Normalitas Multikolinieritas Uji Asumsi Klasik

72 Y secara srentak. Dengan cara membandingkan antar F- hitung dengan F-tabel. F tabel = α : k-1, n-k, α = 0,05 4-1= 3; 40-4 = 36. Hasil perhitungan yang di dapat adalah F- hitung = 444.8704 sedangkan F- tabel = 2.87 α = 0,05 ; 3 ; 36, dari hasil perbandingan menunjukkan nilai F hitung F tabel maka variabel PAD, DP dan TPAK secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel PDRB pada tingkat kepercayaan 95 persen. Selain itu, nilai Prob. F-statistik adalah 0,000000. Nilai ini lebih kecil dari tingkat kesalahan α=5 persen atau 0,05. Hal ini berarti menunjukkan bahwa variabel independenPD, DP dan TPAK bersama –sama berpengaruh secara signifikan terhadap variabel dependen PDRB. b. Uji Parsial Uji-t Bertujuan untuk menetapkan signifikansi pengaruh setiap variable independen terhadap variable dependen. Jika t-tabel t-hitung berarti hal ini menunjukan variabel independen berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen, tetapi jika t-tabel t-hitung berarti, maka variabel independen tidak berpengaruh terhadap variabel dependen. Tabel 4.9 Hasil Uji t-Statistik Variabel Probabilitas t-hitung t-tabel Keterangan LNPAD 0.0001 4.407735 1.68830 Signifikan LNDP 0.0000 6.321994 1.68830 Signifikan TPAK 0.0004 3.900076 1.68830 Signifikan Sumber : data menggunakan eviews 5 73 1 Uji t-statistik terhadap variabel PAD Pada variabel independen yaitu Pendapatan Asli Daerah Hasil perhitungan yang didapat adalah t-hitung X 1 = 4.407735 sedangkan t- tabel = 1.68830 [df = n-k 40- 4, α = 0,005], sehingga dapat disimpulkan t-hitung t-tabel, dan hasil yang diperoleh ialah 4.407735 1.68830 Perbandingan tersebut menunjukkan jika t-hitug t tabel , sehinggadisimpulkan variabel X 1 berpengaruh signifikan terhadap Produk Domestik Regional Bruto PDRB Nilai Prob. t-statistik Pendapatan Asli Daerah adalah 0.0001 Nilai ini lebih kecil dari α=5 persen atau 0,05 yang berarti hal ini menunjukkan bahwa variabel Pendapatan Asli Daerah secara individual berpengaruh signifikan terhadap Produk Domestik Regional Bruto. Nilai koefisien variabel Pendapatan Asli Daerah adalah 0.139090 persen sehingga dapat diartikan jika PAD mengalami kenaikan sebesar satu persen pada setiap kuartalnya maka Produk Domesti Bruto akan naik sebesar 0.139090 persen 2 Uji t-statistik terhadap variabel Dana Perimbangan DP Pada variabel Independen Dana Perimbangan Hasil perhitungan yang didapat adalah t-hitung X 2 = 6.321994 sedangkan t-tabel = 1.68830[df = n-k 40-4=36, α = 0,05], sehingga dapat disimpulakan t-hitung t-tabel, dan hasilnya dapat diperoleh adalah 6.321994 1,68830

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Perimbangan, dan Kemandirian Fiskal terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Era Disentralisasi Fiskal Kabupaten/Kota Provinsi Sumatera Utara Periode 2008-2012

6 112 101

Analisis Pengaruh Transfer Dana Perimbangan, Pendapatan Asli Daerah, dan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

3 50 114

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN TENAGA KERJA TERHADAP PDRB ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN TENAGA KERJA TERHADAP PDRB KABUPATEN SLEMAN TAHUN 1994– 2009.

0 3 14

PENDAHULUAN ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN TENAGA KERJA TERHADAP PDRB KABUPATEN SLEMAN TAHUN 1994– 2009.

0 2 11

STUDI KEPUSTAKAAN ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN TENAGA KERJA TERHADAP PDRB KABUPATEN SLEMAN TAHUN 1994– 2009.

1 30 18

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN TENAGA KERJA TERHADAP PDRB KABUPATEN SLEMAN TAHUN 1994– 2009.

0 2 5

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA DAERAH SERTA Pengaruh Pendapatan Asli Daerah Dan Dana Perimbangan Terhadap Belanja Daerah Serta Analisis Flypaper Effect (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi

0 2 17

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA DAERAH SERTA Pengaruh Pendapatan Asli Daerah Dan Dana Perimbangan Terhadap Belanja Daerah Serta Analisis Flypaper Effect (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi

0 1 15

ANALISIS PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN DI KABUPATEN WONOGIRI.

0 4 9

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA DAERAH KABUPATEN/KOTA DI SUMATERA BARAT PERIODE 2008-2010.

0 0 6