Pentingnya M empelajari Al-Qur’an

25 Kitab-kitab Suci Allah dan Rasul Penerimanya Artinya : Dari Usman bin A ffan r.a, ia berkata: Rasulullah saw bersabda: “ Sebaik- baik kalian ialah orang yang mempelajari Al-Qur’ an dan mengajarkannya.” HR. Bukhari Sumber: Ringkasan Sahih Bukhari, 2008

4. Sopan Santun M embaca dan M endengarkan Al-Qur’an

Membaca Al-Qur’an merupakan suatu ibadah. Oleh karena itu, dalam pelaksanaannya tidak boleh sembarangan. Ada sopan santun yang harus diketahui saat membaca Al-Qur’an. Beberapa di antaranya adalah: a. Menghadap kiblat, serta suci dari hadas besar dan hadas kecil. b. Mulut dan gigi dalam keadaan bersih sudah menggosok gigi. d. Menyucikan badan dan pakaian dari segala najis. f. Memperhatikan bacaan dan menghayati isi kandungan Al-Qur’an g. Melafalkan bacaan Al-Qur’an dengan suara merdu, sesuai dengan tajwid. Mendengarkan orang yang membaca Al-Qur’an juga merupakan ibadah. Oleh karena itu, hendaklah mendengarkannya dengan baik. Sebagaimana Àrman Allah swt: :DL´¼TXULŠDOTXUŠ¼QXIDVWDPL‰¹ODK¹ZDDQ­LW¹OD‰DOODNXPWXU±DP¹QD Artinya : “ Dan apabila dibacakan A l-Qur’ an, maka dengarkanlah dan diamlah, agar kamu mendapat rahmat” Q.S. Al-‘Ar œf 7: 204 26 Pendidikan Agama Islam SD Kelas V Jawablah pertanyaan berikut pada selembar kertas 1. Apa yang disebut kitab-kitab Allah? 2. Berapakah jumlah kitab-kitab Allah itu? 3. Mengapa Al-Qur’an dikatakan sebagai penyempurna kitab- kitab sebelumnya? 4. Apa keistewaan Al-Qur’an dibanding kitab-kitab sebelumnya? Rangkuman 1. Beriman kepada kitab-kitab Allah termasuk rukun iman ke-3. 2. Kitab-kitab Allah sangat banyak. Tapi, yang wajib diimani ada 4, yaitu: a. Kitab Taurat diturunkan kepada Nabi Musa a.s, b. Kitab Zabur diturunkan kepada Nabi Daud a.s, c. Kitab Injil diturunkan kepada Nabi Isa a.s d. Kitab Al-Qur’an ditu runkan kepada Nabi Muhammad saw. 3. Semua kitab suci Allah berisi ajaran yang sama, yakni: a. mengajarkan tentang ajaran tauhid Mengesakan Allah b. berisi nasihat, kabar gembira, dan peringatan kepada umat pada masanya. 4. Keistemewaan Al-Qur’an dibanding kitab yang lain adalah: a. isinya tetap asli, terpelihara hingga akhir zaman, b. diturunkan sebagai penyempurna kitab-kitab sebelumnya 5. Al-Qur’an merupakan mukjizat bagi Nabi Muhammad saw. Al-Qur’an diturunkan dalam waktu 22 tahun, 2 bulan, 22 hari. 6. Isi Al-Qur’an terdiri atas 6.666 ayat yang dihimpun dalam 30 Juz. Jumlah surah Al-Qur’an ada 114 surah. 7. Surah yang pertama diturunkan adalah surah al-Alaq ayat 1-5. Sedangkan surah terakhir adalah al-M œidah ayat 3. Tugas