Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

70

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

4.2.1. Gambaran Umum Keadaan Responden

Responden dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah melakukan pembelian buku secara online di Gramedia online, setelah dilakukan penyebaran kuesioner mulai dari selama 1 bulan mulai tanggal 23 September 2010 sampai tanggal 22 Okotober 2010 diperoleh hasil sebanyak 135 kuesioner yang memnuhi syarat, maka jumlah responden dalam penelitian ini adalah 135 orang.

1. Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner kepada 135 orang responden diperoleh gambaran responden berdasarkan umur adalah sebagai berikut : Tabel 4.1. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis Kelamin Jumlah Prosentase 1 Laki-laki 75 55,5 2 Perempuan 60 44,5 Total 135 100 Sumber : Hasil penyebaran kuesioner Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini adalah yang pernah melakukan pembelian buku secara online di Gramedia online yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 75 orang atau sebesar 55,5 dan yang berjenis kelamin perempuan sebanyak 60 orang atau sebesar 44,5.

2. Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner kepada 135 orang responden diperoleh gambaran responden berdasarkan umur adalah sebagai berikut : 71 Tabel 4.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia No Usia Jumlah Prosentase 1 17 - 20 tahun 58 42,9 2 21 - 25 tahun 42 31,2 3 26 – 30 tahun 20 14,8 4 31 tahun 15 11,1 Total 135 100 Sumber : Hasil penyebaran kuesioner Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini adalah yang pernah melakukan pembelian buku secara online di Gramedia online yang berusia antara 17 sampai dengan 20 tahun sebanyak 58 orang atau sebesar 42,9, kemudian yang berusia 21 sampai dengan 25 tahun sebanyak 42 orang atau sebesar 31,4, sedangkan yang berumur 26 sampai 30 tahun sebanyak 20 orang atau sebanyak 14,8, dan yang berumur lebih dari 31 tahun sebanyak 15 orang atau 11,1.

3. Deskripsi Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner kepada 135 orang responden diperoleh gambaran responden berdasarkan pekerjaan adalah sebagai berikut : Tabel 4.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan No Pekerjaan Jumlah Prosentase 1 PNS 25 18,5 2 Pegawai Swasta 23 17 3 Wirasawsta 20 14,1 4 SMA 37 27,4 5 Kuliah 30 22,2 Total 135 100 Sumber : Hasil penyebaran kuesioner Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini mempunyai pekerjaan sebagai PNS sebanyak 25 orang atau sebesar 18,5, kemudian yang bekerja sebagai pegawai swasta sebanyak 23 72 orang atau sebesar 17 dan yang bekerja sebagai wiraswasta sebanyak 20 orang atau sebanyak 14,1. Kemudian yang yang tidak bekerja melainkan masih sekolah sebanyak 37 orang atau sebesar 27,4 dan yang kuliah sebanyak 30 orang atau sebesar 22,2 4.2.2. Deskripsi Variabel Orientasi Harga X 1 Adalah harga yang diterima oleh konsumen sebagai acuan untuk terus menggunakan web tersebut. Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner yang dilakukan kepada para responden yang berjumlah 135 orang, diperoleh jawaban dan dapat dijabarkan sebagai berikut : Tabel 4.4. Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Orientasi Harga X 1 No Pertanyaan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 6 7 1 Biaya yang dikeluarkan responden sewaktu menggunakan web dalam melakukan pembelian online di internet sudah sesuai dengan biaya penggunaan internet pada umumnya 8 68 54 5 135 2 Keuntungan dalam melakukan belanja online di internet adanya berbagai diskon yang diberikan 9 57 66 3 135 3 Responden percaya apabila melakukan belanja online di internet adalah perbedaan harga jika dibandingkan dengan melakukan belanja langsugn dengan tatap muka langsung 5 67 59 4 135 4 Dalam melakukan belanja online di internet responden bisa melakukan penawaran sesuai dengan kemampuan responden 13 58 58 6 135 total 35 250 237 18 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner Lampiran 2 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner diketahui bahwa jawaban yang diberikan oleh reseponden setuju terhadap pertanyaan yang diajukan mengenai orientasi harga. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang 73 memberikan jawaban cukup setuju yaitu sebesar 250 pada skor 5, hal ini menunjukkan bahwa menurut responden biaya yang dikeluarkan responden sewaktu menggunakan web dalam melakukan pembelian online di internet sudah sesuai dengan biaya penggunaan internet pada umumnya, keuntungan dalam melakukan belanja online di internet adanya berbagai diskon yang diberikan. responden percaya apabila melakukan belanja online di internet adalah perbedaan harga jika dibandingkan dengan melakukan belanja langsugn dengan tatap muka langsung dan dalam melakukan belanja online di internet responden bisa melakukan penawaran sesuai dengan kemampuan responden.

4.2.3. Deskripsi Variabel Orientasi Kenyamanan X