Penghitungan Pengaruh Melihat Pengaruh City Branding X dan Citra Kota Y

135

B. Saran

1. Bagi Pemerintah DKI Jakarta a. Jakarta memiliki Visi dan Misi yang sangat baik sesuai dengan teori City Branding yang di kemukakan oleh Anholt bukan hanya slogan dan logo “Enjoy Jakarta” tanpa ada nya perbaikan fasilitas dan pelayanan. Program City Branding “Enjoy Jakarta” hendaknya terus di tingkatkan dan di komunkasikan melalui berbagai media seperti sosial media, media cetak dan iklan televisi yang memiliki pengaruh yang besar berdasarkan penelitian ini. b. Melakukan kerjasama dengan pihak yang terlibat untuk membangun branding kota dalam industri pariwisata seperti Asosiasi atau persatuan hotel, agen perjalanan dan sebagainya c. Memaksimalkan keberadaan Abang dan None Jakarta guna mendekatkan komunikasi antara pemerintah dengan penduduk dan memiliki program untuk melibatkan penduduk dan komunitas di Jakarta terutama komunitas Traveler, anak muda, pengguna internet dan wanita karena segementasi tersebut merupakan segmentasi yang tepat untuk menunjang keberhasilan City Branding sehingga bisa menggerakan penduduk untuk semakin mempunyai rasa memiliki terhadap kota dan ikut serta memperlancar visi dan misi kota Jakarta . d. Memiliki program pelestarian kebudayaan betawi yang berkelanjutan misalnya satu hari dalam seminggu menggunakan pakaian adat betawi untuk pegawai pemerintahan, guru, pelajar dan pelayanan publik 136 terutama di bidang pariwisata. Agar meningkatkan identitas dan menjadi daya tarik kota Jakarta. e. Menambah fasilitas bus yang nyaman dan aman, khususnya untuk wisatawan seperti bus tingkat atau Jakarta City Tour, dan wilayah operasionalnya diperluas, agar wisatawan dapat berkeliling dengan nyaman, serta menambahkan logo Enjoy Jakarta di setiap fasilitas bus publik, agar semakin sadar tentang Enjoy Jakarta. 2. Bagi Akademisi Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan variabel lain diluar penelitian ini dan objek kota lain serta menambah sampel maupun metode analisis yang digunakan. 137 DAFTAR PUSTAKA Aaker, David A. 2010. Building Strong Brand. The Free Press Anholt, Simon. 2007. Competitive Identity: The New Brand Management for Nations, Cities and Regions. USA: Palgrave Macmillan. Basu Swastha dan Irawan. 2006. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty Dinnie, K. 2011.City Branding : Theory and Cases. London: Palgrave Macmillan Durianto, Darmadi, dkk, 2004. Strategi Menaklukan Pasar Melalui Riset dan Ekuitas Merek. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama Ismayanti. 2010. PengantarPariwisata. Jakarta: PT.Gramedia Kartajaya dan Yuswohady. 2005. Strategi Pemasaran Era Otonomi: Attracting Investor and Tourist. Jakarta: Gramedia Kotler, Philip and Gary Armstrong. 2012. “Principles of Marketing 15 th edition ”. Pearson Education, Inc ____________. 2009 “ManajemenPemasaran”.Edisi 12. Jakarta: PT. Macana Jaya Cemerlang. ____________. 2012 “Marketing Management” 14 th edition. New York: Pearson Education Ltd ____________and Nancy Lee. 2007. Marketing in Public Sector A Roadmap for Improved Performance. Wharton School Publishing, New Jersey Lynch, Kelvin. 1960. The Image of The City. The MIT Press, Cambridge M Rahmat Yananda dan Ummi Salamah. 2014. Branding Tempat: Membangun Kota, Kabupaten dan Provinsi Berbasis Identitas. Jakarta :Makna Informasi Nirwandar, Sapta. 2014. Building WOW Indonesia Tourism and Creative Industry. Jakarta: PT. Gramedia Pike, Steven. 2008. Destination Marketing: Anntegration marketing communication approach. Oxford :Elsiever Riduwan, Drs. MBA. dan Dr. Engkos A. Kuncoro. 2008 “Cara Menggunakandan Memaknai Analisis Jalur Path Analysis ”. Bandung: Alfabeta Sarwono, Jonathan. 2007 “Analisis Jalur Untuk Riset Bisnis Dengan SPSS”. Yogyakarta: Andi Offset. 138 Sekaran, Uma. 2007 “Research Methods For Business”. Edisi ke empat jilid I. Jakarta: Salemba Empat. Sugiyono.2010 “Statistik Untuk Penelitian”. Bandung: Alfabeta Suliyanto.2005 “Analisis Data Dalam Aplikasi Pemasaran”. Bogor: Ghalia Indonesia. Teemu Moilanen and Seppo Rainisto. 2009. How to Brand Nations, Cities and Destinations .USA: Palgrave Macmillan Tjiptono, Fandi. 2011. Brand Managemet Strategy. Malang :Bayu Media Publishing Wijaya, Tony. 2013. Metodologi Penelitian Ekonomi dan Bisnis: Teori dan Praktik. Yogyakarta: Graha Ilmu Yoeti A, Oka. 2008 Ekonomi Pariwisata :Introduksi, informasi dan implementasi. Jakarta: Kompas Ali Akbar dan Nia Kurniasih. 2012. Penerapan City Branding di Indonesia :StudiKasus Kota Pekalongan, Jawa Tengah. Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota A SAPPK V1N2 Bidriatul Jannah et.al 2014. Pengaruh City Branding dan City Image Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan ke Banyuwangi. Jurnal Administrasi dan Bisnis JAB Vol. 17 No. 1 Desember 2014 Chaerani, Ratu Yulya. 2011. Pengaruh City Branding terhadap City Image Studi :Pencitraan Kota Solo: The Spirit of Java. Jurnal. Universitas Sultan AgungTirtayasa Kavaratzis M, 2004, “From City Marketing to City Branding: Towards a Theoretical Framework for Developing City Brands”, Journal of Place Branding, Vol. 1, No. 1, pp. 58-73 Yuli, Aditya. City Branding Sebagai Strategi Pengembangan Pariwisata Ditinjau Dari Aspek Hukum Merek Studi Kasus City Branding Daerah Istimewa Yogyakarta Sebagai Daerah Tujuan Wisata Unggulan Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum QISTI Vol. 5 No. 1 Januari 2011 Kotler P and Gertner D, 2002, “Country as Brand, Product and Beyond: A Place Marketing and Brand Management Perspective”, Journal of Brand Management, Vol. 9, No. 4-5, pp. 249-261 Lita Ayu et.,al. Pengaruh City Branding “Shining Batu” Terhadap City Image dan Keputusan Berkunjung Wisatwan ke Kota Batu 2014. Jurnal Administrasi Bisnis JAB vol. 16 no 1 November 2014 Jose Antonio, Paulo Alexandre dan Jose Manuel. 2015. Assesing the differentiated of City Resources to City Brand Image. Tourism and Management Studies