-rata 4,3 Kriteria Sangat Baik Gambar 36.Histogram hasil uji coba kelompok kecil 4,26 4,28 4,3 4,32 4,34 4,36 4,38 4,37 4,3 aspek komunikasi aspek desain teknis Adapun persentase data uji coba kelompok kecil dapat dilihat pada Tabel 20. Tabel 20. Persentase Data Uji Coba Kelompok Kecil. No Aspek Skor yang diperoleh Skor yang diharapkan 1 Komunikasi 131 150 87 2 Desain teknis 121 150 81 Total 252 300 84 Data uji coba kelompok kecilpada aspek komunikasi mendapatkan persentase sebesar 87 , dan aspek desain teknis sebesar 81 . Secara keseluruhan data uji coba kelompok kecil memperoleh persentase sebesar 84 .Persentase sebesar 84 masuk dalam kategori “sangat baik”. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran menggambar teknik layak digunakan untuk uji lapangan.

4. Uji Coba Lapangan

Data yang diperoleh dari hasil uji coba lapangan berasal dari 33 Peserta Didik. Data tersebut digunakan untuk mengetahui tanggapan Peserta Didik terhadap media pembelajaran yang dikembangkan. Data ini meliputi 2 aspek yaitu komunikasi, dan desain teknis.Distribusi skor pada uji coba lapangan dapat dilihat padatabel 21, 22. Tabel 21. Data Uji Coba Lapangan Aspek Komunikasi