Aktivitas Seksual PERTANGGUNGJAWABAN ALAT UKUR

skala CRSQ Indonesia. Tabel.1 Uji Reliabilitas CRSQ Indonesia Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items .889 .887 36

2. Aktivitas Seksual

Skala yang digunakan untuk mengukur aktivitas seksual dibuat oleh peneliti sendiri dengan bimbingan dosen pembimbing skripsi. Proses pembuatan ke 14 item peryataan 6 item aktivitas seksual mental, 8 item aktivitas seksual perilaku pada skala ini dilakukan dengan proses diskusi dengan expert sebagai salah satu cara untuk memastikan validitas dari skala ini. Frekuensi aktivitas seksual yang digunakan sebagai pilihan jawaban ditentukan berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh Safarinejd 2006. Frekuensi aktivitas seksual tersebut adalah 0 tidak pernah sama sekali, 1-2 kali dalam seminggu, 3-4 kali dalam seminggu, dan lebih dari 4 kali dalam seminggu. Kemudian, untuk memastikan kata-kata yang digunakan pada skala ini dapat dipahami dengan baik oleh subjek, 9 subjek ditanyakan pendapatnya mengenai pemahaman mereka akan skala. Kesembilan subjek mengemukakan bahwa mereka dapat memahami pernyataan-pernyataan di dalam skala dengan baik. Setelah proses pengambilan data, reliabilitas skala dihitung dan diperoleh α sebesar 0.878. Oleh karena nilai α 0.50, maka angka reliabilitas pada skala aktivitas seksual ini terbilang baik. Oleh karena skala ini digunakan sebagai try-out terpakai, maka analisis item perlu dilakukan untuk memastikan bahwa item-item pada skala mengukur atribut yang sama sebagaimana yang diukur oleh keseluruhan item Supratiknya, 2014. Cara untuk melakukan analisis item adalah dengan menghitung r it pada item-item skala. Suatu item dikatakan memiliki korelasi ≥ 0.20 dengan skor total, layak dipertahankan r it ≥ 0.20. Analisis item untuk menghitung r it dapat dilakukan dengan menggunakan SPSS 16.0 for Windows. Berikut adalah hasil analisis SPSS yang diperoleh: Tabel.3 Analisis Item Skala Aktivitas Seksual Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted AKT_SEX_M1 5.52 32.253 .262 .884 AKT_SEX_M2 5.57 29.734 .576 .868 AKT_SEX_M3 5.61 28.646 .736 .859 Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Tabel.2 Uji Reliabilitas Skala Aktivitas Seksual Cronbachs Alpha N of Items .878 14 AKT_SEX_M4 5.85 30.073 .682 .864 AKT_SEX_M5 5.88 30.296 .654 .865 AKT_SEX_M6 5.79 30.386 .593 .867 AKT_SEX_P7 5.13 30.225 .374 .883 AKT_SEX_P8 5.89 32.907 .251 .882 AKT_SEX_P9 6.08 31.345 .602 .868 AKT_SEX_P10 5.59 28.813 .596 .867 AKT_SEX_P11 5.75 29.300 .680 .862 AKT_SEX_P12 5.97 29.999 .635 .865 AKT_SEX_P13 6.08 31.507 .571 .870 AKT_SEX_P14 6.05 30.754 .648 .866 Nilai r it pada tabel di atas dapat dilihat pada kolom Corrected Item- Total Correlation . Berdasarkan hasil analisis, diperoleh hasil bahwa semua item skala aktivitas seksual memiliki nilai r it ≥ 0.20. Maka, dapat disimpulkan bahwa item-item skala aktivitas seksual memiliki kualitas item yang baik.

G. METODE ANALISIS DATA