Harga Promosi Analisis Deskriptif

104 disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa desain mobil Suzuki Swift menarik. Tabel 4.20 Suzuki Swift menawarkan fitur yang menarik Frequenc y Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TS 7 17.9 17.9 17.9 S 26 66.7 66.7 84.6 SS 6 15.4 15.4 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 7 responden 17,9 menyatakan tidak setuju, 26 responden 66,7 menyatakan setuju, dan 6 responden 15,4 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa Suzuki Swift menawarkan fitur yang menarik.

c. Harga

Dalam variabel harga, penulis memasukan 3 pernyataan. Hasil outputnya adalah sebagai berikut: Tabel 4.21 Suzuki Swift memiliki daftar harga sesuai dengan ragam produknya Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 29 74.4 74.4 74.4 SS 10 25.6 25.6 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 105 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 29 responden 74,4 menyatakan setuju, dan 10 responden 25,6 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa Suzuki Swift memiliki daftar harga sesuai dengan ragam produknya. Tabel 4.22 Dengan melakukan pembelian secara tunai, Suzuki menawarkan potongan harga yang menggiurkan untuk produk Swift-nya Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 13 33.3 33.3 33.3 SS 26 66.7 66.7 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 13 responden 33,3 menyatakan setuju, dan 26 responden 66,7 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa dengan melakukan pembelian secara tunai, Suzuki menawarkan potongan harga yang menggiurkan untuk produk Swift-nya. Tabel 4.23 Mobil Suzuki Swift dapat dibeli secara kredit Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 18 46.2 46.2 46.2 SS 21 53.8 53.8 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 106 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 18 responden 46,2 menyatakan setuju, dan 21 responden 53,8 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa mobil Suzuki Swift dapat dibeli secara kredit.

d. Promosi

Dalam variabel harga, penulis memasukan 8 pernyataan. Hasil outputnya adalah sebagai berikut: Tabel 4.24 Suzuki Swift mengiklankan mobilnya di koranmajalah Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid STS 1 2.6 2.6 2.6 S 21 53.8 53.8 56.4 SS 17 43.6 43.6 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 1 responden 2,6 menyatakan sangat tidak setuju, 21 responden 53,8 menyatakan setuju, dan 17 responden 43,6 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa Suzuki Swift mengiklankan mobilnya di koranmajalah. 107 Tabel 4.25 Suzuki Swift mengiklankan mobilnya di televise Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 16 41.0 41.0 41.0 SS 23 59.0 59.0 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 16 responden 41,0 menyatakan setuju, dan 23 responden 59,0 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa Suzuki Swift mengiklankan mobilnya di televisi. Tabel 4.26 Suzuki Swift mengiklankan mobilnya pada reklamebaliho di jalan raya Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TS 4 10.3 10.3 10.3 R 2 5.1 5.1 15.4 S 20 51.3 51.3 66.7 SS 13 33.3 33.3 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 4 responden 10,3 menyatakan tidak setuju, 2 responden 5,1 menyatakan ragu- ragu, 20 responden 51,3 menyatakan setuju, dan 13 responden 33,3 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa Suzuki Swift mengiklankan mobilnya pada reklamebaliho di jalan raya. 108 Tabel 4.27 Suzuki Swift memberikan potongan harga untuk pembelian tunai Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 14 35.9 35.9 35.9 SS 25 64.1 64.1 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 14 responden 35,9 menyatakan setuju, dan 25 responden 64,1 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa Suzuki Swift memberikan potongan harga untuk pembelian tunai. Tabel 4.28 Suzuki selalu mengikutsertakan Swift di acara pameran mobil Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid R 2 5.1 5.1 5.1 S 15 38.5 38.5 43.6 SS 22 56.4 56.4 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 2 responden 5,1 menyatakan ragu-ragu, 15 responden 38,5 menyatakan setuju, dan 22 responden 56,4 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa Suzuki selalu mengikutsertakan Swift di acara pameran mobil. 109 Tabel 4.29 Suzuki Swift memiliki tenaga penjual SPG yang berkompeten Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid R 2 5.1 5.1 5.1 S 18 46.2 46.2 51.3 SS 19 48.7 48.7 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 2 responden 5,1 menyatakan ragu-ragu, 18 responden 46,2 menyatakan setuju, dan 19 responden 48,7 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa Suzuki Swift memiliki tenaga penjual SPG yang berkompeten. Tabel 4.30 Suzuki Swift mensponsori acara olah raga Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid STS 1 2.6 2.6 2.6 TS 1 2.6 2.6 5.1 R 1 2.6 2.6 7.7 S 19 48.7 48.7 56.4 SS 17 43.6 43.6 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 1 responden 2,6 menyatakan sangat tidak setuju, 1 responden 2,6 menyatakan tidak setuju, 1 responden 2,6 menyatakan ragu-ragu, 19 responden 48,7 menyatakan setuju, dan 17 responden 43,6 menyatakan sangat 110 setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan setuju bahwa Suzuki Swift mensponsori acara olah raga. Tabel 4.31 Suzuki Swift memiliki website resmi Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid S 17 43.6 43.6 43.6 SS 22 56.4 56.4 100.0 Total 39 100.0 100.0 Sumber: olah data kuesioner, 2013 Dari hasil tabel tersebut dapat diketahui bahwa 17 responden 43,6 menyatakan setuju, dan 22 responden 56,4 menyatakan sangat setuju. Maka dapat disimpulkan mayoritas responden menyatakan sangat setuju bahwa Suzuki Swift memiliki website resmi.

e. Distribusi

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Sabun Sunlight Cair Pada Konsumen Rumah Tangga Di Kelurahan Helvetia Tengah Medan

26 311 107

Analisis pengaruh promotional mix dan pengaruh word of mouth terhadap pengambilan keputusan konsumen dalam membeli produk asuransi jiwa

1 15 135

Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus Pengguna Produk Pepsodent Di Wilayah Jakarta Timur)

6 44 162

The Analysis of Influence Product Differentiation, Image Differentiation and Word of Mouth to Purchase Decision "Maichi" (Study Case: Consumer of Maichi Around UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 4 131

Pengaruh Social Consumption Motivation Dan Materialisme Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mobil Suzuki New Swift Bandung

0 9 53

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi, Saluran Distribusi dan Citra Merek Terhadap Proses Keputusan Pembelian Sereal Sarapan Nestle Koko Krunch (Studi Kasus Pada Pembeli Nestle Koko Krunch di Wilayah Jakarta Selatan)

7 42 180

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Diferensiasi Produk, Word Of Mouth, dan Citra Merek Terhadap Proses Keputusan Pembelian Smartphone Merek Xiaomi Di Wilayah Tangerang Selatan

4 43 170

Analisis Pengaruh Inovasi Produk, Persepsi Harga, Lokasi dan Word Of Mouth Terhadap Proses Keputusan Pembelian Venus Bakery (Studi Kasus Pada Konsumen Venus Bakery Jalan Pajajaran Bogor Timur)

0 17 203

ANALISIS PENGARUH WORD OF MOUTH, KUALITAS PRODUK, DAN CITRA MEREK, TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Analisis Pengaruh Word Of Mouth, Kualitas Produk, Dan Citra Merek, Terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Konsumen Sepeda Motor Yamaha di Surakarta).

0 2 12

PENGARUH WORD OF MOUTH MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PD. SUZUKI TALAGA

0 0 12