Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Semoga penelitian ini juga dapat bermanfaat bagi pihak lain atau pembaca sebagai media informasi khususnya bagi pembaca yang memiliki minat dan kepentingan yang sama.

1.6 Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian skripsi ini adalah sebagai berikut: 1. Metode Pengumpulan Data Di dalam menyusun skripsi ini, peneliti berusaha mendapatkan serta mengumpulkan data yang lengkap guna menyusun karya ilmiah ini. Untuk mengumpulkan data dari sampel penelitian, dilakukan dengan metode tertentu sesuai dengan tujuannya. Adapun metode yang peneliti gunakan dalam mendapatkan data-data adalah sebagai berikut : a. Studi Lapangan Dalam hal ini penelitian dilakukan di lapangan untuk memperoleh informasi serta data yang diperlukan. Adapun teknik yang ditempuh adalah : 1 Observasi Pengamatan Pengumpulan data dan informasi dengan cara meninjau dan melakukan pengamatan secara langsung terhadap suatu kegiatan yang sedang dilakukan oleh karyawan teknisi, bagian operasional dan bagian pergudangan PT. Interkoneksi Perasada, sehingga dapat diadakan evaluasi dari sudut tertentu yang mendukung kebenaran. 2 Wawancara Wawancara langsung pada karyawan yang bertugas pada bagian gudang PT. Interkoneksi Persada untuk mendapatkan informasi dan data beserta keterangan-keterangan yang dibutuhkan sehingga peneliti dapat mencatat hal-hal yang penting dan perlu dijadikan sebagai bahan dalam penelitian skripsi ini. 3 Kuesioner Melakukan kegiatan kuisioner dengan memberikan daftar yang berisi pertanyaan untuk mendapat data-data terkait topik penelitian meliputi permasalahan sistem berjalan dan kebutuhan pengembangan sistem sebagai pelengkap data dari hasil wawancara dan observasi. b. Studi Pustaka Pengumpulan data dengan cara mengambil dari sumber-sumber media cetak maupun elektronik yang dapat dijadikan acuan pembahasan masalah, serta beberapa sumber dari jurnal, dan buku- buku referensi. c. Studi Lileratur Sejenis Pengumpulan data dengan cara mengambil perbandingan dari skripsi-skripsi sebelumnya yang satu tema atau literatur yang berkaitan dengan tema penelitian. 2. Metode Pengembangan Sistem Metode pengembangan sistem yang peneliti gunakan untuk mengembangkan sistem ini yaitu metodologi pengembangan dengan strategi waterfall menggunakan pemodelan berorientasi objek, di antaranya Whitten, 2007: Gambar 1.1 Pengembangan dengan strategi waterfall Sumber: Whitten, 2004 a. System initiation , yaitu mengidentifikasi masalah yang dihadapi dan membuat rencana untuk menyelesaikan masalah tersebut. b. System analysis, yaitu membuat analisa dan memahami Sistem Pergudangan yang sedang berjalan, mulai sistem kerja Karyawan Teknisi dalam booking, menjalankan Surat Perintah Kerja SPK, sampai pengembalian peralatan results complete system initiation complete system analysis complete system design complete system implementatio n the entire information system